Anda di halaman 1dari 9

NAMA KELOMPOK:

1.DILAH FAHLIANI
2.DWI WIDYANINGSIH
3.EKA SEPTI NURAINI
4.FIRDA ERINE HAFIFAH
5.MUHAMMAD IQBAL
6.ROMLAH
7.SYIFAH AWALIAH
8.TANIA ADJENG PRATIWI
Pengertian infeksi nosokomial

Infeksi nosokomial atau infeksi yang diperoleh dari


rumah sakit adalah infeksi yang tidak diderita pasien
saat masuk ke rumah sakit melainkan setelah ± 72
jam berada di tempat tersebut (Karen Adams &
Janet M. Corrigan, 2003).

 Infeksi ini terjadi bila toksin atau agen penginfeksi


menyebabkan infeksi lokal atau sistemik (Karen
Adams & Janet M. Corrigan, 2003). 
Jenis – jenis infeksi nosokomial

Infeksi luka operasi


Infeksi saluran cerna
Infeksi tulang dan sendi
Infeksi alirah darah
Infeksi saluran kemih
pneumonia
Dampak Infeksi Nosokomial

Infeksi nosokomial memberikan dampak sebagai berikut :


1. Menyebabkan cacat fungsional, stress emosional dan
dapat menyebabkan cacat yang permanen serta
kematian.
2. Dampak tertinggi pada negara berkembang dengan
prevalensi HIV/AIDS yang tinggi.
3. Meningkatkan biaya kesehatan diberbagai negara yang
tidak mampu dengan meningkatkan lama perawatan di
rumah sakit, pengobatan dengan obat-obat mahal dan
penggunaan pelayanan lainnya, serta tuntutan hukum
Pencegahan Terjadinya Infeksi
Nosokomial

Pembersihan yang rutin sangat penting untuk


meyakinkan bahwa rumah sakit sangat bersih dan
benar-benar bersih dari debu, minyak dan kotoran.

Pengaturan udara yang baik sukar dilakukan di banyak


fasilitas kesehatan. Usahakan adanya pemakaian
penyaring udara, terutama bagi penderita dengan
status imun yang rendah atau bagi penderita yang
dapat menyebarkan penyakit melalui udara.

Toilet rumah sakit juga harus dijaga, terutama pada


unit perawatan pasien diare untuk mencegah
terjadinya infeksi antar pasien.

Anda mungkin juga menyukai