Anda di halaman 1dari 13

PROPOSAL PENGEMBANGAN USAHA KOPI

SEJUTA RASA GUNUNG PATI SEMARANG


Disusun Oleh:

1. Ainis Aqilatul .M. (23070170020)


2. Laela Oktaviani (23070170110)
Latar Belakang
Saat ini bisnis kopi adalah bisnis yang cukup Dari semua kafe atau kedai kopi di Semarang,
menggiurkan. Karena di masa ini kopi bukan lagi tentunya hampir semua mempunyai strategi
kebiasaan untuk menghilangkan kantuk, tapi sudah pemasarannya masing – masing, bisa dari
menjadi life style. Kedai, warung, atau tepat ngopi melakukan promosi saja, atau mengandalkan
lainnya. Ada yang skalanya kecil seperti promosi dan membuat tempat mereka senyaman
kedai,warung pinggir jalan hingga skala besar yang atau seunik mungkin agar mempunyai ciri khas
ada di all, restoran dan kafe lainnya. tersendiri yang berbeda dan tidak dimiliki oleh
Sekarang kopi bisa didapatkan dengan sangat saingan – saingan lainnya. Membuat kafe atau kedai
mudah. Sepuluh tahun lalu, hanya beberapa kafe – kopi yang di konsep sedemikian rupa agar
kafe berkelas seperti Starbucks, Coffee Bean and mempunyai keunikan sendiri seperti yang
Tea Leaf atau kafe – kafe berasal dari Indonesia dicontohkan peneliti tentunya memakan budget
yang menyasar kalangan atas seperti The Excelso yang tidak sedikit. Namun bila kita berpikir lebih
dan Coffee Toffee. Namun sekarang kafe tidak dalam lagi, kita akan menemukan suatu ide
hanya buka di mall atau hotel berbintang saja. cemerlang dimana kita dapat mulai berbisnis kafe
Mereka makin mendekati konsumennya, seperti atau kedai kopi dengan budget yang pas – pas-an.
berjualan di jalan – jalan strategis, di dalam atau di
luar perumahan elit, kampus, rumah sakit,atau
tempat – tempat keramaian lainnya (Akasah, 2017)
GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA

Produk
Gambaran
Jasa yang
Pasar
dihasilka
n
Produk Jasa yang dihasilkan

Produk yang di hasilkan disini adalah kopi. Kopi yang digunakan pun kopi khas
semarang, gunung pati tepatnya. Hal ini tumbuh karena permintaan pasar yang tinggi
karna penikmat kopi yang banyak tentu saja. Maka bisa jadi alternatif yang sangat
bagus untuk para pecinta kopi. Jenis kopi yang digunakan sendiri adalah kopi robusta.

Keunggulan produk :
Bahan dasar asli dari gunung pati semarang

Harga yang sangat terjangkau


Memiliki kopi dengan pilihan rasa yang sudah
beri perasa
Gambaran Pasar

Kami buat dengan harga standar sesuai dengan


sasaran pasar kami. Jika seandainya terjadi
kenaikan pada harga pasar kami juga akan
menaikan tarif kami namun tidak terlalu drastis
sehingga konsumen tidak kecewa dengan
kenaikan tersebut. Dan jika terjadi penurunan
harga kami akan mengupayakan kembali keharga
dasar atau standar harga kami.

D
D D
D
D
Metode Pelaksanaan
Personal
Selling

Brosur

Poster

Online
Target yang dituju

Sasaran pasar kami adalah mahasiswa, karna pusat kami sendiri


adalah di gunung pati yang sangat dekat dengan Universitas Negeri
Semarang (UNNES). Namun bukan hanya mahasiswa dari UNNES saja.
Kami juga melebarkan sayap memperluas ke seluruh semarang dan
sekitarnya. Sehingga sasaran pasar kami secara umum adalah
mahasiswa.
Strategi pemasaran

Pengembangan produk

Analisis pesaing Pengembangan wilayah


5 2 pemasaran

4 3
Strategi penerapan harga
Kegiatan Promosi
Biaya

Biaya Kegiatan

No. Jenis Biaya

1 Peralatan Penunjang Rp 700.000,-

2 Bahan habis pakai Rp 4.698.000,-

3 Transportasi Rp 400.000,-

Jumlah Rp 5.798.000,-
1. Biaya Penunjang
No Jenis Biaya Jumlah

1. Biaya Promosi Rp. 300.000


2. Biaya tak terduga Rp. 400.000
Jumlah Rp. 700.000
Jadi, biaya keseluruhan yang dibutuhkan
2. Bahan habis pakai (per bulan) adalah Rp 5.798.000,-
NO NAMA JUMLAH SATUAN TOTAL
1. Biji kopi 3 karung Rp 800.000 Rp 2.400.000
2. Cup gelas 120 pcs Rp 10.000 Rp 1.200.000
3. Plastik zip= 100 Rp 1.000 Rp 100.000
Packing instan Sablon merk= 100 Rp 1.500 Rp 150.000
4. Plastik gelas 2pcs Rp 4.000 Rp 8.000
5. Sedotan 2pcs Rp 5.000 Rp 10.000
6. Air galon 60 galon Rp 3.500 Rp 210.000
7. Es batu 120 kantong Rp 4.000 Rp 480.000
8. Bubuk rasa 5pcs Rp 28.000 Rp 140.000
Jumlah Total Rp 4.698.000

3. Transportasi
No Jenis Biaya Jumlah
1. Transportasi Rp. 400.000
Jumlah Rp. 400.000
Terimakasih

Anda mungkin juga menyukai