Anda di halaman 1dari 11

SELAMAT PAGI

OM SWASTIASTU
DBD
DEMAM BERDARAH DENGUE
ANGGOTA KELOMPOK

1. 1. NI WAYAN ARISKANITHA (17C10155)


2. 2. NI KADEK PUTRI CANISWARI (17C10156)
PENGERTIAN DARI DBD

Demam Berdarah Dengue merupakan penyakit


yang disebabkan oleh virus dengue yang
disebarkan nyamuk Aedes Aegypty yang dapat
menyerang pada anak dan dewasa dengan gejala
utama demam, nyeri otot, tulang dan sendi yang
biasanya memburuk setelah dua hari pertama dan
dapat menyebabkan perdarahan.
1. Demam tinggi 2 – 7 hari disertai menggigil. kurang nafsu
makan, nyeri pada persendiaan, serta sakit kepala.
2. Pendarahan dibawah kulit berupa : Bintik-bintik merah pada
kulit dan mimisan (epistaksis).
3. Nyeri perut ( ulu hati ), mual dan muntah.
4. Terjadi syok atau pingsan pada hari ke 3-7 secara berulang-
ulang. Dengan tanda syok yaitu lemah, kulit dingin, basah dan
tidak sadar.
CARA PENCEGAHAN DEMAM BERDARAH DENGUE

1. PENCEGAHAN PRIMER
2. PENCEGAHAN SEKUNDER
3. PENCEGAHAN TERSIER
1. PENCEGAHAN PRIMER
PENCEGAHAN PRIMER PENCEGAHAN
PRIMER ADALAH TAHAP AWAL DARI
KETIGA TAHAP PENCEGAHAN SUATU
PENYAKIT.
2. PENCEGAHAN SEKUNDER
PENCEGAHAN TINGKAT KEDUA INI MURUPAKAN UPAYA MANUSIA
UNTUK MENCEGAH ORANG YANG SAKIT AGAR SEMBUH,
MENGHAMBAT PROGRESIFITAS PENYAKIT, MENGHINDARKAN
KOMPLIKASI DAN MENGURANGI KETIDAKMAMPUAN.
3. PENCEGAHAN TERSIER
PENCEGAHAN INI DIMAKSUDKAN UNTUK
MENGURANGI KETIDAKMAMPUAN DAN
MENGADAKAN REHABILITASI.
SEKIAN TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai