Anda di halaman 1dari 12

MENJAGA LINGKUNGAN HIDUP

SEHAT
Kelompok 2 (3A2)

Bella Ayu SorayaP.17420113045


Chandyka O.S P.17420113046
Delisa Alfriani P.17420113047
Dessy Tamara P.17420113048
Desy Krissanti P.17420113049
Lingkungan Sekolah
• Lingkungan sekolah merupakan segala sesuatu
yang ada di sekitar sekolah , lingkungan ini
biasanya digunakan untuk mendukung
kegiatan belajar mengajar.
• Sekolah sehat adalah sekolah yang didalamnya
telah ada upaya pembinaan dan
pengembangan kebiasaan hidup sehat dengan
sasaran peserta didik, guru – guru sekolah
maupun lingkungan (Depkes, 2000).
Cara – cara untuk memelihara lingkungan sekolah

1. Menyusun dan memasyarakatkan program


sekolah hijau
“Sekolah hijau” yaitu sekolah yang memiliki
komitmen dan secara sistematis
mengembangkan program-program untuk
menginternalisasikan nilai-nilai lingkungan ke
dalam seluruh aktifitas sekolah.
2. Melaksanakan program sekolah hijau
• Membangun kegiatan apotek hidup di sekolah.
• Mengurangi atau menghemat penggunaan lampu
pendingin ruang kelas, konsumsi air dan energi
lainnya.
• Membangun mekanisme pembuangan sampah di
sekolah.
• Membiasakan untuk kegiatan hemat atau bahkan
mendaur ulang semua kertas, plastik dan
sejenisnya
• Menyediakan tempat sampah berdasarkan
jenis sampahnya.
• Mengkondisikan kegiatan ekstra kulikuler
berbasis lingkungan, adapun kegiatan ekstra
kurikuler yang berkaitan dengan pembinaan
lingkungan sekolah sehat
• Melakukan diskusi atau studi kasus tentang
pemeliharaan lingkungan sekolah dan sejenisnya.
Contoh menonton film bertemakan lingkungan,
kemudian mendiskusikan atau membahasnya
bersama-sama
• Mengadakan karya wisata atau studi banding
dalam rangka pemeliharaan dan peningkatan
kebersihan dan kelestarian laingkungan sekolah
3. Melaksanakan tata tertib kebersihan dan kelestarian
lingkungan sekolah.
4. Mengembangkan kecintaan dan kepedulian siswa
terhadap lingkungan sekolah melalui berbagai lomba
peduli lingkungan
5. Mengadakan pengawasan dan penegakan kedisiplinan.
6. Mengadakan gerakan cinta kebersihan dan kesehatan
lingkungan sekolah
7. Memanfaatkan hari-hari besar nasional untuk gerak
peduli lingkungan
8. Menganjurkan untuk membawa makanan dan
minuman dari rumah karena terjamin kesehatannya,
mengurangi sampah, dan murah harganya.
Pembinaan Lingkungan Sekolah Sehat
• Salah satu program pembinaan sekolah sehat
adalah lingkungan fisik, dalam hal ini
mencakup :
– Penyediaan Air minum
– Pemeliharaan dan penampungan air minum
– Pengadaan dan pemeliharaan tempat pembuangan sampah
– Pengadaan dan pemeliharaan air limbah
– Pemeliharaan wc/kakus
– Pemeliharaan kamar mandi
– Pemeliharaan kebersihan dan kerapian ruangan
– Pemeliharaan kebersihan dan keindahan halaman dan kebun
sekolah
– Pengadaan dan pemeliharaan warung/kantin sekolah
– Pengadaan dan pemeliharaan pagar sekolah
Dampak Positif Lingkungan Sekolah Sehat dan Bersih

• Terciptanya lingkungan sekolah yang bersih dan sehat dapat


menunjang kelancaran proses kegiatan belajar mengajar.
• Tertatanya lokasi sekolah sesuai peruntukannya.
• Pemanfaatan lahan sekolah secara optimal.
• Adanya kegiatan yang produktif di sekolah.
• Taman sekolah yang indah dan berseri.
• Kebersihan lingkungan terjaga dengan baik.
• Udara bersih, sejuk, nyaman, dan sehat.
• Lingkungan sekolah yang berkualitas.
• Dengan adayanya pengelolaan yang baik, maka secara tidak
langsung dapat memperkecil pengaruh pemanasan global.
Akibat Kurangnya Menjaga Kesehatan Lingkungan Sekolah

• Kesehatan Lingkungan sekolah yang buruk dapat


mengganggu kegiatan proses belajar mengajar
• Akibat dari system Drainase dan sanitasi yang buruk
dapat mengakibatkan menyebarnya berbagai penyakit
• Terciptanya lingkungan kurang sehat dan tidak enak di
pandang mata
• Kurang adanya pohon sebagai filter dan penetral udara
menimbulkan udara yang kotor dan tercemar
• Secara tidak langsung dapat mempercepat resiko dari
Global warming
SIMPULAN

Anda mungkin juga menyukai