Anda di halaman 1dari 14

ESWL

(Extracorporeal Shock Wave Lithotripsy)

DISUSUN OLEH :
GALUH NILA MELINDA
2019040718

PROGRAM STUDI PROFESI NERS


UNIVERSITAS AN NUUR PURWODADI
2019/2020
APA ITU ESWL?

ESWL (Extracorporeal Shock


Wave Lithotripsy)
Sesuai dengan namanya Extracorporeal berarti diluar
tubuh, sedangkan Lithotripsy berarti penghancuran
batu. Secara harfiah ESWL memiliki arti penghancuran
batu (ginjal) dengan menggunakan gelombang kejut
(shock wave) yang ditransmisi dari luar tubuh
EXTRACORPOREAL SHOCKWAVE LITHOTRIPSY (ESWL)

Extracorporeal shockwave lithotripsy (ESWL)


adalah pemecahan batu saluran kemih
menggunakan gelombang kejut yang diberikan
dari luar tubuh. Tindakan ESWL dilakukan tanpa
pembedahan, tanpa memasukan alat kedalam
tubuh dan tidak memerlukan tindakan pembiusan.
Tindakan non infasif ini dilakukan dlm waktu
yang relatif singkat tanpa memerlukan perawatan
sebelumnya
HANCURNYA BATU
GINJAL
APA SIH SHOCKWAVE?

Gelombang kejut adalah gelombang dari sebuah aliran


yang sangat cepat dikarenakan kenaikan tekanan,
temperature, dan densitas secara mendadak pada waktu
bersamaan. Seperti gelombang pada umumnya shock
wave juga membawa energi dan dapat menyebar melalui
medium padat, cair, ataupun gas.
Pesawat Lithotripsy
Pesawat Lithotripsy terdiri dari beberapa bagian :
1. Dua buah pembangkit gelombang kejut dengan
sistem Elektromagnetik (EMAS)
2. Meja pasien
3. Sistem Lokalisasi :
4. 2 buah tabung (tube)
5. Generator sinar-X
6. TV Sistem
Pembangkit gelombang kejut
•Pembangkit gelombang kejut terdiri dari tabung dan
komponen-komponen disebut “Shockwave Head”
•Dua buah shockwave head dimaksudkan untuk
penembakan ginjal kanan dan kiri, bila perlu dapat
dipertukarkan dengan jalan membalik posisi pasien.
•Prinsip pembangkit gelombang kejut adalah sistem
elektromagnetik, gelombang kejut yang timbul akan
merambat diair dan difokuskan lensa akustik yang
mempunyai panjang focus 12,3 cm.
EFEK DARI SHOCKWAVE

EFEK EFEK TIDAK


LANGSUNG LANGSUNG
(HIGH (HIGH
PRESSURE PRESSURE
POSITIVE) NEGATIVE)
Sistem Fokus
Shockwave
1. Sistem Elektro Magnetik (EMAS) menggunakan
Lensa Akustik
2. Sistem Piezoelektrik menggunakan Terfokus sendiri
3. Sistem Spark Gap menggunakan Reflektor Elipso
Hubungan X-Ray
Dengan ESWL

1. Digunakan dua buah tabung sinar X dan generator sinar X yang


dipergunakan adalah sistem multi pulsa (Polyphos Siemens )
kombinasi dua buah tabung sinar X dan dua buah tabung
Image Intensifier membentuk biplane dan bersudut 38º.
2. Perpotongan kedua sumbu tabung sinar X tabung II dan kedua
titik fokus shock wave head (kanan dan kiri) bertemu disatu
titik yang disebut isocenter. Pada kedua monitor TV titik
isocenter ini digambarkan sebagai garis silang.
3. Target atau batu yang akan ditembak harus diletakkan pada
titik isocenter ini melalui gambar dimonitor. Pengaturan ini
dapat dilakukan secara manual atau automatik.
TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai