Anda di halaman 1dari 29

INVESTIGASI

GEDUNG D
TEKNIK ELEKTRO
(SAYAP KANAN)
01
Ahmad Rafi

OUR TEAM
40150100

02
Aji Pamungkas
40160100

03
Angela Olivia
4016010013

04
Azis Wicaksana
4016010001

05
Azzahra Nadia P
40160100

06
Evan Agung Pratama
40160100
DESKRIPSI
GEDUNG
Lokasi : Gedung D
Bagian : Sayap Kanan
Tgl Pemeriksaan : 27 November 2019
Jenis Bangunan : Pendidikan
Jenis Bahan : Pasangan Bata
Tipe Struktur : Rangka/Portal
Jumlah Lantai : 3 Lantai
Pelapis Lantai : Keramik
Pelapis Dinding : Plester
Pelapis Plafon : Gypsum
Pelapis Atap : ??????
BUILDING LOCATION
Disisi timur terdapat Gedung A
(Teknik Mesin)
Disisi utara terdapat Masjid Darul
Ilmi
Disisi selatan terdapat Gedung T
(Bank Mini)
Disisi barat terdapat Hutan
B

270 540 540 540

DENAH LANTAI 1
R. LAB R. DOSEN

800
LAKI-LAKI

340
A

R. R. DOSEN

800
ADMINISTRASI PEREMPUAN
PRODI

Ket:
A = Tampak Depan
B = Tampak Samping Kanan R.
01
DENAH LANTAI 1
SEKRETARIAT
HME SKALA 1 : 100
C = Tampak Samping Kiri
C
270 270 270 540 540

DENAH LANTAI 2
800
340
800
540 270 540 540

02
DENAH LANTAI 2
SKALA 1 : 100
270 540 540 540

DENAH LANTAI 3
800
340
800
540 270 540 540

03
DENAH LANTAI 3
SKALA 1 : 100
INVESTIGASI
VISUAL
EKSTERIOR
TAMPAK DEPAN (A)

Di bagian tampak ini terdapat retak sedang pada


balok dan juga kaca jendela yang sudah diganti
dengan triplek sehingga pemasukkan cahaya
pada tampak depan sedikit berkurang
TAMPAK SAMPING
KANAN (B)

Di bagian tampak ini terdapat kabel listrik yang


berantakan dan dinding yang sudah mulai
berlumut
TAMPAK SAMPING KIRI
(C)

Di bagian tampak ini terdapat talang air yang


sudah rusak
INTERIOR
LANTAI 1
• TITIK 1
Terjadi keretakan pada keramik, dan ada sedikit
bagian keramik yang terangkat yang mungkin bias
menyebabkan orang tersandung pada saat berjalan
• TITIK 2
Gagang pintu miring dan sudah tidak sebagaimana
harusnya, serta kusen pintu juga sudah mulai lapuk
dan keropos
LANTAI 2
• TITIK 2
Kabel – kabel yang terlihat tidak rapih dan
berantakan
• TITIK 3
Lampu tidak menyala sehingga pencahayaan
diruangan ini kurang
• TITIK 4
Di sekitar stopkontak terjadi cowak yang lumayan
besar sehingga menyebabkan kabel – kabel terlihat
yang berpotensi membahayakan orang – orang
yang akan menggunakan
• TITIK 5
Terjadi retak di atas dinding rolling door
• TITIK 6
Daun pintu sudah terlihat berumur sehingga triplek
pada daun pintu tersebut mulai terkelupas mulai dari
bawah dan terjadi retak halus sepanjang kurang
lebih 2m pada dinding
• TITIK 7
Terjadi retak pada dinding dan kolom bagian bawah
LANTAI 3
• TITIK 1
Lantai keramik mengalami keropos
• TITIK 2
Rekatan antar dinding triplek suda mulai berkurang
sehingga rekatan antar sisi hamper terlepas dan
pada sisi dindingnya terdapat bagian yang hancur
• TITIK 3
Lampu hilang sehingga penerangan kurang
maksimal pada titik tersebut
Kesimpulan

KESIMPULAN & SARAN


Pada gedung ini hanya mengalami kerusakan
sedang saja,. Dimana pada bagian struktur hanya
mengalami kerusakan pada bagian-bagian tertentu
saja sedangkan pada bagian arsitektur hanya
mengalami kerusakan sedang.

Saran
Perlu dilakukan investigasi lanjutan untuk
mengetahui mutu beton serta jumlah tulangan
pada bagian struktur yang mengalami kerusakan.
TERIMAKASIH

"Gantungkan cita-cita mu setinggi langit! Bermimpilah setinggi langit.


Jika engkau jatuh, engkau akan jatuh di antara bintang-bintang."
— Ir. Soekarno

Anda mungkin juga menyukai