Anda di halaman 1dari 8

BAHAYA

NARKOBA
Kelompok 2 :
1. Aishya Aurelia Aziz Putri (03)
2. I Dewa Made Aditya P. (19)
3. I Gede Abe Ryan W. (20)
4. Jinan Ambar (22)
5. Maritza Aufa Zaafarani (23)
6. Lalu Ammar Maulana (24)
7. M. Faiz Assariy (26)
DEFINISI NARKOBA / OBAT OBATAN
TERLARANG
 Narkoba adalah singkatan dari narkotika dan
obat/bahan berbahaya. Selain "narkoba",
istilah lain yang diperkenalkan khususnya
oleh Kementerian Kesehatan Republik
Indonesia adalah Napza yang merupakan
singkatan dari narkotika, psikotropika, dan zat
adiktif.
 Semua istilah ini, baik "narkoba" ataupun
"napza", mengacu pada kelompok senyawa
yang umumnya memiliki risiko kecanduan
bagi penggunanya. Menurut pakar kesehatan,
narkoba sebenarnya adalah senyawa-
senyawa psikotropika yang biasa dipakai
untuk membius pasien saat hendak dioperasi
atau obat-obatan untuk penyakit tertentu.
[butuh rujukan] Namun kini persepsi itu
disalahartikan akibat pemakaian di luar
peruntukan dan dosis yang semestinya. This Photo by Unknown Author is licensed
under CC BY-SA
JENIS JENIS NARKOBA
 Candu / Opium (dari tumbuhan Papaver sommiferum)

 Kokain ( Berasal dari tumbuhan Erythroxylium coca)

 LSD ( Lysergic acid diethyl-amide )

 Heroin, salah satu jenisnya : Putaw

 Ganja / Marijuana
 Ekstasi

 Sabu sabu

 Amphetamine

 Inhalen
MEKANISME KERJANYA
Jika mengkonsumsi narkoba, otak membaca tanggapan orang itu. Jika
merasa nyaman, otak mengeluarkan neurotransmiyyer dopamin & akan
memberikan kesan menyenangkan. Jika memakai narkoba lagi, orang
kembali merasa nikmat seolah olah kebutuhan batinnya terpuaskan. Otak
akan merekamnya sebagai sesuatu yang harus dicari. Akibatnya, otak
membuat program salah, seolah olah orang itu memerlukannya sebagai
kebutuhan pokok sehingga hal ini menyebabkan seseorang memiliki
ketergantungan dan kecanduan untuk mengonsumsi narkoba.
DAMPAK PENYALAHGUNAAN
NARKOBA Dampak narkoba terhadap emosi
Narkoba dapat merusak kesehatan manusia baik
secara fisik, emosi, maupun perilaku pemakainya.
Dampak narkoba terhadap fisik
 Sangat sensitif dan mudah bosan.
 Berat badannya akan turun secara drastis.  Jika ditegur atau dimarahi, pemakai
 Matanya akan terlihat cekung dan merah. akan menunjukkan sikap
 Mukanya pucat.
membangkang.
 Bibirnya menjadi kehitam-hitaman.  Emosinya tidak stabil.
 Tangannya dipenuhi bintik-bintik merah.  Kehilangan nafsu makan.
 Buang air besar dan kecil kurang lancar.
 Sembelit atau sakit perut tanpa alasan yang
jelas.
Dampak narkoba terhadap perilaku
 Sering melupakan tanggung jawab

 Menunjukan sikap tidak peduli


 Menjauh dari keluarga
 Mencuri uang di rumah, sekolah, ataupun tempat pekerjaan
 Menggadaikan barang-barang berharga di rumah
 Sering menyendiri
TIPS & TRIK PENCEGAHAN
PENYALAHGUNAAN
NARKOBA
 Jangan pernah untuk mencoba-coba menggunakan narkotika, kecuali atas dasar pertimbangan
medis atau dokter.
 Mengetahui akan berbagai macam dampak buruk narkoba.
 Memilih pergaulan yang baik dan jauhi pergaulan yang bisa mengantarkan kita pada
penyalahgunaan narkotika.
 Memiliki kegiatan-kegiatan yang positif, berolahraga atau pun mengikuti kegiatan kegiatan
organisasi yang memberikan pengaruh positif baik kepada kita.
 Selalu ingatkan bahwawasannya ancaman hukuman untuk penyalah guna Narkoba, apalagi bagi
pengedar Narkoba adalah Lembaga Pemasyarakatan.
 Gunakan waktu dan tempat yang aman, jangan keluyuran malam-malam. Bersantailah dengan
keluarga, berkaraoke, piknik, makan bersama, masak bersama, beres-beres bersama nonton
bersama keluarga.
 Bila mempunyai masalah maka cari jalan keluar yang baik dan jangan jadikan narkoba sebagai
jalan pelarian.
 Rajin Beribadah & mendekatkan diri dengan Tuhan

Anda mungkin juga menyukai