Anda di halaman 1dari 14

KLASIFIKASI INVERTEBRATA

Kelompok 1 :

Hanifah Aniswah Idrus


Muthia Marlita
Selvira Purwati
Sukses Jona Mutia

Jurusan Biologi
Fakultas Matematika Dan Ilmu Pengetahuan
Alam
Universitas Negeri Padang
Klasifikasi dengan Jumlah Sel
,Embriologi dan Simetri Tubuh
1. Berdasarkan Jumlah Sel

• Termasuk kedalam
Terdiri dari Protozoa
satu sel

• dikelompokkan ke
Terdiri dari dalam Mesozoa,
banyak sel Parazoa atau Metazoa
Klasifikasi dengan Jumlah Sel
,Embriologi dan Simetri Tubuh

1. Berdasarkan Jumlah Sel


• Termasuk kedalam
Terdiri dari Protozoa
satu sel

• dikelompokkan ke
Terdiri dari dalam Mesozoa,
banyak sel Parazoa atau Metazoa
2. Berdasarkan Embriologi
lapisan tubuh yang terbentuk sewaktu masih
embrional.Pada saat pertumbuhan dan
perkembangan hewan sejak Zygot, terjadi
pembelahan – pembelahan sel secara biner,
sehingga terbentuk bagian sel yang meyerupai
bola, selanjutnya terbentuk lekukan ke dalam
membentuk lapisan lembaga tubuh,
yaitu Ekstoderm (lapisan
luar), Endoderm (lapisan dalam),
dan Mesoderm (lapisan tengah).
Berdasarkan Lapisan tubuh pada setiap individu,
hewan dibedakan menjadi:
1.Diplobalastik,

yaitu hewan yang memiliki 2 lapisan


tubuh (ekstoderm dan endoderm).
Contoh : Coelenterata.
2.Triploblastik

hewan yang memiliki 3 lapisan tubuh


(ekstoderm, mesoderm, dan endoderm).
Contoh : Platyhelmintes, Nemathelmintes,
Annellida, Molusca, Arthrophoda, dan
Echinodermata.
3. Simetri Tubuh

Simetri tubuh adalah pembian


berdasarkan suatu makhluk hidup
itu dilihat jika makhluk hidup
tersebut dibelah.
• Radial Simetri • Simetri Bilateral
Kelompok hewan yang Kelompok hewan yang
tubuhnya dapat dibagi tubuhnya dapat dibagi
menjadi beberapa bagian menjadi dua yang sama persis
melalui jari-jari memiliki melalui satu bidang (anterior-
simetri tubuh yang radial posterior) memiliki simetri
(radial simetri) dan bilateral dan dikelompokkan
dikelompokkan ke dalam ke dalam grade Bilateria.
grade Radiata Contoh : Udang, lobster dan
Contoh : Bintang laut, bulu babi bekicot.
dan hidra.
KLASIFIKASI DENGAN POLA
PERKEMBANGAN
lapisan germinal atau lapisan lembaga adalah lapisan
sel primer yang terbentuk selama embriogenesis.
Terdiri dari tiga lapisan

ENDODE
MESODE EKTODE
RM
RM RM
Kelompok hewan tribloblastik dapat dibagi dua
berdasarkan perkembagan blastoporusnya:

Bila blastoporus berkembang


menjadi mulut maka hewan
tersebut dikelompokan dalam
prostostomia

Apabila blastoporus berkembang


menjadi anus maka
dikelompokkan kedalam
deuterostomia
Klasifikasi dengan hubungan
evolusi

Charles Darwin (1859) Sistem


klasifikasi filogenik merupakan suatu
cara pengelompokkan organisme
berdasarkan garis evolusinya

Menurut para ahli, terbentuknya


hewan-hewan di muka bumi ini di
mulai dari zigot bersel satu yang
mengalami pembelahan sel

sekitar tahun 1970, diyakini bahwa


sel-sel eukaryotic berevolusidari sel-
sel prokarotik melalui suatu proses
evolusi perlahan lahan
Klasifikasi Dengan Habitat dan Pola Prilaku
1. Habitat Mencerminkan derajat kesamaan ekologi
Kelompok hewan teresterial, kelompok hewan yang
hidup di daratan. Hidup bebas
(bebas
Hewan laut bergerak),

Intertidal subtidal laut lepas.


sesil (tidak
2. Menurut kemampuan atau bergerak)
ketidakmampuannya dalam bergerak atau sedentari
Herbivora (pemakan tanaman), karnivora (pemakan daging),
yang omnivora (pemakan segala). Sebagian spesies hewan ada
yang menghisap partikel makanan berukuran kecil dari media di
3. Cara makan sekitarnya atau spesies lain memakan sedimen dan mencerna
komponen organik yang terkandung di dalamnya sewaktu
sedimen berjalan melalui saluran pencernaan (deposit feeder).
Ektosimbion hidup dekat badan
partisipan (pihak) lain dan
Endosimbion hidup dalam tubuh
partisipan lain. Ketika kedua
partisipan merasa diuntungkan,
hubungan keduanya menjadi
mutualisme. Apabila keuntungan
Keberadaan hanya terjadi pada satu partisipan
simbionnya dan partisipan lain tidak merasa
dirugikan maka hubungan mereka
adalah komensalisme, dan pihak
yang diuntungkan disebut
komensal. Terakhir, sebagian
hewan ada yang bersifat parasit,
artinya hewan yang sepenuhnya
bergantung pada inang untuk
kelangsungan hidupnya.

Anda mungkin juga menyukai