Anda di halaman 1dari 17

MANUSIA ,SAINS, DAN

TEKNOLOGI
MANUSIA DAN PANDANGAN
HIDUP
MANUSIA,SAINS, DAN
TEKNOLOGI

2
MAKNA MANUSIA, SAINS, DAN TEKNOLOGI
SAINS
MANUSIA Menurut P. Medawar sains dalam istilah Inggris
Manusia merupakan makhluk ciptaan Tuhan berarti science, berasal dari bahasa Latin yaitu
Yang Maha Esa yang paling sempurna scientia yang berarti ilmu pengetahuan.
dibandingkan makhluk ciptaan Allah yang Pengertian pengetahuan adalah sebagai istilah
lain. Dikatakan paling sempurna karena filsafat yang tidak sederhana dan mudah
manusia dibekali akal sekaligus nafsu. dipahami secara umum karena memiliki
Meskipun manusia mempunyai nafsu tetapi bermacam-macam pandangan serta teori yang
yang paling berperan adalah akal. melingkupi makna pengetahuan tersebut.
Diantaranya pandangan Aristoteles yang
berpandangan bahwa pengetahuan merupakan
sesuatu yang dapat ditangkap melalui indera.
Sedangkan menurut Bacon dan David Home,
pengetahuan diartikan sebagai pengalaman indera
dan batin.

3
TEKNOLOGI
TEKNOLOGI
Teknologi berasal dari kata techne dan logia, kata Yunani Kuno techne berarti seni
kerajinan. Dari kata techne, kemudian lahirlah perkataan technikos yang berarti orang
yang memiliki keahlian tertentu.
Secara umum, teknologi adalah keseluruhan sarana untuk menyediakan barang-barang
yang diperlukan bagi kelangsungan dan kenyamanan hidup manusia.

4
PERANAN SAINS DAN TEKNOLOGI BAGI
KEHIDUPAN MANUSIA
Peran Terhadap Kebutuhan Pokok
 Sandang Peran terhadap kebutuhan
telah ditemukan mesin pintal modern kesehatan
yang dapat memproduksi kain dalam Saat ini ketika ada orang yang
jumlah besar dalam waktu yang relativ organ tubuhnya sudah tidak
singkat dengan berbagai variasi warna dapat berfungsi lagi, maka
dan corak. upaya cangkok mata, cangkok
 Pangan hati, cangkok ginjal bukan lagi
menjadi hal yang aneh. Bahkan
Dibidang pangan saat ini, manusia mampu
tak jarang pula dilakukan
mendapatkan pangan yang lebih cepat
pembuatan organ buatan yaitu
dengan mempersingkat waktu panen.
alat buatan manusia yang
 Papan ditanam di dalam tubuh untuk
Untuk memenuhi kebutuhan pemukiman, menggantian bagian-bagian yang
saat ini dijumpai gedung-gedung sudah tidak dapat berfungsi
bertingkat yang membutuhkan pondasi lagi.
kuat dari beton untuk dapat menopang
dan menahan berat.

5
PERANAN SAINS DAN TEKNOLOGI BAGI
KEHIDUPAN MANUSIA
Peran Terhadap Penyediaan Peran Terhadap Komunikasi
Energi dan Transportasi

Energi adalah kemampuan Sains dan teknologi telah


untuk melakukan kerja. membawa perubahan yaitu
Dengan kemajuan teknologi, kemudahan, kemakmuran, dan
proses pengilangan minyak kenyamanan dalam kehidupan.
dan pengolahannya dapat Hal ini meliputi terpenuhinya
dilakukan lebih efisien. kebutuhan manusia yang
semakin baik yaitu penemuan
Disamping itu telah
teknik modern bidang bidang
dimanfaatkan pula tenaga
penerbangan, teknik kimia,
matahari sebagai sel surya
teknik sipil, teknik listrik, dan
yang juga menghasilkan
teknik mekanik
energi

6
Manusia sebagai Subyek dan Obyek bagi
Sains, Teknologi
Dalam bidang pertanian,
peternakan, dan perikanan Dalam bidang kedokteran
 Produksi pupuk buatan dan kesehatan

PE
RT

AN
 Alat-alat operasi mutakhir

AN

AT
 Tenik-teknik pemuliaan

IA

H
 Bermacam-macam obat

SE
.
 Teknik mutasi buatan

KE
 Teknologi pengolahan  Penggunaan benda radio
pascapanen aktif
 Budi daya hewan

Dalam bidang
SAINS Dalam bidang pertahanan
telekomunikasi dan keamanan
A SI

PE
 alat atau persenjataan
IK

RT
N

 Televisi
U

AH
M

yang sangat canggih.


KO

AN
 Radio
LE

AN
TE

 Telepon

7
PERKEMBANGAN SAINS DAN TEKNOLOGI

Begitupun dengan
Jenis-jenis pekerjaan yang
telah ditemukannya
sebelumnya menuntut
formulasi-formulasi Bagi masyarakat
kemampuan fisik cukup besar,
baru aneka kapasitas sekarang, iptek sudah
kini relatif sudah bisa digantikan
komputer, seolah merupakan suatu
oleh perangkat mesin-mesin
sudah mampu religion. Pengembangan
otomatis. Sistem kerja robotis
menggeser posisi iptek dianggap sebagai
telah mengalihfungsikan tenaga
kemampuan otak solusi dari permasalahan
otot manusia dengan pembesaran
manusia dalam yang ada.
dan percepatan yang
berbagai bidang ilmu
menakjubkan.
dan aktivitas manusia

8
PROBLEMATIKA PENGEMBANGAN SAINS DAN
TEKNOLOGI
 Perubahan cepat dalam  Media elektronik, khususnya TV
teknologi informasi telah yang selalu menayangkan
merubah budaya sebagian besar kebudayaan luar, hal ini dengan
masyarakat dunia, terutama mudah mengubah pola pikir
yang tinggal di perkotaan, masyarakat khususnya para
perubahan budaya lokal dan generasi muda. Mereka
sosial akibat revolusi informasi cenderung melupakan
merupakan kelompok kebudayaan sendiri dan beralih
masyarakat yang langsung ke budaya luar.
terkena pengaruh budaya global.

9
Dampak Positif dan Negatif Teknologi

Bidang Informasi dan Bidang Ekonomi dan Bidang Pendidikan


komunikasi Industri
Positif
Positif Positif  Munculnya media massa
 lebih cepat mendapatkan  Pertumbuhan ekonomi  Munculnya metode-
informasi yang semakin tinggi
metode pembelajaran
 berkomunikasi jarak jauh  Terjadinya yang baru
dengan melalui industrialisasi  Sistem pembelajaran
handphone  Produktifitas dunia tidak harus melalui tatap
 mendapatkan layanan industri semakin muka
Negatif
bank yang dengan sangat meningkat
Negatif Negatif
mudah.  Penyalahgunaan
 Pemanfaatan jasa  Terjadinya pengangguran pengetahuan bagi orang-
komunikasi oleh jaringan bagi tenaga kerja yang orang tertentu untuk
teroris tidak mempunyai melakukan tindak
 Kerahasiaan alat tes kualifikasi yang sesuai kriminal.
dengan yang dibutuhkan.
semakin terancam  Kerahasiaan alat tes
 Sifat konsumtif semakin terancam
Program tes inteligensi
seperti tes Raven,
Differential Aptitudes
10
MANUSIA DAN
PANDANGAN HIDUP

11
PENGERTIAN PANDANGAN HIDUP

Menurut KBBI pandangan hidup Menurut Rohiman bahwa pandangan


merupakan konsep yang dimiliki hidup terkandung konsep dasar dan
seseorang atau golongan di dalam nilai-nilai mengenai kehidupan yang
masyarakat yang bermaksud dicita-citakan oleh suatu bangsa
menggapi dan menerangkan segala serta terkandung pikiran-pikiran
masalah di dunia ini. yang terdalam mengenai wujud suatu
bangsa. Atauu merupakan bentuk
kristalisasi dari nilai-nilai yang
dimilikinya sendiri, yang diyakini
kebenarannya dan menimbulkan
tekad pada bangsa itu untuk
mewujudkannya.

12
SUMBER PANDANGAN HIDUP

Pandangan hidup yang


berupa ideologi yang
disesuaikan dengan
kebudayaan dan norma
Pandangan hidup yang yang terdapat pada
negara tersebut. Pandangan hidup hasil
berasal dari agama yaitu
renungan yaitu pandangan
pandangan hidup yang
hidup yang relatif
mutlak kebenarannya.
kebenarannya.

13
Macam-macam Pandangan Hidup

Pandangan Hidup Liberalisme Pandangan Hidup Sosialisme

Pandangan Hidup Religious


Pandangan Hidup
Sosialisme-Religious DESK

Pandangan Hidup Komunisme

14
Langkah-Langkah Berpandangan Hidup Yang
Baik

Mengenal Mengerti Menghayati

Meyakini Mengabdi Mengamankan

15
UNSUR-UNSUR PANDANGAN HIDUP

Cita-cita Usaha/Perjuangan

Kebijakan Usaha/Perjuangan Kepercayaan


Menurut KBBI cita- adalah kerja keras
cita adalah untuk mewujudkan Kepercayaan adalah
keinginan, harapan, Kebijakan/perbuatan
cita-cita, Setiap suatu keadaan
tujuan yang selalu yang mendatangkan
Manusia harus kerja psikologis pada saat
ada dalam pikiran. kebaikan pada
keras untuk seseorang mengaggap
hakekatnya sama
kelanjutan hidupnya. suatu premisi benar,
dengan perbuatan
sebagian kehidupan jika kita yakin dalam
moral, perbuatan
manusia adalah suatu hal maka
yang sesuai dengan
perjuangan. kepercayaan akan
norma-norma agama
muncul.
dan etika.

16
THANKS
!
Any questions?

17

Anda mungkin juga menyukai