Anda di halaman 1dari 7

LITERATURE REVIEW

PENGARUH TERAPI RENDAM KAKI AIR


HANGAT TERHADAP PERUBAHAN TEKANAN
DARAH PADA LANSIA PENDERITA HIPERTENSI
 
[Muhammad Al-Ansyori*M.Saputra**Ary
Nugraha***]
Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Cahaya Bangsa
Program Studi Ilmu Keperawatan
Email: mhmmdalansyori20@gmail.com
Latar Belakang: Hipertensi merupakan tekanan
darah sistolik lebih dari 140 mmHg dan tekanan
darah diastolik lebih dari 90 mmHg. World Health
Organization tahun 2013 memperkirakan 1 milyar
duduk di dunia menderita penyakit hipertensi dan
dua per-tiga diantaranya berada di Negara
berkembang yang berpenghasilan rendah dan
sedang. Prevalensi hipertensi diperkirakan akan
terus meningkat dan dipredisksi pada tahun 2025
sekitar 29% orang dewasa diseluruh dunia
menderita hipertensi, sedangkan di Indonesia
angka mencapai 31,7%.
Tujuan: Mengetahui Pengaruh
Terapi Rendam Kaki Air Hangat
Terhadap Perubahan Tekanan
Darah Pada Lansia Penderita
Hipertensi berdasakan telaah
jurnal penelitian.
• Metode: Menggunakan metode literature
review dengan menggunakan jurnal
penelitian, terdiri dari jurnal penelitian
nasional dan internasional
• Hasil: Didapat 11 jurnal penelitian yang terdiri
dari 9 jurnal nasional dan 2 jurnal
internasional. Berdasarkan dari 11 jurnal yang
ditelaah terdapat 10 jurnal yang menyatakan
bahwa terapi rendam kaki air hangat
mempunyai pengaruh terhadap tekanan darah
pada lansia penderita hipertensi.
• Kesimpulan: Berdasarkan hasil review jurnal
penelitian bahwa terapi rendam kaki air
hangat rendam kaki dengan menggunakan air
hangat merupakan salah satu cara non
farmakologis yang dapat digunakan untuk
menurunkan tekanan darah pada hipertensi
dan efektif untuk menurunkan tekanan darah
akan tetapi terapi ini juga kurang efektif
karena respon tubuh manusia berbeda-beda.
• Saran: Penelitian ini berguna untuk
menambah wawasan dan informasi yang
dapat dibagilan untuk membantu menurunkan
tekanan darah pada lansia penderita
hipertensi dan menjadi pilihan alternatif terapi
dirumah untuk menurunkan tekanan darah

Anda mungkin juga menyukai