Anda di halaman 1dari 9

ASUHAN KORBAN

TRAFFICKING

KELOMPOK 4 :

1. DEVI APTA SARI


2. LARASGUMILANG
3. RIMA MULYATI
4. NOVIA AYU SHAPUTRI
DEFINISI

Trafficking adalah pergerakan dan


penyelundupan orang secara sembunyi-
sembunyi untuk direkrut dan dibawa secara
antar daerah maupun luar negeri, yang
bertujuan untuk memaksa anak-anak,
remaja baik laki-laki maupun perempuan,
masuk kedalam situasi eksploitasi demi
keuntungan perekrut, penyelundup, dan
sindikat kriminal (Amiruddin, 2009).
PENYEBAB

1. Kemiskinan
2. Rendahnya tingkat pendidikan
3. Dipaksa dengan kekerasan
4. Pengaruh globalisasi
AKIBAT YANG AKAN TIMBUL

1. Trauma
2. Pembatasan gerak
3. Multiple trauma
4. Violence
5. Abuse
6. Concurrent symptoms
7. Physical symtoms
8. Post-traumatic stres disorder (PTSD)
TANDA DAN GEJALA

1. Stres
2. Trauma
3. Depresi
4. Rasa takut akan sering muncul pada diri korban
perdagangan manusia
5. Korban terkadang berfikir untuk bunuh diri
6. Kepercayaan dan harga diri yang kurang
7. Selalu merasa bersalah
8. Merasa takut
9. Merasa ketakutan sering mimpi buruk
10. Kehilangan harga diri
RENTANG RESPON

RESPON ADAPTIF RESPON


MALADAPTIF
Menyenderi Kesepian Manipulasi
Otonomi Menarik diri Impulsif
Kebersamaan Ketergantung Narkisisme
Saling an
ketergantungan

(Damaiyanti, mukhripah dan iskandar.


2014)
2.5 Pohon Masalah

Risiko Gangguan Persepsi


Sensori Halusinasi

Effect

Isolasi Sosial

Core problem

Harga Diri Rendah Kronik

Causa

(Damaiyanti, mukhripah dan iskandar. 2014)


DIAGNOSA KEPERAWATAN

Diagnosa keperawatan yang diangkat adalah :


Isolasi Sosial
Harga Diri Rendah Kronik
Risiko Gangguan Persepsi Sensori :
Halusinasi (Damaiyanti, mukhripah dan
iskandar. 2014)
MATURSUWUN

Ada yang ingin


bertanya?

Anda mungkin juga menyukai