Anda di halaman 1dari 5

BELAJAR DAN

PEMBELAJARAN
Ciri, Tujuan, dan Unsur-Unsur Dinamis dalam Belajar
Kelompok III:
1. Nurfitra Maliada (A 241 18 007)
2. Marisa (A 241 18 086)
3. Ashari (A 241 18 079)
4. Arfan Riski (A 241 18 006)
5. Hendy Setiadi A (A 241 18 098)
6. Utari Faradisa ( A 241 18 0
7.
Ciri-Ciri Belajar
Ciri-Ciri Belajar Menurut Djamarah (2002:15-16) sebagai berikut:
a. Perubahan yang terjadi secara sadar
individu yang belajar akan menyadari terjadinya perubahan atai sekurang-kurangmya indicidu
merasakan telah terjadi afanya suatu perubahan dalam dirinya
b. Perubahan dalam belajar bersifat fungsional
Merupakan suatu perubahan yang terjadi akan menyebabkan perubahan berikutnya dan
akan berguna bagi kehidupan atau proses belajar berikutnya
c. Perubahan dalam belajar bersifat positif dan aktif
dalam perbuatan Belajar, perubahan selalu bertambah dan tertuju memperoleh suatu yang
lebih baik dari sebelumnya.
d. Perubahan dalam belajar bukan bersifat sementara
Perubahan terjadi katena proses belajar bersifat menetap atau permanen
e. Perubahan mencakup seluruh aspek tingkah laku
jika seseorang belajar sesuatu sebagai hasil ia akan mengalami perubahan tingkah laku secara
menyeluruh falam sikap kebiasaan , keterampilan dan pengetahuan
TUJUAN DALAM BELAJAR
• Tujuan belajar dalam hubungannya dengan perubahan tingkah
laku
adanya perubahan tingkah laku ini menjadikan seorang pembelajar
berubah dari suatu kondisi ke kondisi tertentu
• Tujuan belajar sebagai pembentukan pemahaman nilai dan sikap
terbagi atas:
1. Tujuan belajar sebagi sasaran bagi pembentukan pemahaman
2. Tujuan belajar sebagai sasaran pembentukan nilai dan sikap
3. tujuan Belajar sebagai sasaran pembentukan, keterampIlan,
Personil, kognitif dan instrumental
UNSUR DINAMIS DALAM BELAJAR
Unsur dinamis dalam belajar adalah unsur-unsur yang
dapat berubah dalam proses belajar. Unsur-unsur
dinamis tersebut meliputi:
1. Motivasi belajar
2. Bahan belajar dan upaya penyediaannya
3. Alat bantu belajar dan upaya penyediaannya
4. Suasana belajar dan upaya pengembangannya
5. Kondisi subjek belajar dan upaya penyiapan dan
peneguhannya

Anda mungkin juga menyukai