Anda di halaman 1dari 21

MEMBANGUN

PARADIGMA QUR’ANI
Pendidikan Agama Islam

Universitas Mataram
Menelusuri konsep dan urgensi Paradigma qur’ani
dalam menghadapi kehidupan modern, serta
menelusuri kehidupan Nabi sebagai role model.

Menanyakan alasan paradigma qur’ani dan teladan


nabi penting dijadikan pedoman dalam kehidupan
modern

Menggali sumber historis, sosiologis, teologis, dan filosofis


tentang al-quran, sunnah nabi, dan ijtihad sebagai basis
pengembangan paradigma qur’ani

Membangun argumen tentang paradigma qur’ani dan


urgensinya dalam menghadapi permasalahan dunia
modern

Mendeskripsikan/mengkomunikasikan paradigma
A . M e n e l u s u r i Ko n s e p
dan
KParadigma
a r a k Qurani
teristik
untuk Menghadapi Kehidupan Modern
Konsep
Paradigma Qurani

Paradigma
Secara etimologis kata paradigma dari bahasa Yunani yang asal katanya adalah para dan
digma. Para mengandung arti ‘di samping’, ‘di sebelah’, dan ‘keadaan lingkungan’. Digma berarti
‘sudut pandang’, ‘teladan’, ‘arketif; dan ‘ideal’. Dapat dikatakan bahwa paradigma adalah cara
pandang, cara berpikir, cara berpikir tentang suatu realitas.
Adapun secara terminologis paradigma adalah cara berpikir berdasarkan pandangan yang
menyeluruh dan konseptual terhadap suatu realitas atau suatu permasalahan dengan
menggunakan teori-teori ilmiah yang sudah baku, eksperimen, dan metode keilmuan yang
bisa dipercaya.
Paradigma Qurani
Paradigma qurani adalah cara pandang dan cara berpikir tentang suatu realitas atau
suatu permasalahan berdasarkan al-quran.
Konsep modern dan
Modernisasi
Kamus Besar Bahasa Indonesia

Modern dan Modernisasi


modern/mo·dern/ /modérn/ 1 a terbaru; mutakhir: pasukan diperlengkapi
dengan senjata-senjata --; 2 n sikap dan cara berpikir serta cara
bertindak sesuai dengan tuntutan zaman;

modernisasi/mo·der·ni·sa·si/ /modérnisasi/ n proses pergeseran sikap dan


mentalitas sebagai warga masyarakat untuk dapat hidup sesuai dengan
tuntutan masa kini; pemodernan: penemuan listrik mempercepat -- dalam
kehidupan;

5
I Q R O . . . I Q R O . . . IQRO . . . Bismi
6
B.
Menanyakan
Alasan
“Mengapa Paradigma Qurani
sangat Penting bagi
Kehidupan Modern?”
Al-Quran bagi umat Islam adalah sumber
primer dalam segala segi kehidupan. Al-
Quran adalah sumber ajaran teologi,
hukum, mistisisme, pemikiran,
pembaharuan, pendidikan, akhlak dan
aspek-aspek lainnya.

Pendidikan Agama Islam | Universitas Mataram 8


Yusuf al-
Qardhawi
Tujuan diturunkan Al-Quran paling tidak Meluruskan
ada tujuh macam
akidah manusia

Meneguhkan
kemuliaan
manusia dan hak-
hak asasi
manusia
Mengarahkan
manusia untuk
beribadah secara
Mengajak manusia
baik dan benar
untuk kepada Allah
menyucikan
rohani 9
5 6 7
Membangun rumah tangga membangun umat mengajak manusia
yang sakinah dan
menempatkan posisi terhormat
menjadi saksi agar saling menolong.
bagi perempuan atas
kemanusiaan 10
C. Menggali sumber
Paradigma Qurani untuk Kehidupan Modern

Perhatikan Kemukakan pendapat


zaman keemasan anda!
Islam Baca tentang Zaman keemasa Islam
Untuk menggali sumber historis, Berikan hasil analisis anda tentang sumber historis,
filosofis, psikologis, filosofis, psikologis, sosiologis dan pedagogis dalam
sosiologis, dan paedagogis tentang paradigma pembentukan Paradigma Al-Quran untuk
Qurani yang membawa kemajuan dan kemodernan kehidupan modern
pada zaman silam, Anda dapat mempelajari cara-
cara untuk mencapai kemajuan pada zaman
Toshihiko Izutsu
konsep etika religius dalam Al-Quran

konsep kemunafikan
religius konsep baik dan buruk
salih, birr, fasad, ma’ruf dan munkar, khair dan syarr,
ḫusn dan qubḫ, fakhisyah atau fawakhisy, thayyib
dan khabis, haram dan halal termasuk konsep dosa.

The Power of PowerPoint | thepopp.com 12


d.
Membangun
Argumen
PARADIGMA
QURANI
sebagai Satu-satunya Model
untuk Menghadapi
Kehidupan Modern

Pendidikan Agama Islam | Universitas Mataram 13


Membangun Argumen
PARADIGMA QURANI
Satu-satunya Model untuk Menghadapi Kehidupan Modern

Sakib Arselan dalam bukunya “Limādza ta`akhkharal muslimūna wa taqaddama gairuhum”


artinya, ‘mengapa umat Islam mundur sedangkan non-Islam maju? Ia menyimpulkan bahwa
umat Islam mundur karena mereka meninggalkan ajarannya, sedangkan non-
Islam maju justru karena mereka meningglkan ajarannya.
Penguasaan Iptek yang dilandasi ma’rifatullāh akan membawa kemajuan lahir batin,
sejahtera dunia akhirat, dan rahmat bagi semua alam. Iptek dan kehidupan yang tidak
dipandu wahyu belum tentu membawa kesejahteraan, ketenteraman, dan kebahagiaan,
sedangkan Iptek dan kehidupan yang dipandu wayu tentu akan mewujudkan kesejahteraan yang
seimbang; sejahtera lahir batin, dunia akhirat, jasmani rohani. Itulah paradigma Qurani dalam
konsep dan kenyataan kehidupan.
E.
Mendeskripsik
an/
mengkomunikas
ikan
Paradigma Quranik Sebagai
Solusi Problematika
Kehidupan Modern

Pendidikan Agama Islam | Universitas Mataram 15


Mendeskripsikan Esensi dan Urgensi Paradigma
Qurani
dalam Menghadapi Kehidupan Modern
Ciri utama kehidupan modern

Ciri utama kehidupan modern adalah adanya pembangunan yang berhasil dan membawa
kemajuan, kemakmuran, dan pemerataan
Nurcholis Madjid (2008) menyatakan bahwa tolok ukur pembangunan yang berhasil adalah sebagai berikut.

Tin g k at produksi
dan pendapatan
lebih
tinggi.
kebutuhan dan kehendak- kehendak r a k y a t.
Pertumbuhan hubungan s o s i a l yang d e m o k r a t i s ,
Kemajuan dalam
termasuk kebebasan yang l u a s , kesempatan-
pemerintahan s e n d i r i yang
kesempatan u n t u k pengembangan diri, dan
demokratis, mantap, dan s k a l i g u s
penghormatan kepada
tanggap terhadap
k eTpui trudha
keb iabk nad- miuadnahi nt deir vkiednua. komunisme dan
t o t a l i a r i a n i s m e l a i n n y a , karena a l a s a n - a l a s a n
t ePendidikan
r s e b u tAgama
. Islam | Universitas Mataram 16
Al-Faruqi
Untuk mengatasi persoalan metodologi ditempuh langkah-langkah berupa penegasan
prinsip-prinsip pengetahuan Islam sebagai berikut.

The Power of PowerPoint | thepopp.com 17


Langkah-langkah kerja yang harus ditempuh dalam membentuk
paradigma Q
A
-l ur a n I sm a li Razi al-
M e n guasai disiplin ilmu mo d e rn
Faruqi

Menguasai warisan khazanah Islam

Membangun relevansi yang Islami bagi setiap bidang


kajian atau wilayah penelitian pengetahuan modern.

Mencari jalan dan upaya untuk menciptakan sintesis


kreatif antara warisan Islam dan pengetahuan modern.

Mengarahkan pemikiran Islam pada arah


yang tepat yaitu sunatullah.
Rangkuman
Kontribusi Paradigma Qurani dalam Menyelesaikan Problem Kehidupan Modern
Merangkum
Materi kajian dan hasil-hasil diskusi

Anda telah melihat fakta sejarah bahwa kemajuan, kedamaian, keamanan dan kesejahteraan
yang telah dicapai pada masa keemasan Islam adalah wujud dari aktualisasi Al-Quran sebagai
paradigma kehidupan. Kemajuan itu kembali akan diraih dan akan menjadi milik umat Islam, jika
umat Islam sekarang bersikap yang sama terhadap Al-Quran sebagaimana umat pada zaman
keemasan bersikap terhadap Al-Quran yakni menjadikan Al-Quran sebagai paradigma dan
akhirnya menjadi hidayah dalam segala aspek sekaligus sebagai paradigma pemecahan problem
kehidupannya. Paradigma Qurani telah berkontribusi dalam mewujudkan kemajuan dan
kemodernan pada zaman keemasan Islam yang ditandai dengan kemajuan pesat perkembangan
Iptek di dunia Islam, yang berimplikasi terhadap kemajuan di bidang lainnya; ideologi, politik,
ekonomi, budaya, militer, pendidikan, perdamaian, keamanan, kesejahteraan dan lainnya.
Buatlah kelompok terdiri dari minimal tiga mahasiswa! Setiap kelompok diminta merangkum
materi kajian dan hasil-hasil diskusi mengenai isi bab ini bentuk power-point yang ditayangkan di
kelas.
TERIMA KASIH

The Power of PowerPoint | thepopp.com 21

Anda mungkin juga menyukai