Anda di halaman 1dari 5

TUGAS AKHIR ISOLASI FITOKIMIA

SEMESTER GASAL 2019 - 2020

ISOLASI DAN STANDARISASI


GINGEROL DARI RIMPANG JAHE
MENGGUNAKAN TLC, HPLC, DAN
UJI IDENTIFIKASI
Anggota Kelompok / KP D :
Arista Anggraeni P 110116131
Vitara Sari 110116140
Miftachul Rizqi 110116190
I Wayan Agus Budiawan 110116232
Aning Wulan Gian Rana 110116284
Yufika Maycindi V. A. 110116254
Oktavia Maharani 110116244
Astrea Tanjung 110117323
Persiapan Simplisia

 Tanaman yang digunakan: Zingiberis officinale


 Bagian tanaman yang digunakan: Rhizoma
 Prosedur penyiapan bahan tanaman:
1. Rimpang jahe di sortir
2. Rimpang dibersihkan dan dikeringkan
3. Rimpang ditempatkan di oven pada suhu 20-40°C
4. Rimpang kering ditimbang dan disimpan di desikator
Metode Ekstraksi

No. Jenis Penggolongan Prosedur ekstraksi Alasan pemilihan metode


metode metode ekstraksi
ekstraks ekstraksi
i
1 Maserasi Konvensional, Simplisia jahe kering Meningkatkan kelarutan
Cara dingin, ditumbuk menjadi serbuk senyawa simplisia
Kesetimbangan. kasar kemudian diekstraksi
dengan pelarut etanol 95%
dengan metode maserasi
yaitu perendaman simplisia
dengan pelarut
Metode Pemisahan
No. Jenis metode Kategori Prosedur pemisahan Tujuan / alasan
pemisahan pemisahan pemisahan
1. Destilasi Sederhana Isolat dari proses maserasi untuk
sebelumnya di masukkan di alat mendapatkan
destilasi kemudian di uapkan massa pucat yang
pelarutnya tebal
2. Filtrasi Sederhana Filtrasi disaring menggunakan Memisahkan
kertas saring Whatmann filtrate dengan
residu
Metode
Pemurnian
No Jenis metode Prosedur pemurnian Senyawa yg Bentuk
. pemurnian ingin senyawa yg
dimurnikan ingin
dimurnikan
1 Destilasi Diuapkan untuk gingerol Cair
sederhana mendapatkan massa pekat
yang tebal

Anda mungkin juga menyukai