Anda di halaman 1dari 4

ARTHRITIS REUMATOID

• Saat ini diagnosis AR di Indonesia mengacu pada kriteria diagnosis


menurut American College of Rheumatology /European League
Against Rheumatism 2010, yaitu:
• Skor <6 dan tidak diklasifikasikan sebagai AR

Artritis Reumatoid (AR) adalah suatu penyakit


kronik, biasanya ditandai dengan inflamasi di lapisan
sendi atau disebut juga sinovium.
Manifestasi
• Kaku sendi pada pagi > 1 jam.
• Gejala-gejala konstitusional, misalnya lelah, anoreksia, berat badan menurun dan
demam.
• Pada semua sendi jenis sinovial dapat terserang poliartritis terutama pada sendi
perifer tetapi tidak pada sendi-sendi interfalang distal.
• Artritis erosif  peradangan sendi yang kronik sehingga terjadi erosi pada tepi tulang.
• nodul-nodul reumatoid  massa subkutan  bursa olekranon (sendi siku) atau
disepanjang permukaan ekstensor dari lengan.
• deformitas
• Manifestasi ekstra-artikular sering dijumpai pada organ jantung (perikarditis), paru-
paru (pluritis), mata, dan pembuluh darah.
• Edukasi
• Latihan / Program Rehabilitasi
• Pilihan Pengobatan:
• 1. DMARD
• 2. Agen Biologik
• 3. Kortikosteroid
• 4. Obat Anti Inflamasi Non Steroid
• Pembedahan

Anda mungkin juga menyukai