Anda di halaman 1dari 26

STRUKTUR DATA DAL

AM ALGORITMA
Anggota
Maulidia Nur Saleha
1 195060700111055

Hidayat Honest Tri Utomo


2 195060700111055

Dimas Anjasmara
3 195060700111057

4
Pokok Bahasan
Definisi struktur data dan
1 serta jenis jenisnya
1 tipe data 5 Pengertian Queue

Pengertian konstanta
2 2
dan variabel 6 Pengertian Tree

3 3 array
Pengertian 7 Pengertian Graph

Pengertian Stack
4 4
Definisi Struktur Data
dan Konstanta serta
Variabel
S T R U K T U R D ATA

Cara penyimpanan, penyusunan, dan pengaturan data


di dalam media penyimpanan computer sehingga data
tersebut dapat digunakan secara efisien.

Data adalah representasi dari fakta dunia nyata yang


dapat dinyatakan dalam bentuk konstanta atau
variable. Kostanta menyatakan nilai yang tetap,
sedangkan variable menyatakan nilai yang dapat diubah
ubah
Ti pe d ata

Tipe data adalah pengelompokkan data berdasarkan isi


dan sifatnya.

Ketepatan pemilihan tipe data pada variable dan


konstanta akan sangat menentukan pemakaian sumber
daya computer.
Secara garis besar tipe data dibagi menjadi tipe dasar,
tipe bentukan, dan tipe abstrak
-Tipe sederhana
1. Tipe dasar -Standar dalam bahasa pemograman tertentu
-Berisi data data tunggal
-Langsung bisa dipakai

Integer
(Bilangan bulat)
A Boolean
(logika, pernyataan
B D benar atau salah)
float atau double
(Bilangan real) C
Char
(karakter, huruf
alphabet)
Dibentuk dari tipe dasar untuk
mempermudah :
• Proses pemograman Contoh : Array, String, Union,
• Penambahan variabel Struct, dll
• Pengelompokkan data

2. Tipe Data Bentukkan


3. Tipe Data Abstrak
Model matematika dari obyek
data yang menyempurnkan tipe
data dengan cara mengaitkannya Contoh : Stack, Queue, List,
dengan fungsi fungsi yang Tree, Graph, dll
beroperasi pada data yang
bersangkutan.
Struktur data yang mengandung
operasi atau aturan tertentu
Konstanta dan variabel

Suatu pengenal (identifier) yang digunakan untuk


mewakili suatu nilai tertentudidalam proses progam.

Sebagai tempat menyimpan data berupa nilai


dengan tipe data tertentu

Dimisalkan dengan sebuah kotak kosong yang hanya


dapat diisi dengan seuatu tipe data tertentu
• Ada dua kotak kosong dengan
nama identifier nilai dan x
• Selanutnya dalam variable nilai Nilai X
dilakukan operasi aritmatika
berupa pembagian (/) atau
mudulo (%)
Contoh • Dalam variabel nilai, data
Hasil
Penggunaan Bagi
dibagi dengan angka 2 dan
hasilnya masuk dalam variabel
Konstanta Nilai / 2 baru bernama variabel hasil
bagi
dan Variabel
Dalam operasi aljabar Sisa
Bagi • Dalam operasi lain, data
dimodulo dengan angka 2 dan
Nilai % 2 hasilnya masuk dalam variable
baru bernama variabel sisa
Contoh Tipe Data
Bentukan
Array 0 1 2 3

Bilangan

Ilustrasi Array

Definisi Ukuran
01 02

Kekurangan Operasi
06 03

Kelebihan Dimensi
05 04
Contoh penggunaan array

Your Picture Here Your Picture Here


• Ilustrasi array 2 dimensi (kiri) dan array 3 dimensi (kanan)
STACK

• Last In First Out TOP


• Push and Pop

BOTTOM
Contoh Tipe Data
Abstrak
Queue
Secara bahasa queue adalah antrian. Queue ada
lah suatu kumpulan data dengan operasi pemasu
kan atau penyimpanan data hanya diperbolehkan
pada salah satu sisi yaitu di sisi belakang (rear) d
an operasi pengambilan atau penghapusan hany
a diperbolehkan pada sisi lainnya yang disebut si
si depan (front). Konsep ini dikenal dengan istilah
Last In First Out (LIFO).
Dari ilustrasi di Gambar 3.9 dapat diketahui
bahwa C merupakan data yang terakhir
memasuki queue Q dan akan menjadi yang
paling akhir keluar dari queue. Begitu
sebaliknya dengan A, A merupakan data
pertama yang memasuki queue dan akan
menjadi yang pertama saat keluar dari
queue.
Pada saat menempatkan data pada ujung (rear) dari queuedisebut dengan
enqueue.

Pada saat memindahkan elemen dari kepala (front) sebuah queue disebut
dengan dequeue

informasi yang diperlukan hanyalah isi atau nilai atau elemen yang akan
disimpan atau diambil saja.
Tree merupakan salah satu bentuk Tree
struktur data tidak linear yang
menggambarkanhubungan yang
bersifat hirarki (hubungan one to
many) antara elemen-elemen.

Bentuk treemenyerupai sebuah


pohon, yang terdiri dari serangkaian
node (simpul) yang saling
berhubungan.

Node-node tersebut dihubungkan


oleh sebuah vektor. Sehingga tree
bisa didefinisikan sebagai kumpulan
simpul atau node dengan elemen
khusus yang disebut root atau akar.
Sebuah tree terdiri dari elemen-elemen
yang dinamakan node (simpul) yang
mana hubungan antar simpul bersifat
hirarki.

Simpul yang berada di


bawah root secara
langsung, dinamakan anak
dari root, yang mana
biasanya juga mempunyai
Node yang paling atas anak di bawahnya.
dari hirarki dinamakan Sehingga bisa disimpulkan,
root, yaitu node A. kecuali root, masing-
masing simpul dalam
hirarki mempunyai satu
induk (parent). Jumlah
anak sebuah simpul induk
sangat bergantung pada
Setiap node dapat memiliki 0 atau lebih
node anak (child). Sebuah node yang
memiliki node anak disebut node induk
(parent) dan hanya memiliki 1 parent

tree bertumbuh ke bawah,


tidak seperti pohon di
dunia nyata yang tumbuh Node yang berada di
ke atas. Dengan demikian pangkal tree disebut node
node anak akan root (akar), sedangkan
digambarkan berada di node yang berada paling
bawah node induknya. ujung tree disebut node
leaf (daun).
Graph
• graph adalah himpunan obyek-obyek
yang disebut node (atau vertek) yang
terhubung oleh edge. Biasanya
graph digambarkan secara grafis
sebagai kumpulan lingkaran yang
melambangkan node yang
dihubungkan oleh garis yang
melambangkan edge.

• graph adalah struktur yang


menggambarkan relasi antar obyek
dari sebuah koleksi obyek.

• struktur graphmemungkinkan
pendefinisian keterhubungan tak
terbatas antara entitas data.
Masalah masalah yang dapat diselesaikan dengan
struktur data Graph:

• Masalah path minimum (Shortest path problem), yaitu mencari ro


ute dengan jarak terpendek dalam suatu jaringan transportasi.
• Masalah aliran maksimum (maximum flow problem), yaitu menghi
tung volume aliran BBM dari suatu reservoir ke suatu titik tujuan
melalui jaringan pipa.
• Masalah pencariah dalam graph (graph searching problem) yaitu
mencari langkahlangkah terbaik dalam program permainan catur
komputer.
• Masalah pengurutan topologis (topological ordering problem), yait
u menentukan urutan pengambilan mata kuliah yang saling berkai
tan dalam hubungan prasyarat.
• Masalah jaringan tugas (Task Network Problem), yaitu membuat
penjadwalan pengerjaan suatu proyek yang memungkinkan wakt
u penyelesaian tersingkat.
• Masalah pencarian pohon rentang minimum (Minimum Spanning
Tree Problem), yaitu mencari rentangan kabel listrik yang totalny
a adalah minimal untuk menghubungkan sejumlah kota.
• Travelling Salesperson Problem, yaitu tukang pos mencari lintas
an terpendek melalui semua alamat penerima pos tanpa harus m
endatangi suatu tempat lebih dari satu kali.
• Four-color proble, yaitu dalam menggambar peta, memberikan w
arna yang berbeda pada setiap propinsi yang saling bersebelaha
n.
• Untuk meneremahkan graph diperlukan penulisanmenggunakan matriks keterhubungan
langsung (list adjancency) yang dibuat dengan menggunakan array dua dimensi.
Terima
Kasih

Anda mungkin juga menyukai