Anda di halaman 1dari 41

PMKP

PENINGKATAN MUTU &


KESELAMATAN PASIEN
Dasar : PMK No. 11 Tahun 2017

Insert the Sub Title of Your Presentation


http://www.free-powerpoint-templates-design.com
Peningkatan :
proses, cara, perbuatan meningkatkan (usaha, kegiatan, dsb). KBBI

Mutu :  
(ukuran) baik buruk suatu benda; kadar; taraf atau derajat (KBBI), Biasanya
sudah di standart kan.

Keselamatan Pasien :
suatu sistem yang membuat asuhan pasien lebih aman, meliputi asesmen
risiko, identifikasi dan pengelolaan risiko pasien, pelaporan dan analisis insiden,
kemampuan belajar dari insiden dan tindak lanjutnya, serta implementasi solusi
untuk meminimalkan timbulnya risiko dan mencegah terjadinya cedera yang
disebabkan oleh kesalahan akibat melaksanakan suatu tindakan atau tidak
mengambil tindakan yang seharusnya diambil. PMK No 11 th 2017
Mutu :  
(ukuran) baik buruk suatu benda; kadar; taraf atau derajat (KBBI), Biasanya sudah di standart kan.

MUTU:
• ADMEN (SARANA-PRASARANA-PERALATAN PMK N0 43 TH
2019)
• UKM (SPM INDIKATOR DINAS KAB 2019 BERAU /PROV/
DEPKES)
• UKP (MEMUAT SKPN PMK 11 TAHUN 2017)
Sasaran Keselamatan Pasien SKPN.
Pmk 11 tahun 2017
a. mengidentifikasi pasien dengan benar;
b. meningkatkan komunikasi yang efektif;
c. meningkatkan keamanan obat-obatan yang harus diwaspadai;
d. memastikan lokasi pembedahan yang benar, prosedur yang benar,
pembedahan pada pasienyang benar;
e. mengurangi risiko infeksi akibat perawatan kesehatan; dan
f. mengurangi risiko cedera pasien akibat terjatuh.
Insiden Keselamatan Pasien yang selanjutnya
disebut Insiden,
adalah setiap kejadian yang tidak disengaja dan kondisi yang
mengakibatkan atau berpotensi mengakibatkan cedera yang
dapat dicegah pada pasien.

Macamnya Insiden:
KTD, KTC, KPC, KNC, Sentinel. Laporkan jika ada kejadian
Insiden ini.
Macamnya Insiden:
KPC (Kejadian Potensial Cedera)
adalah kondisi yang sangat berpotensi untuk menimbulkan cedera, tetapi belum terjadi
insiden
Contoh: petugas melihat lantai licin

KNC (Kejadian Nyaris Cidera)


adalah terjadinya insiden yang belum sampai terpapar ke pasien
Contoh: Petugas terpleset tidak apa2

KTC (Kejadian Tidak Cedera)


adalah insiden yang sudah terpapar ke pasien, tetapi tidak timbul cedera
Contoh: Pasien terpleset tapi tidak apa2

KTD (Kejadian Tidak Diharapkan)


adalah insiden yang mengakibatkan cedera pada pasien
Contoh: Pasien jatuh terpelest lecet, robek, patah meninggal

Sentinel (Kejadian yang menyebabkan kematian atau cedera serius)


Contoh: Salah operasi meninggal. Obat Ranitidine ditarik
Ke Siapa Melaporkan ????
Manajemen Risiko
Instrument Manajemen Risiko:
·       Severity Assessment
·       Root Cause Analysis (RCA)
·       Failure Mode & Effect Analysis (FMEA)
·       Risk Register
Severity Assessment / Kajian Keparahan
Lembar Kerja Investigasi Sederhana
Bands Biru / Hijau
Kejadian :
Unit : Tgl. Kejadian:
RCA (Root Cause Analysis)
RCA digunakan untuk menindaklanjuti tingkat risiko tinggi dan
ekstrim (kategori kuning dan merah).
Langkah-langkah untuk melakukan RCA adalah:

1.Bentuk tim RCA untuk suatu kejadian


2.Pelajari kejadian
3.Analisa sebab
4.Menyusun rencana tindakan
5.Melaporkan proses analisis dan temuan
TUGAS TIM RCA:
Mempelajari kejadian bisa dilakukan dengan melakukan
langkah-langkah berikut:

1. menentukan masalah
2. Mengumpukan bukti-bukti yang nyata
3. Melakukan wawancara
4. Meneliti lingkungan kejadian
5. Menggambarkan rantai terjadinya kejadian
6. Mengenali faktor-faktor yang berkontribusi terhadap
timbulnya kejadian
7. Mengenali kejadian-kejadian yang mengawali (trigger)
FMEA (Failure Mode & Effect Analysis)
Adalah salah satu metode analisa failure/potensi kegagalan yang diterapkan
PROBABILITY
CONTOH

FAILURE MODE &


EFFECT ANALYSIS
(FMEA)
UNIT LAYANAN
LABORATORIUM
Risk Register / Register Resiko
Risiko yang mungkin terjadi akibat penyelenggaraan
pelayanan oleh FKTP (PUSKESMAS) :
  * Risiko yang terkait dengan kondisi sarana, prasarana, dan
peralatan yang ada di Puskesmas
* Risiko akibat penyelenggaraan kegiatan UKM
* Risiko akibat penyelenggaraan pelayanan klinis
Isi register risiko :
  1. Unit kerja/kegiatan pelayanan
  2. Risiko - risiko yang mungkin terjadi
  3. Tingkat risiko (dihitung dengan memperhatikan dampak
resiko dan kemungkinan terjadinya)
  4. Penyebab terjadinya
  5. Akibat jika terpapar
  6. Pencegahan
  7. Upaya penanganan jika terpapar
  8. Penanggung jawab
  9. Pelaporan
Register Resiko
(ADMEN, UKM, UKP)
Puskesmas XXXX
Tahun 2020
Thank You
dr. Andik Irwanto

Anda mungkin juga menyukai