Anda di halaman 1dari 34

GERAK MELINGKAR

Gerakan suatu benda mengelilingi


pusat lingkaran atau gerak sepanjang
lintasan melingkar.
Contoh gerak melingkar
 Gerakan mobil yang melintas di jalan melingkar
 Gerakan pada ujung jarum detik, menit, dan jam
 Gerakan kuda pada komidi putar yang ada
ditaman bermain]
 Gerakan suatu titik pada ban mobil dan motor
berputar
 Gerakan bulan mengelilingi bumi atau bumi
mengelilingi matahari
Besaran dalam gerak melingkar
Perpindahan sudut : perubahan sudut dari
posisi awal benda hingga posisi akhir benda
jika sudut dihitung dari titik acuan tertentu.
Besaran dalam gerak melingkar
Besaran dalam gerak melingkar
 Kecepatan sudut rata-rata : perpindahan
sudut dibagi dengan selang waktu tempuhnya
Besaran dalam gerak melingkar
Besaran dalam gerak melingkar
Kecepatan dalam gerak melingkar :
 Kecepatan sesaat : kecepatan sudut untuk
selang waktu yang sangat kecil .

.
Besaran dalam gerak melingkar
 Kecepatan Tangensial : Hasil bagi panjang
lintasan dengan selang waktu tempuhnya
Besaran dalam gerak melingkar
Besaran dalam gerak melingkar

Anda mungkin juga menyukai