Anda di halaman 1dari 21

Tujuan Pembelajaran

• Menjelaskan ciri-ciri Archaebacteria dan


Eubacteria
• Menjelaskan bentuk koloni bakteri
• Menjelaskan proses pengecatan gram.
• Membedakan bakteri gram positif dan
gram negatif.
• Membedakan bentuk- bentuk sel bakteri
• Menjelaskan klasifikasi bakteri.
• Mengidentifikasi makanan/minuman yang
pembuatannya melibatkan bakteri.
• Mengidentifikasi macam-macam penyakit pada
manusia yang disebabkan oleh bakteri.
• Menjelaskan cara penanggulangan penyakit
yang disebabkan oleh bakteri.
• Menjelaskan peranan menguntungkan dari
bakteri.
• Menjelaskan peranan merugikan dari bakteri
Archaea bakteri
• Archaea bakteri hidup di ;
- Sumber air panas
- Danau air asin
- Sistem pencernaan hewan
- Hydrothermal Laut dalam
- Rawa berkadar oksigen
rendah
STRUKTUR BAKTERI
8
BENTUK BAKTERI DAN
KOLONINYA

c. d. e.
a. b.

f. g. h.
• Koloni E. coli pada glukosa
Bentuk-bentuk bakteri

a. b.

c.
a. Kokus (bulat); b. Basil (batang); c. Spiral
Bakteri gram positif
dan struktur dinding selnya

Peptidoglikan
Membran plasma

Sitoplasma

Contoh: Bacillus subtilis


Bakteri gram negatif
dan struktur dinding selnya

Kapsul
Membran luar
Peptidoglikan
Membran plasma

Sitoplasma

Contoh: Escherichia coli


BAKTERI GRAM + BAKTERI GRAM -

 Struktur dinding sel tebal  Struktur dinding sel tipis


dan berlapis tunggal dan berlapis tiga
 Kandungan lipid rendah  Kandungan lipid tinggi
 Peptidoglikan merupakan  Peptidoglikan merupakan
lapisan tunggal dan tebal lapisan kaku di sebelah
 Mengandung asam teikoat dalam dan tipis
 Lebih rentan terhadap  Tidak mengandung asam
penisilin teikoat
 Lebih resisten terhadap  Kurang rentan terhadap
gangguan fisik penisilin
 Reaksi terhadap  Kurang resisten terhadap
pewarnaan : violet gangguan fisik
 Reaksi terhadap
pewarnaan : merah
Pembelahan biner pada bakteri
Sel induk

Penggandaan
materi genetik
dan pelekukan
dinding sel

Pembentukan
sekat dinding sel

Terbentuk sekat dinding


(pemisahan menjadi dua sel baru)
Rekombinasi genetik
pada bakteri

Sel bakteri DNA bebas Bakteriofage Sel bakteri pertama

Plasmid
Infeksi fage
DNA diambil
Kromosom oleh sel Sel bakteri kedua
Pelepasan fage
Kontak
antara dua
Rekombinasi Reinfeksi sel;kopi
DNA ke dalam bakteri plasmid
kromosom baru dipindahkan

Dua sel yang


Sel Sel Mengandung
rekombinan rekombinan plasmid

Transformasi Transduksi Konjugasi


Pewarnaan sederhana

Anda mungkin juga menyukai