Anda di halaman 1dari 15

LATIHAN KASUS

KMB-02
Kelompok Latihan Kasus
diabetes
hipertiroid hipotiroid rematik reaksi alergi
melitus

kanker penyakit ginjal


apendisitis hepatitis sirosis hepatis
kolorektal kronik

Infeksi Saluran
BPH batu ginjal.
Kemih
EVITA TUMENGKOL
NURUL HIKMAH
SHERNIANTY
OLVIA WOWOR
Seorang wanita, 60 tahun, berat badan 60 kg, dengan keluhan sesak dan muntah tekanan
darah 160/100 mmHg, frekwensi nafas 28x/menit. Pada pemeriksaan fisik ditemukan
edema pada kedua kaki. Pemeriksaan laboratorium: Hb 7.2 gr/dl, ureum 421 mg/dl, kreatinin 32
mg/dl.
Pemeriksaan tambahan:
Diagnosis:

Penatalaksanaan:
JEFDIANUS BAHAGIA
MAJESTY KOWURENG
JESSICA PESIK
KURNIA MUNDUNG
Pasien laki-laki usia 65 tahun mengeluhkan tidak bisa buang air kecil sejak 10 jam yang lalu.
Awalnya pasien hanya mengalami gangguan buang air kecil sehingga ia harus mengejan karena
pancaran urine melemah. Pada pemeriksaan colok dubur dirasakan prostat membesar dan
permukaan rata.
pemeriksaan tambahan:

Diagnosis:

Penatalaksanaan:
PAMELA RATELA
RIZZA MANDANUSA
APRYANI LUMBAN GAOL
CICILYA BAWENTAL
Pasien perempuan usia 23 tahun datang ke dokter praktik dengan keluhan nyeri pada sendi
kedua tangannya. Keluhan ini disertai dengan munculnya bengkak. Hasil pemeriksaan fisik
didapatkan warna merah kebiruan, edema, serta nyeri tekan pada metatarsofalangeal II dan III,
serta kedua pergelangan tanganya.
Pemeriksaan tambahan:

Diagnosis:

Penatalaksanaan:
KEZIA WORAN
MARSEL WONOK
MEGA TAMUNU
MILITIA SUNDALANGI
Pasien laki-laki berusia 72 tahun mengalami pendarahan dubur dan perubahan buang air besar,
dan kadang-kadang mengalami diare. Riwayat merokok (+) alkohol (+). Penurunan BB
dikeluhkan, nyeri perut hilang timbul.
Pemeriksaan tambahan:

Diagnosis:

Penatalaksanaan:
NENENG TRI AFRIANI
RISKA ASSA
SASKIA SUPIT
EKA PANE
Pasien perempuan 22 tahun datang dengan keluhan gatal-gatal di bagian wajah dan leher
beberapa saat setelah mengkonsumsi makanan laut. Pada leher dan kelopak mata sedikit
bengkak. Hidung berair tetapi tidak ada sesak.
Pemeriksaan tambahan:
Diagnosis:

Penatalaksanaan:
ENGENIA PUSUNG
FRALDY MAIS
GABRIEL KARUNGU
JEFERSON AREROS
Pasien laki-laki umur 20 tahun datang dengan keluhan cepat lelah dan mudah mengantuk. Pada
pemeriksaan fisik ditemukan benjolan di leher bagian depan, namun tidak ada rasa sakit yang
hebat atau nyeri. Banyak orang di desa tempat ia berasal memiliki keluhan yang sama.
Pemeriksaan tambahan:
Diagnosis:

Penatalaksanaan:
JESIKA TAMARA
MUD MAINA HAZAN
ROSY SAMBOW
YESI SINGAL
Seorang pria usia 50 tahun mengalami kolik abdomen kanan atas dan urinnya berwarna
kemerahan. Kolik yang dirasakan tidak menyebar. Foto polos abdomen terdapat banyak
gambaran radio-opaq berukuran 1 cm di subkostal XII kanan.
Pemeriksaan tambahan:
Diagnosis:

Penatalaksanaan:
YULINDA WORUNG
SAPTA PADATI
RENSI RUNTUWAROW
EGA PAAT
YOHANA LUMANTOW
Pasien umur 35 tahun datang dengan keluhan kuning 4 hari yang lalu. Sebelum keluhan kuning
tersebut, keluhan didahului dengan mual muntah dan lemas. Dari pemeriksaan fisik ditemukan
sklera ikterik, terraba pembesaran hati. Dari pemeriksaan laboratorium didapatkan nilai SGOT:
100, SGPT: 350, alkali fosfatase 720, bilirubin total: 8, bilirubin direk: 5. pemeriksaan serologis:
HbsAg (+), antihbs (-), HCV(-).
Pemeriksaan tambahan:
Diagnosis:

Penatalaksanaan:
MARLY M.J. LENSUN
GRACELA H. MOGEA
NOVITA S.M. UMANAILO
STEVANI AER
SUTRIANI TUMEWU
Seorang pasien laki-laki usia 50 tahun datang dengan keluhan mudah lelah sejak 3 bulan yg lalu.
Pasien juga mengeluh mudah mengantuk dan berat badan menurun, padahal nafsu makan
pasien dirasakan tidak berubah. Keluhan banyak kencing dan sering haus disangkal. Pada
pemeriksaan fisik didapatkan tinggi badan 165 kg, berat badan 60 kg, indeks massa tubuh 22,
tekanan darah 150/90 mmHg. Hasil pemeriksaan laboratorium: glukosa darah puasa 175 mg/dl,
glukosa darah 2 jam postprandial: 280 mg/dl.
Pemeriksaan tambahan:
Diagnosis:

Penatalaksanaan:
THEA RUNTUNUWU
ANGGUN D.P. MOCHTAR
YOLANDA MAWEIKERE
MARIA A.C. WUISAN
RIVALDO MUYU
Seorang pasien wanita 27 tahun datang ke IGD dengan keluhan nyeri perut kanan bawah sejak
sore hari disertai demam, mual muntah. Pada pemeriksaan fisik didapatkan: nyeri tekan pada
perut kanan bawah, pada saat paha kanan pasien digerakkan, pasien juga merasa nyeri pada
perut kanan bawah ketika sisi kiri perut pasien ditekan. TD: 120/80 mmHg, N: 96x/menit, RR:
22x/m, S: 38oC. Pada pemeriksaan laboratorium didapatkan: Hb: 12 g/dl, Leukosit 15800,
trombosit: 300000.
Pemeriksaan tambahan:
Diagnosis

Penatalaksanaan
FRILY T. APITA
NATHALIA P. ASSA
CHRISTIN P.H GUMANSALANGI
FILSILIA W. SIMBALA
Seorang pasien berusia 38 tahun mengeluhkan sering merasakan jantung berdebar-debar
walaupun ia sedang dalam keadaan istirahat yang membuat pasien tidak nyaman. Pasien juga
mengeluhkan berat badan menurun pada nafsu makan pasien biasa saja. Pasien berkeringat
terus-menerus serta tangan gemetaran. Pada mata pasien terlihat bola mata yang sedikit
menonjol.
Pemeriksaan tambahan:
Diagnosis:

Penatalaksanaan:
JULIANA E.D.P. HARSONO
SILVA F. SITORUS
CLAUDIA D. MAKALEW
ENJEL MANDEY
JESSICA N. MANDAK
Seorang laki-laki berumur 70 tahun datang ke tempat praktek dokter umum dengan keluhan
muntah darah sebanyak ½ gelas (100 ml) dua jam yang lalu. Pasien mengaku tidak pernah
mengalami keluhan yang sama. Pada pemeriksaan fisik didapatkan TD: 120/80 mmH, N:82x/m,
RR:20, dan suhu afebris. Pada pemeriksaan fisik ditemukan sklera ikterik, ginekomastia, lien:
schueffner II, spider nevi, pekak sisi meningkat disertai pekak pindah dan palmar eritem.
Pemeriksaan tambahan:
Diagnosis:

Penatalaksanaan:
FARIS ALBERT WENAS
JUHENDRO A. POLUAKAN
RONALDO A. SENGKEY
WIDYA W. MOKODASER
PARAMITA J.N. RAKINAUNG
Seorang laki-laki berusia 27 tahun mengeluh nyeri pinggang sejak beberapa hari yang lalu
disertai demam tinggi dan menggigil secara terus-menerus selama 3 hari. Tanda vital, TD:130/80
mmHg, N:80x/m, RR:20x/m, S: 39oC. Pada pemeriksaan fisik ditemukan balotemen (+) pada
regio flank. Pemeriksaan laboratorium: Hb 14 gr/dl, Leukosit 20.000/mm 3, trombosit:
250.000/mm3, bakteriuria, ureum 92, kreatinin 2.1.
Pemeriksaan tambahan:
Diagnosis:

Penatalaksanaan:

Anda mungkin juga menyukai