Anda di halaman 1dari 22

6 Agustus 2009 Pelatihan Askep Jiwa 2009 1

TUJUAN PENYAJIAN

1. Mampu melakukan
pengkajian
2. Mampu menetapkan
diagnosis keperawatan
3. Mampu melakukan tindakan
kepada pasien
4. Mampu melakukan tindakan
kepada keluarga
5. Mampu mengevaluasi hasil
tindakan
6. Mampu mendokumentasikan
hasil asuhan keperawatan

6 Agustus 2009 Pelatihan Askep Jiwa 2009 2


pendahuluan

Kesehatan jiwa  bagian integral dari kesehatan 


perkembangan fisik, mental, dan sosial individu >
org lain

Sehat jiwa  keseimbangan pikiran, perasaan, dan


perilaku
 menerima diri sendiri dan orang lain
fokus dalam memecahkan masalah
spontan, persepsi sesuai dengan realita,
memiliki otonomi, mandiri , kreatif,
 perilaku positif, dan memiliki aktualisasi diri

6 Agustus 2009 Pelatihan Askep Jiwa 2009 3


Sehat Mental MslhPsikososial(11,6% Gangguan jiwa (0,46%)
(87,94%) ) 1.DKI (2.03%)
1.Jabar (20%) 2.Aceh (1.85%)
2.Gorontalo (16,5%) 3.Sumbar (1,6 )

Penderitaan yang mendalam bagi ind &


Beban bagi keluargafisik, emosional,
Finansial– Stigma pd diri sendiri & masy

Hasil Riset Kes Dasar Depkes 2007


4
6 Agustus 2009 Pelatihan Askep Jiwa 2009
Lanjutan Pendahuluan

Keliat (2004)Skizofrenia ditemukan:


 Motivasi kurang (81%),
 Isolasi sosial (72%)
 Perilaku makan dan tidur buruk ( 72%)
 Sukar menyelesaikan tugas (72%)
 Penampilan tidak rapi /bersih (64%)
 Lupa melakukan sesuatu (64%)
 Kurang perhatian pada orang lain (56%)
 Sering bertengkar (47%),
 Bicara pada diri sendiri (41%)
 Tidak teratur minum obat ( 40%)

6 Agustus 2009 Pelatihan Askep Jiwa 2009 5


Lanjutan Pendahuluan
Isolasi sosial  respon perilaku negatif
pada klien skizofrenia ditandai dengan
individu mengalami penurunan
kemampuan berinteraksi dengan orang
lain.

Keadaan di mana seorang individu mengalami


penurunan atau tidak mampu berinteraksi dengan orang
lain di sekitarnya.
Merasa ditolak, tidak diterima, kesepian, dan tidak
mampu membina hubungan yang berarti dg org lain
(NANDA, 2005)

6 Agustus 2009 Pelatihan Askep Jiwa 2009 6


Perilaku klien isolasi sosial :
 Tidak/jarang berkomunikasi.
 Tidak/jarang kontak mata.
 Menolak berhubungan dengan orang lain
 Berdiam diri dikamar
 Berbaring dengan posisi fetus.
 Tidak melakukan kegiatan sehari-hari.
 Menjauh dari orang lain.

Menarik diri digunakan pat uk menghindar dari


org lain

6 Agustus 2009 Pelatihan Askep Jiwa 2009 7


• Merasa sepi
• Merasa tdk aman
Wawancara • Hubungan tdk berarti
• Bosan dan waktu terasa
lambat
• Tdk mampu konsentrasi
• Merasa tdk berguna
PENGKAJIAN • Tidak yakin hidup
• Merasa ditolak

• Banyak diam
•Tdk mau bicara
Observasi • Menyendiri
• Tdk mau berinteraksi
• Tampak sedih
• Ekspresi datar dan dangkal
• Kontak mata kurang
Diagnosis Keperawatan:
ISOLASI SOSIAL

6 Agustus 2009 Pelatihan Askep Jiwa 2009 9


Tindakan Keperawatan
Pasien Isolasi sosial

Tujuan :
Pasien mampu:
1. Membina hubungan saling percaya
2. Menyadari penyebab isolasi sosial
3. Berinteraksi dengan orang lain

Pelatihan Askep Jiwa 10


1.Mengucapkan salam
2.Berkenalan dengan pasien:
3.Menanyakan Buat kontrak asuhan: apa
yang Saudara akan lakukan bersama
pasien, berapa lama, dan tempatnya di
mana
4.Jelaskan bahwa Saudara akan
merahasiakan informasi yang diperoleh
untuk kepentingan terapi
5.Setiap saat tunjukkan sikap empati
terhadap pasien
6.Penuhi kebutuhan dasar pasien bila
memungkinkanperasaan dan keluhan
pasien saat ini

11
1.Menanyakan pendapat pasien
tentang kebiasaan berinteraksi dengan
orang lain
2.Menanyakan apa yang menyebabkan
pasien tidak ingin berinteraksi dengan
orang lain

12
1.Mendiskusikan keuntungan
bila pasien memiliki banyak
teman dan bergaul akrab
dengan mereka

13
1.Mendiskusikan kerugian bila
pasien hanya mengurung diri dan
tidak bergaul dengan orang lain
2.Menjelaskan pengaruh isolasi
sosial terhadap kesehatan fisik
pasien

14
Pelatihan Askep Jiwa 2009
1. Beri kesempatan
pasien
mempraktekkan cara
berinteraksi dengan
orang lain yang
dilakukan di hadapan
Saudara
2. Mulailah bantu pasien
berinteraksi dengan
satu orang (pasien,
perawat atau
keluarga)

15
Pelatihan Askep Jiwa 2009
STRategi pelaksanaan
Isolasi sosial

6 Agustus 2009 Pelatihan Askep Jiwa 2009 16


Tindakan Keperawatan
Kepada Keluarga

Tujuan :
Keluarga mampu: Merawat pasien
isolasi sosial

6 Agustus 2009 Pelatihan Askep Jiwa 2009 17


Melatih keluarga mempraktekkan cara merawat pasien dengan masalah isolasi sosial langsung dihadapan pasien

STRategi pelaksanaan
(SP Kel)

6 Agustus 2009 Pelatihan Askep Jiwa 2009 18


1.Menyebutkan penyebab
keuntungan berinteraksi
Pasien 2.Kerugian tdk berinteraksi
3.Menggunakan cara
teratur sesuai jadwal

Evaluasi

1. Menyebutkan pengertian,
penyebab, tanda & gejala isos
Keluarga 2. Menyebutkan cara merawat
3. Mendemonstrasikan cara
merawat
4. Menyebutkan tempat rujukan
yg sesuai

19
Terapi Kelompok

Sesi I: Kemampuan
memperkenalkan diri
Sesi II: Kemampuan berkenalan
Sesi III: Kemampuan bercakap-
cakap
Sesi IV: Kemampuan bercakap-
cakap topik tertentu
Sesi V: Kemampuan bercakap
masalah pribadi
Sesi VI: Kemampuan bekerja
sama
Sesi VII: Evaluasi kemampuan
sosialisasi

6 Agustus 2009 Pelatihan Askep Jiwa 2009 20


Pertemuan Kelompok
Keluarga

1. Kelompok Besar:
Membahas materi isos
Diskusi sesuai materi
isos
2.Kelompok Kecil
Sharing persepsi
pengalaman merawat
Dipandu oleh perawat

6 Agustus 2009 Pelatihan Askep Jiwa 2009 Sidang Tesis 21


22

Anda mungkin juga menyukai