Anda di halaman 1dari 7

PEMERIKSAAN GENETALIA

Meliputi : inspeksi dan palpasi


pada genetlia eksterna dan
interna
Tujuan :
mendiagnosis kondisi jalan lahir
kemungkinan infeksi
IMS
abnormalitas
kesiapan jalan lahir untuk
persalinan
Pastikan kandung kemih kosong

Posisi lithotomi

Diawali dengan vulva hygiene


Pemeriksaan genetalia eksterna meliputi :
1. warna kebiruan / merah muda
2. inpeksi mons veneris hygiene
3. inpeksi labia mayora dan perineum
4. inspeksi labia minora dan vestibula
5. inspeksi klitoris
6. inspeksi orifisium uretra
7. inspeksi introitus vagina
8. kaji tonus otot perineum
9. observasi anus
identifikasi temuan abnormal pertumbuhan
massa, lesi, kista, fistula = konsulkan
Pemeriksaan genetalia interna ( indikasi)
1. Inspekulo

2. Bimanual ( Vagina Toucher)

3. Retrovaginal

Anda mungkin juga menyukai