Anda di halaman 1dari 17

Klasifikasi lemak(berdasarkan ikatan

kimianya)
A. Lemak murni : asam lemak dan gliserol
B. Ikatan lipida dengan zat lain
- dengan protein disebut lipoprotein
- dengan glikogen disebut glikolipid
- dengan fosfor disebut fosfolipid (lesitin)
C. Turunan lipida
- asam lemak
- Gliserol
- Sterol
- Benda keton
1. Asam lemak
 Umumnya membentuk rantai tidak cabang
dengan jumlah karbon (C) genap
 Dikelompokan menjadi (berdasarkan jumlah
rantai karbon).
o Asam lemak rantai panjang(LCT/Long Chain
trigliserida); jumlah atom carbon > 12
o Asam lemak rantai medium (MCT/medium chain
trigliserida) jmlh atom carbon ;10-12
o Asam lemak rantai pendek(SCT/short chain
trigliserida: jumlah atom Carbon :<10
 Asam lemak yang tidak dapat dibuat tubuh
tapi sangat dibutuhkan tubuh disebut asam
lemak esensial, contohnya ; asam linolenat,
asam linoleat,asam arachidonat, DHA
Asam lemak berdasarkan
kejenuhannya dibagi menjadi
1. Lemak jenuh(saturated fat)
lemak jenuh mempunyai sifat yang tidak
menyenangkan. Yaitu menyebabkan darah menjadi
lengket dengan dinding pemblh darah.sehingga darah
menjadi mudah menggumpal.selain itu lemak jenuh
memudahkan terjadinya pengerasan dinding pemblh
darah.
makanan sumber lemak jenuh
- Berbagai macam daging hewan
- Berbagai produk susu
- Minyak kelapa
2. Lemak tidak jenuh
a.Lemak tdk jenuh tunggal(monounsaturated fat)
lemak tidak jenuh tunggal mempunyai sifat
netral.tidak terlalu jahat,tetapi tidak juga terlalu
menguntungkan.
Dapat menurunkan resiko penyakit jantung,
karena sifatnya yang menurunkan kolesterol
darah.
Sumbernya makanan ; minyak zaitun, minyak
kacang, alpukat dll
b. Lemak tidak jenuh ganda(polyunsaturated fat)
sifat lemak ini
 dapat membantu menurunkan kadar kolesterol darah
 Dapat membantu menurunkan jumlah deposit
kolesterol di dalam pembuluh darah arteri.
sumber lemak tidak jenuh ganda dari lemak nabati;
o Minyak kedelai
o Minyak jagung
o Minyak bunga matahari
o Minyak biji kapuk
2. Lemak dan minyak
• Jika dihidrolisa akan menghasilkan satu
molekul gliserol dan tiga molekul asam lemak
• Bentuk fisik lemak tergantung jenis,
kejenuhan dan panjang rantai karbon dari
asam lemak yang berikatan dengan gliserol
• Molekul lemak dpt terdiri dari tiga molekul
asam lemak yang sama atau dpt juga terjadi
dari dua molekul yang sama dan satu berbeda.
• Apabila seluruh asam lemak yang
berikatandengan gliserol yang merupakan
asam lemak yang sejenis maka lemaknya
disebut TRIGLISERIDA.
• Trigliserida yang terbentuk padat pada suhu
ruang disebut lemak, sedangkan yang
berbentuk cair disebut minyak
3. fospolid,sterol dan lipoprotein
• Fosfolipid terdpt pada setiap sel hidup,
didapat dari sintesa dari komponen asam
lemak, asam fosfot dan basa nitrogen dihati.
• Sterol dalam tubuh bermacam-macam karena
mempunyai fingsi fisiologis yang berbeda-
beda,ada 3 jenis sterol yaitu; Ergosterol (sterol
nabati), kolesterol dan 7-dehidrokoleseterol
(sterol hewani)
• Lipoprotein disentesa di hati dan merupakan
gabungan antara molekul protein dan lemak,
ada 4 jenis lipoprotein yaitu;
 Kilomikron ; 1 % protein, 99% lemak
 Very Low Density lipoprotein (VLDL) ; 7%
protein, 93% lemak
 Low density lipoprotein( LDL) ; 11% protein,
89% lemak
 High density lipoprotein (HDL) ; 50% protein,
50% lemak
kolesterol
Lemak yang masuk dalam tubuh berupa
gabungan antara kolesterol dan trigliserida.
Kolesterol dalam darah berasal dari makanan
dan dari produksi tubuh sendiri
Fungsi kolesterol dalam tubuh;
•Suatu senyawa yang diperlukan pembentukan
pertumbuhan otak
•Pembentukan hormon , vitamin dan
merupakan komponen sel
Makanan yang mengandung kolesterol;
 Otak
 Kuning telur
 Jeroan
 Udang
 Sop buntut
 Sop kaki
 Berbagai kue yang pembuatannya
menggunakan telur
Kolesterol baik dan jahat
• LDL disebut sebagai kolesterol jahat, karena
mempunyai sifat aterogenik yaitu memyebabkan
pembentukan aterom atau plak pada pembuluh
darah. Nantinya akan menyebabkan terjadinya
aterosklerosis
• HDL disebut sebagai kolesterol baik, karena
merupakan penyapu ranjau kolesterol dengan
cara mengangkutkolesterol yang berkeliaran
didalam pembuluh darah nuntuk dibawa ke hati
dan diubah menjadi asam empedu. Kemudian
akan di buang melalui tinja.

Anda mungkin juga menyukai