Anda di halaman 1dari 10

lapsus

Fenska dan ridwan


Pneumonia sinistra
FOTO THORAX PA
• Tampak konsolidasi inhomogen
pada lapangan atas paru kiri
(dengan gambaran air
bronchogram sign)
• Cor: CTI dalam batas normal,
aorta normal
• Kedua sinus dan diafragma
baik
• Jaringan lunak sekitar baik
• Tulang-tulang intak

Kesan : Pneumonia sinistra


Pneumomediastinum
FOTO THORAX PA
• Corakan bronkovaskuler kesan
normal
• Tidak tampak proses spesifik di
kedua lapangan paru
• Tampak bayangan lusen pada
paratrachea dan paraaorta (bisa
juga yang terlihat itu di bawah
jantung memberikan gambaran
continous diapghragma sign dan
liat juga ada tidaknya emfisema
subkutis)
• Cor : jantung kesan normal, aorta
normal
• Jaringan lunak sekitar baik
• Tulang-tulang intak

Kesan :
Pneumomediastinum
Bronkopneumonia
FOTO THORAX PA
• Tampak bercak infiltrat yang
tersebar dikedua lapangan paru
tengah dan bawah
• Cor: CTI dalam batas normal,
aorta normal
• Kedua sinus dan diafragma baik
• Jaringan lunak sekitar baik
• Tulang-tulang intak

Kesan : Bronkopneumonia
Atresia Duodenum

Atresia Duodenum
Tampak gambaran udara di dalam gaster dan duodenum, membentuk double bubble
appearance.
SPONDYLOSIS LUMBAL

Radiografi diberi skor untuk


spondylosis lumbar menggunakan
kelas Kellgren-Lawrence (KL) sebagai
berikut:
• KL1, sedikit osteofit (a);
• KL2, osteofit pasti (b);
• KL3, ruang disk menyempit dengan
osteofit (c);
• KL4, sklerosis tulang, penyempitan
ruang disk, dan osteofit besar (d)

Tsujimoto R, Abe Y, Arima K, et al. Prevalence of lumbar spondylosis and its association with low back pain
among community-dwelling Japanese women. BMC Musculoskelet Disord. 2016;17(1):493.
FRAKTUR COLLES

Fraktur colles dari metafisis radius


bagian distal dengan impaksi dan
angulasi dorsal dari segmen fraktur
distal.
Rheumatoid Arthritis

Rheumatoid Arthritis
Tampak periartikular osteopenia pada metacarpophalangeal dan pada proksimal
interphalangeal joint. Penyempitan celah sendi pada semua PIP joint kedua tangan.
Deviasi ulnaris pada kedua tangan dengan ankylosis pada tulang carpal
Fraktur Salter-Harris Tipe 2

Fraktur Salter Harris Tipe 2


Tampak fraktur Salter-Harris
Tipe 2 pada phalanges
proximal tarsal II
Chronic Osteomyelitis

Chronic Osteomyelitis
Tampak lesi sklerotik pada bagian diafisis os. Tibia sinistra dengan reaksi periosteal.

Anda mungkin juga menyukai