Anda di halaman 1dari 17

PEMBELAHAN

DAN SIKLUS SEL


Kelompok 2
NAMA
ANGGOTA
• Dwi Ayu Anggraini
: 181810201007
• Wahyu Sulisti 181810201012
• Anis Mustafida 181810201019
• Hana Ilhami Aprilia 181810201034
• Sofia Nur Aida 181810201038
• Zaradiya Audrey Tritania 181810201051
• Ferdi Firmansyah 181810201053
Apa Itu Pembelahan Sel?
Pembelahan sel adalah suatu proses yang
membagi satu sel induk menjadi dua atau lebih
sel anak
■ PROKARIOTA :  EUKARIOTA:
Tiap fase merupakan satu
Tidak ada siklus sel,
periode siklus sel.
duplikasi kromosom dan Pengaturan siklus sel
distribusinya ke sel dipengaruhi oleh growth
generasi berikutnya factor sehingga
dilakukan melalui pembelahan dan
asosiasi kromosom proliferasi sel disesuaikan
dengan membran sel dengan kebutuhan fisiologi
pada waktu segmentasi
sel
Macam-macam cara pembelahan
sel
1. Amitosis (biner) :
 Berlangsung spontan tanpa melalui tahap-tahap
pembelahan sel.
 Terjadi pada organisme prokariotik kecuali bakteri.
 DNA prokariotik berbentuk sirkuler sehingga DNA
tidak perlu dipaket menjadi kromosom sebelum
pembelahan.
2. Pembelahan mitosis:
 Pembelahan sel yang terjadi melalui tahapan-
tahapan tertentu.
 Menghasilkan dua sel anakan identik atau diploid
(2n).
 Terjadi selama pertumbuhan dan reproduksi
akseksual.
3. Pembelahan meiosis:
 Pembelahan sel yang terjadi tahap-tahap tertentu.
 Merupakan pembelahan sel induk diploid (2n)
menghasilkan empat sel anakan haploid (n).
 Terjadi proses pembentukan sel gamet yang terjadi
pada organ reproduktif
 Berperan untuk menghasilkan gamet yang secara
genetik tidak identik (hanya setengah dari induknya),
sehingga menyebabkan adanya variasi genetik.
Siklus Sel

Siklus sel adalah rangkaian dari kejadian yang


mana sel menduplikasikan kandungannya dan
membagi 2 bagian

Semua organisme hidup adalah produk dari


proses pengulangan dari perkembangan sel
dan pembelahan.
Apa saja tahap-tahap
pembelahan sel?
TAHAP INTERFASE (ISRIRAHAT) adalah tahap yang aktif dan
penting untuk mempersiapkan pembelahan.
 Fase Gap 1 (G1) adalah sel-sel belum mengadakan replikasi
sehingga DNA masih berjumlah satu salinan
 Fase Sintesis (s) adalah replikasi menghasilkan dua salinan DNA
dan diploid (2n)
 Fase Gap 2(G2) adalah replikasi DNA telah selesai sel bersiap
siap mengadakan pembelahan
MITOSIS
1. Tahap Kariokinesis adalah tahap pembelahan inti sel
 Profase adalah kromosom mulai tampak lebih pendek dan menebal, mulai
terbentuk benang-benang spindel.
 Metafase adalah kromosom mulai bergerak ke bidang ekuator benang
spindel, kromosom terkait pada benang spindel melalui sentromer.
 Anafase adalah masing-masing sentromer mengikat kromatid membelah
bersamaan dengan kromatid bergerak ke arah kutub pembelahan, benang
spindel memendek kemudian menarik kromatid menjadi bagian kedua kutub
berlawanan
 Telofase adalah membran inti mulai terbentuk dan nukleolus kembali muncul
kromosom membentuk benang-benang kromatin
2. Tahap sitokinesis adalah terjadinya pembelahan sitoplasma
yang diikuti dengan pembentukan sekat sel yang baru. Sekat
memisahkan dua inti tersebut menjadi dua sel anakan
SECARA MEIOSIS
Meiosis I :
 Profase I adalah DNA dikemas dalam kromosom dan terbentuk
kromosom homolog yang berpasangan membentuk tetrad.
 Metafase I adalah tetrad kromosom berada pada bidang ekuator. Pada
bidang ekuator, benang-benang spindel melekatkan diri pada
sentromer kromosom
 Anafase I adalah setiap kromosom homolog mulai ditarik oleh
benang spindel menuju ke kutub pembelahan yang berlawanan arah.
 Telofase I adalah setiap kromosom homoloh telah mencapai kutub
pembelahan
Meiosis II
 Profase II adalah kromatid kembaran masih melekat pada
setiap sentromer kromosom.
 Metafase II adalah setiap kromosom merentang pada
bidang ekuator
 Anafase II adalah benang spindel mulai menarik kromatid
menuju ke kutub pembelahan yang berlawanan.
 Telofase II adalah kromatid telah mecapai kutub
pembelahan

Anda mungkin juga menyukai