Anda di halaman 1dari 8

Lemb

Hukum Hooke

Nama :
Kelompok :

Tujuan 1 Menyelidiki Hubungan Gaya dengan Pertambahan Panjang


Pegas

Aktivitas

Perhatikan seseorang yang menaruh batu kecil pada karet ketapel dan menarik karet
tersebut sehingga bentuk karet berubah. Ketika orang tersebut melepaskan
tarikannya, karet melontarkan batu ke depan dan karet ketapel segera kembali ke
bentuk awalnya. Untuk membuktikan hal tersebut lakukan kegiatan berikut ini.

Alat dan Bahan :


1. Pegas
2. Beban
3. Statif
4. Mistar
5. Balok pendukung
Perhatikan demonstrasi dari gurumu !
Kemudian lakukan percobaan seperti gambar berikut.

Isilah tabel berikut sesuai dengan data yang di peroleh !

1 Pegas 1 ( Hitam )

No Massa Berat beban K


X1 (m) X2 (m) ΔX (m)
. beban (kg) (N) (N/m2)

1. 0,1 1 0,067 0,102 0,035 28,57

2. 0,15 1.5 0,067 0,125 0,058 25,86

3. 0,2 2 0,067 0,147 0,080 25,00

2 Pegas 2 ( Coklat )

No Massa Berat beban X1 (m) X2 (m) ΔX (m) K


. beban (kg) (N) (N/m2)

1. 0,1 1 0,07 0,075 0,005 200

2. 0,15 1.5 0,07 0,080 0,010 150

3. 0,2 2 0,07 0,092 0,022 90,9

Sehingga, grafik yang terbentuk adalah seperti berikut :


F

Pegas Coklat Pegas Hitam

15

ΔX
0,005 0,010 0,022 0,035 0,058 0,080

1. Dari grafik di atas, bagaimanakah hubungan antara pertambahan panjang pegas dengan
massa benda ? berbanding lurus

2. Berdasarkan tabel yang di peroleh, bagaimana nilai konstanta dari pegas tersebut ?
berbanding terbalik dengan pertambahan panjang

Tujuan 2 Menyelidiki Konstanta Pegas Susunan Seri dan Paralel

Aktivitas 1

Perhatikan gambar disamping !

Berikut merupakan rangkaian seri pada pegas. Pegas disusun secara seri lalu diberi
gaya. Amati pertambahan panjang pada pegas lalu catat hasil pengamatan mu pada
tabel di bawah.
Alat dan Bahan :
1. Pegas
2. Beban
3. Statif
4. Mistar
5. Balok pendukung
6. Batang perangkai

Perhatikan demonstrasi dari gurumu !


Kemudian lakukan percobaan seperti gambar berikut.

1 Rangkainan Seri

Isilah tabel berikut sesuai dengan data yang di peroleh !

No Massa Berat beban X1 (m) X2 (m) ΔX (m) K


. beban (kg) (N) (N/m
2
)

1. 0,1 1 0,192 0,235 0,043 23,25

2. 0,15 1,5 0,192 0,265 0,073 20,55

3. 0,2 2 0,192 0,303 0,111 18,02


Aktivitas 2
Berikut merupakan
rangkaian parallel pada
pegas. Pegas disusun secara
paralel lalu diberi gaya..
Amati pertambahan
panjang pada pegas lalu catat hasil pengamatan mu pada tabel di
bawah.

2 Rangkaian Paralel

No. Massa Berat X1 (m) X2 (m) ΔX (m) K (N/m2)


beban (kg) beban (N)

1. 0,1 1 0,113 0,124 0,011 88,23

2. 0,15 1,5 0,113 0,13 0,017 90,9

3. 0,2 2 0,113 0,137 0,024 14,6

Sehingga, grafik yang terbentuk adalah seperti berikut :


F

Rangkaian Rangkaian
Paralel Seri

1
5

Dari data di atas, bagaimanakah perbandingan nilai konstanta pegas yang disusun
seri dengan nilai konstanta pegas yang disusun paralel?konstanta pegas ΔX yang
0,01 0,017 0,024 0,043 0,073 0,111
disusun
1 paralel nilainya lebih besar dari yang disusun seri.

Tujuan 3 Menyelidiki faktor-faktor yang mempengaruhi perioda


pegas

Aktivitas
Perhatikan gambar diatas !

Untuk menyelidiki faktor faktor yang mempengaruhi perioda pada pegas,


diperlukan rangkaian alat praktikum seperti gambar diatas. Hitung waktu yang
diperlukan untuk mencapai 10 getaran. 1 getaran yang dimaksud dicontohkan pada
gambar diatas

Alat dan Bahan :


1. Pegas
2. Beban
3. Statif
4. Mistar
5. Balok pendukung

Isilah tabel berikut sesuai dengan data yang di peroleh !

1 m = 0,2 kg (konstan)

No Pegas n t (s) T (s)


.

1. Kuning 10 4,5 0,45

2. Hitam 10 6,3 0,63

2 K = konstan

No Pegas n t (s) T (s)


.

1. Kuning 10 4,5 0,45

10 3,47 0,347

10 2,3 0,23

2. Hitam 10 6,7 0,63


10 4,9 0,49

10 4,75 0,475

1. Dari percobaan di atas apa saja faktor-faktor yang mempengaruhi perioda


pegas? Massa dan konstanta pegas

2. Bagaimanakah nilai perioda pegas saat massa dibuat konstan? Besar karena
perioda pegas berbanding lurus dengan massa

3. Bagaimanakah nilai perioda pegas saat konstanta dibuat konstan? Kecil


karena konstanta berbanding terbalik dengan perioda

Anda mungkin juga menyukai