Anda di halaman 1dari 11

BAB 3

KIMIA UNSUR

DISUSUN OLEH:
SHASA PIATININGSIH
ANGGITA LESTARI
LOGAM ALKALI (IA)
-Berasal dari bahasa arab artinya abu
-Air abu bersifat basa
-Logam golongan IA membentuk basa kuat yang larut dalam air.
-Unsur-unsurnya yaitu:
Litium (Li), Natrium (Na), kalium (K), rubidium (Rb), sesium
(Cs), dan Fransium (Fr).
Sifat – SIFAT ALKALI
1. Energi ionisasinya sangat rendah, sehingga mudah melepas elektron dan sangat reaktif
untuk membentuk senyawa.
2. Mudah mengalami oksidasi (reduktor kuat)
3. Reaksi dengan air berlangsung cepat membentuk basa dan gas H2
Na + H2O NaOH + H2 ledakan
4. Titik leleh rendah (lunak) karena ikatan logam lemah
5. Logam alkali diperoleh dari elektrolisis leburan garam halidanya.
6. Senyawa alkali yang terbentuk, ikatan ion
A. Sifat Fisis
-kecenderungan sifat logam alkali sangat beraturan.
b. Sifat Kimia
1.Kereaktifan logam alkali
merpakan golongan logam yang paling reaktif.
2. Reaksi reaksi logam alkali
a. Reaksi dengan air, membentuk basa dan gas hitrogen
2L(s) + 2H2O(l)→2LOH(aq) + H2(g)
b. Reaksi dengan hidrogen, akan membentuk hidrida yang biloksnya -1
2L(s) + H2(g) → 2LH(s)
c. Reaksi dengan oksigen, membentuk oksida, peroksida, atau superoksida
4L(s) + O2(g) →2L2O(s) / 2Na(s) + O2(g) → Na2O2(s) (peroksida) / L(s) + O2(g) →LO2(s)
(superoksida)
d. Reaksi dengan halogen, akan membentuk garam halida
2L(s) + X2 →2LX(s)
LOGAM ALKALI TANAH (IIA)
~Umumnya ditemukan dalam tanah berupa senyawa tak larut
~Membentuk basa, tetapi lebih lemah di banding basa logam alkali
~Terdiri dari:
Berilium (Be), Magnesium (Mg), Kalsium(Ca), Stronsium (Sr),
Barium (Ba), Radium (Ra)
A. Sifat Fisis
~Titik cair, rapatan, dan kekerasan logam alkali tanah lebih besar jika dibandingkan dengan
logam alkali seperiode.
~titik cair dan titik didih cenderung menurun dari atas ke bawah
b. Sifat Kimia
~jari-jari atom logam alkali tanah lebih kecil sehingga energi ionisasinya lebih besar.
~Reaksi-reaksi logam alkali tanah
1. Reaksi dengan air,(dengan M=Mg, Ca, Sr, Ba, dan Ra)
M(s) + 2H2O(l) →M(OH)2(aq) + H2(g)
2. Reaksi dengan udara, apabila dipanaskan semua logam alkali tanah termasuk berilium
dan magnesium, terbakar di udara membentuk oksida dan nitrida.
2M(s) + O2(g) →2MO(s)
3M(s) + N2(g) →M3N2(s)
3. Reaksi dengan halogen (X2), yang membentuk garam halida.
M(s) + X2(g) →MX2(s)
4. Reaksi dengan asam dan basa, yang membentuk garam dan gas hidrogen
M(s) + 2HCl(aq) →MCl2(aq) + H2(g)
C. Reaksi nyala logam alkali dan alkali tanah

~salah satu ciri khas dari suatu unsur adalah spektrum emisinya (pancaran
radiasi elektromagnetik)

Unsur alkali Warna nyala Unsur alkali tanah Warna nyala


Litium Merah Berilium Putih
Natrium Kuning Magnesium Putih
Kalium Ungu Kalsium Jingga-merah
Rubidium Merah Stronsium Merah
Sesium Biru Barium Hijau
d. Kelarutan senyawa logam alkali tanah

Senyawa logam alkali pada umumnya mudah larut dalam air, sedangkan senyawa logam
alkali tanah banyak yang sukar larut
Terimakasih atas perhatiannya...
Wassalamu`alaikum Wr. Wb....

Anda mungkin juga menyukai