Anda di halaman 1dari 25

SUB BAHASAN

1. TAUHIDULLAH
2. TAUHID ROSUL
3. TAQ
 Berpikir rasional
 Bersikap dewasa
 Berkepribadian dinamis
 Berpandangan luas tentang Islam Holistik
 Memiliki komitmen untuk melaksanakan ajaran
Islam secara utuh
 Memiliki motivasi Belajar sepanjang hayat untuk
menjadi ilmuwan
 Mampu mencari solusi dan isu-isu kontemporer
sesuai dengan prinsip2 ajaran Islam dalam rangka
mewujudkan peradaban yang unggul dan
Rahmatan Lil’alamin.
 Mahasiswa di ajak berpikir kritis,
 Analitis dan
 Reklektif tentang Islam Holistik beserta
sumber-sumbernya
 KBM dengan Klasikal, dan
 Mentoring
 Evaluasi
A. Urgensi Mengenal Allah swt

Apakah cukup kita mengenalnya dengan


mengetahui dan menghafal nama-nama dan
sifatnya, DI LUAR KEPALA?
 Dibarengi dengan pensikapan yang benar dan
proporsional
 Ibnu Qoyyim r.a dalam Al-Fawaid berkata:

Yaitu Pengenalan yang dapat menimbulkan


perasaan malu, kecintaan, keterikatan hati,
kerinduaan, taubat, kedekatan, dan hanya
berharap kepada-Nya
Contoh : ketika ada orang bergegas menyambut
saat mendengar panggilan-Nya, dapat
dipastikan dia mengenal Allah dengan BAIK
SHALAFUSSOLIH, LEBIH
KENAPA: DALAM:
1. Dapat berdialog  Semakin dikaji dan digali
dengan Allah semakin banyak
keagungan Allah yang
2. Mengadukan tersingkap
persoalan2 yang  Semakin besar cinta yang
dihadapi dirasakan, semakin besar
harapan kepada-Nya
3. Memohon  Semakin takut kepada-
pertolongannya, Nya, semakin berupaya
sehingga dapat meningkat pendekatan
pencerahan diri kepadanya
1. Karena yang akan kita kenali adalah Pencipta..
2. Berbagai dalil (fitri, naqli dan aqli) telah
membuktikan keberadaan, sifat-sifat dan
nama-namanya, secara jelas dan tak
terbantahkan
3. Manfaat dan pengaruhnya yang sangat besar,
yaitu meningkatkan keimanan dan ketaqwaan
a. Kemerdekaan yang sebenarnya (jiwa
senantiasa hanya berharap dan takut kepada
Allah)
b. Ketentraman sejati (Allah menjamin hidup
dan melindunginya)
c. Keberkehan dari Allah (amal di ridhai,
didekatkan dan dicintai)
d. Kehidupan yang baik (Allah membimbing
langkah2 dalam mencapai kebaikan)
e. (Diakhirat) ia mendapatkan surga dan syafaat
serta keridhaan Allah swt.
CARA MENGENAL
ALLAH, METODE JAHILIYAH,

1. Qauliyah  Berawal dari zhon


2. Kauniyah (perasangka= nafsu)
 Menyikapi ayat
Metodenya Islam, yaitu qauliyah dengan
Melalu Dalil Naqli = kesimpulan sesat
informasi akurat dan
lengkap  Ayat qauliyah akan
Dalil Aqli=memperkuat membelenggu
penemuan dan kebebasan berpikir
pemahaman  Menimbulkan keraguan
YAITU: PENYAKIT SUBHAT:
 Kefasikan 1. Kebodohan
 Kesombongan 2. Keragu-raguan (Irtiya)
 Kedzoliman 3. Penyimpangan(inhiraf)
 Dusta 4. Lalai (al-ghaflah)
 Kemaksiatan
(penyakit syahwah: (berkaitan dengan
berkaitan dengan hati, menimbulkan
berupa nafsu dan keraguan, berkaitan
kesenangan) dengan akal dan logika
1. Bukti Fitrah
2. Bukti Indrawi
3. Bukti Rasional
4. Bukti Nash
5. Bukti Sejarah
a. Allah sebagai Pencipta
b. Allah sebagai pemberi rizki
c. Allah sebagai pemilik
d. Allah sebagai penguasa
KEBUTUHAN MANUSIA TERHADAP ROSUL
 Secara bahasa adalah Utusan
 Istilah syar’i adalah seorang lelaki yang dipilih
dan di utus oleh Allah dengan membawa
risalah kepada manusia
 ( QS al-Hajj ayat 75)
 (QS al-Furqon ayat 20)
 (QS al-Kahfi ayat 110)
1. Membawa Risalah dari Allah
2. Teladan dalam menerapkan risalah
1. Memiliki sifat-sifat asasi sebagai rosul yang
mendasar (Shidiq, Amanah, Fhatonah dan
Tabligh) = Kredibilitas moral dan kemampuan
intelektual
2. Mendapat Mukjizat
3. Bisyarah
4. Nubuwah
5. Hasil (Pencapaian)
1. Hamba Allah SWT
2. Utusan Allah SWT
memiliki tugas:
a. Menyampaikan risalah kepada umatnya
b. Menunaikan amanah (risalah amanah)
c. Memimpin umat (dakwah Illahiyyah)
1. Manusia biasa
2. Terpelihara dari kesalahan dan dosa
3. Jujur
4. Cerdas
5. Amanah
6. Tabligh
7. Komitmen
1. Mengembang risalah dakwah:
a. Mengenalkan al-khaliq
b. Mengajarkan kepada umatnya cara ibadah
yang benar
c. Menyampaikan pedoman hidup (add-din)
2. Menegakkan sistem (agama) Allah
a. Menegakkan “khilafah”
b. Mencetak kader
c. Mentarbiyah Generasi
d. Memimpin dan memberi teladan
1. Penutup para Nabi
2. Risalahnya menghapus risalah sebelumnya
3. Membenarkan nabi-nabi sebelumnya
4. Menyempurnakan risalah risalah sebelumnya
5. Di utus seluruh umat manusia
6. Rahmat bagi seluruh alam
1. Membenarkan apa yang disampaikannya
2. Mentaati apa yang diperintahkannya
3. Menjauhi apa yang dilarangnya
4. Tidak beribadah kecuali dengan apa yang
disyaratkannya
1. Mengimaninya
2. Mencintainya
3. Mengagungkannya
4. Membelanya
5. Mencintai mereka yang mencintainya
6. Menghidupkan sunnahnya
7. Memperbanyak shalawat kepadanya
8. Mengikuti manhajnya
9. Mewarisi risalahnya
KEBAIKAN DUNIA KEBAIKAN AKHIRAT

1. Kecintaan Allah
1. Sirrah nabawiyah (sejarah perjalan hidup)
2. Hukum-hukum (halal, haram, bid’ah,
khurafat)
3. Konsep Dakwah

Anda mungkin juga menyukai