Anda di halaman 1dari 12

Produk Pangan Khas

Daerah (Hewani)
1. Telur Asin

 Adalah makanan yang berbahan


baku telur(mayoritas telur itik), yang
dilakukan proses pengawetan
dengan cara penggaraman atau
diasinkan.
 Makan khas Brebes, Jawa Tengah.
2. Dadih

 Merupakan hasil alami fermentasi secara


alamiah air susu kerbau dalam tabung
bambu.
 Makanan khas Sumatra. Tantangan dan
peluang peningkatan mutu produk
diantaranya inovasi rasa, proses produksi
yang higienis,serta pengawetan dan
pengamasan yang lebih baik.
3. Ikan Asin

 Adalah ikan laut yang diawetkan


dengan penambahan garam dan
penjemuran. Panganan khas di
daerah pantai.
 Peluang wirausaha ikan asin
adalah ikan asin yang Ready To
Eat.
4. Rendang

 Merupakan makanan berbahan baku daging


sapi, bercita rasa pedas, serta menggunakan
berbagai macam bumbu dan rempah-
rempah dalam pembuatannya.
 Makanan khas Sumatera Barat.
 Peluang pengembangan rendang adalah
penyediaan rendang dengan level tingkat
kepedasaan, peningkatan mutu, serta
pengemasan yang lebih baik.
5. Kerupuk Kulit

o Makanan khas Cirebon


o Berbahan dasar kulit
sapi/kerbau
o Tantangan dan Peluang:
peningkatan mutu produk yaitu
pengolahan lebih higienis dan
pengemasan yang menarik.
6. Bandeng Presto

Makanan khas kota Semarang


 Terbuat dari ikan bandeng
yang dipresto.
Produk Makanan Khas
Daerah (Nabati)
1. Asinan

Merupakan oleh-oleh khas kota Bogor,


Jawa Barat
Terbuat dari buah-buahan atau sayuran
segar yang diberi kuah dengan perpaduan
jenis bumbu(cabai, gula dan pengasam)
Tantangan dan peluang : peningkatan
mutu asinan, tingkat keawetan, dan
pengemasan yang lebih baik
2. Fruit Leather

• Terbuat dari buah-buahan yang sudah


diproses dengan cara penghancuran
buah,pencetakan, yang kemudian
dikeringkan.
• Dikembangkan di Jawa Barat dan Jawa
Timur.
• Tantangan dan Peluang :Pesaingnya masih
sedikit, Bahan baku melimpah, Pasar cukup
besar, dan Inovasi masih terbuka lebar.
3. KeripikBuah

 Terbuat dari berbagai jenis buah


yang diproduksi dengan menggunakan
teknologi vacuum frying.
 Dikembangkan di Malang, Jawa
Timur.
 Tantangan dan Peluang: Peningkatan
mutu produk dan kemasan.
4. Mochi

 Terbuat dari ketan yang ditumbuk


hingga lembut dan lengket, kemudian
dibentuk sesuai selera.
 Dari Sukabumi, Jawa Barat.
 Tantangan dan Peluang: Stabilitas
mutu, keawetan, pengembangan variasi
rasa, bentuk, isi, serta kemasaannya.

Anda mungkin juga menyukai