Anda di halaman 1dari 12

Kelomp

ok 1
Jannah Khoftiah
Virda
Septianingsih
Kajian Teori
Dalam sains, sebuah teori adalah
penjelasan pemersatu yang baik
dan terbukti untuk serangkaian
hipotesis yang terbukti dan
terverifikasi
Fungsi kajian
Teori
• Berfungsi untuk meringkas dan juga menyusun
pengetahuan yang ada didalam suatu bidang tertentu

• Berperan untuk memberikan keterangan secara


sementara tentang peristiwa dan juga hubungan –
hubungan yang sedang diamati

• Berfungsi untuk merangsang adanya perkembangan


pengetahuan baru dengan cara memberikan arahan ke
penyelidikan selanjutnya
MACAM-MACAM SUMBER KAJIAN TEORI
DALAM PENELITIAN
1. Buku adalah sumber pustaka ilmiah yang secara resmi telah
dipublikasikan atau telah menjadi peganggan dalam mempelajari
suatu bidang ilmu.

2. Surat kabar/ majalah merupakan sumber pustaka yang cukup baik


dan mudah diperoleh dimasyarakat, mengingat informasi dari surat
kabar dan majalah merupakan informasi yang sifatnya popular tapi
para peneliti dianjurkan untuk lebih dahulu mengevaluasi isi yang
hendak diambil seperti what, who, how, when, why. 

3. Internet merupakan sumber kajian pustaka yang dihasilkan akibat


kemajuan teknologi yang telah membawa dampak yang sangat
signifikan dibidang informasi, dalam melakukan kajian pustaka
menggunakan internet prinsip pemutakhiran sangat  penting karena
ilmu berkembang dengan cepat. Sebuah teori yang efektif pada
suatu periode mungkin sudah ditinggalkan pada periode berikutnya.
Sumber Kajian Teori
Kajian teori yang dimaksudkan agar
peneliti dapat mengidentifikasi
masalah yang diteliti dalam konteks
ilmu pengetahuan yang relevan
disebut sumber kajian teori sekunder
di mana penulis mendeskripsikan hasil
Kajian teori dari hasil penelitian lain karya orang lain. Sumber sekunder
dimaksudkan untuk memperkuat adalah buku (text books), ensiklopedia
pandangan peneliti didukung oleh pendidikan, kajian penelitian, atau
hasil penelitian lain yang relevan, buku tahunan.
serta untuk menghindari adanya
pengulangan penelitian yang telah
dilakukan oleh peneliti lain atau
menjaga originalitas penelitian disebut
kajian teori primer meliputi jurnal
penelitian, laporan hasil penelitian,
abstrak, narasumber.
Syarat utama yang harus dipenuhi
oleh sumber bacaan
adanya keterikatan antara isi bacaan dengan
masalah yang dibahas

Kemutakhiran sumber bacaan, artinya sumber


bacaan yang sudah kadaluwarsa isinya harus
ditinggalkan

Keterpercayaan sumber untuk menguji


hipotesis
Langkah yang dilakukan dalam kajian
teoritis melalui sumber bacaan
• Membahas hasil – hasil kajian ilmiah lain yang berhubungan
dengan apa yang dipermasalahkan

• Merangkum hasil – hasil kajian teori, yang dapat berupa


kesimpulan yang berisi jawaban sementara (hipotesis)
terhadap rumusan masalah, atau rangkuman agrumentasi
teoritik yang akan digunakan hasil kajian

• Mengkaji rumusan masalah penelitian, mengidentifikasi istilah


kunci dan topik yang terkait dengan rumusan masalah

• Teori – teori yang digunakan untuk mendukung penelitian


bukan hanya yang tercantum dalam rumusan masalah,
melainkan pula yang menggambarkan hubungan sebab akibat
dengan variabel yang diteliti
Cara Penyusunan Kajian Teori
• Tetapkan nama variabel yang diteliti dan jumlah variabelnya

• Cari sumber-sumber bacaan yang relevan dengan setiap variabel yang diteliti

• Untuk sumber berbentuk buku, pilihlah topik yang relevan dengan setiap
variabel yang akan djteliti. Untuk referensi berbentuk jurnal atau artikel lainnya
itu lihatlah judul penelitian, permasalahan dan susunan lainnya.

• Mencari definisi setiap variabel yang akan diteliti pada setiap sumber bacaan
dan membandingkannya dengan sumber yang lainnya

• Baca seluruh isi topik yang sesuai dengan variabel yang akan diteliti, kemudian
lakukan analisa dan buat rumusan tentang isi setiap sumber yang dibaca

• Mendeskripsikan teori-teori yang tekah dibaca dari berbagai sumber kedalam


bahasa sendiri dan sumber bacaan yang dikutip sebagai landasan teori harus
dicantumkan
Kerangka Berpikir
Kerangka pemikiran adalah konstruksi berpikir
yang bersifat logis dengan agrumentasi yang
konsisten dengan pengetahuan sebelumnya
yang telah disusun. Menurut Rusidi (1993),
kerangka berpikir berarti menduduk-
perkarakan dalam masalah kerangka teoritis
(theoritical farmework) atau disebut juga
proses deduktif.
Untuk menyusun kerangka pemikiran, perhatikanlah
hal-hal berkut ini:
• Cari teori-teori, konsep-konsep dan generalisasi-
generalisasi yang relevan untuk dijadikan landasan
teoritis dalam penelitian.

• Dari teori-teori, konsep-konsep dan generalisasi


tersebut, lakukan perincian analisis melalui penalaran
deduktif. Sedangkan dari hasil-hasil penelitian yang
terdahulu dilakukan pemaduan (sistesis) dan
generalisasi melalui penalaran induktif.
Thank
s!
Penambahan Materi
1. A nabila

Pertanyaan
1. Ridha
apa yang dimaksud dengan prinsip pemutakhiran dan fungsinya!
2. sofi
maksud sumber bacaan yang kaaluwarsa dan bagaimana menentukan
sumber bacaan tsb kadaluwarsa
3. intan
apa itu penalaran deduktif dan contohnya!

Anda mungkin juga menyukai