Anda di halaman 1dari 9

1.

DINA ROULINA SIMANJUNTAK


2. SUCI HANDAYANI
3. GRAND APRIL DAELI
DEFINISI

Widagdo
“Demam typhoid atau Typhoid
fever ialah suatu sindrom sistemik
disebabkan oleh Salmonella
typhii. Demam ini merupakan
jenis demam terbanyak dari
Salmonellosis”
ETIOLOGI
EPIDEMIOLOGI

INSIDEN DEMAM DI INDONESIA,


TYPHOID TERGOLONG INSIDEN DEMAM
TINGGI DI WILAYAH
TYPHOID BANYAK
NEGARA BERKEMBANG
SEPERTI NEGARA- DIJUMPAI PADA
NEGARA YANG BERADA POPULASI 3-19
DI ASIA TENGAH TAHUN.

DITJEN BINA UPAYA


KESEHATAN MASYARAKAT
AFRIKA SELATAN, DEPARTEMEN KESEHATAN
DIPERKIRAKAN RI TAHUN 2010,
MELAPORKAN BAHWA
TERJADI SEKITAR DEMAM TYPHOID
10-100 KASUS MENEMPATI URUTAN KE-3
PER 100.000 DARI 10 PENYAKIT
POPULASI PER TERBANYAK PADA PASIEN
TAHUN RAWAT INAP DI RUMAH
SAKIT DI INDONESIA YAITU
SEBANYAK 41.081 KASUS
GEJALA KLINIS
MINGGU MINGGU
1 2
DEMAM, NYERI KEPALA, DEMAM, BRADIKARDI RELATIVE, LIDAH KOTOR
PUSING NYERI OTOT, (LIDAH YANG DITUTUPI OLEH SELAPUT
ANOREKSIA, MUAL, MUNTAH, KECOKLATAN YANG KOTOR DIMANA UJUNG
OBSTIPASI ATAU DIARE, DAN TEPI KEMERAHAN), HEPATOMEGALI,
PERASAAN TIDAK ENAK SPLENOMEGALI, METEORISMUS, GANGGUAN
DIPERUT, BATUK DAN MENTAL BERUPA SOMNOLEN, STUPOR, KOMA
EPISTAKSIS DAN DELIRIUM

GEJALA LAIN YAITU


PEMERIKSAAN FISIK “RESEOLA” BINTIK-BINTIK
DITEMUKAN SUHU KEMERAHAN KARENA
BADAN MENINGKAT EMBOLI DALAM KAPILER
KULIT
PATOFISIOLOGI DEMAM
TIFOID
PENEGAKKAN DIAGNOSA

1. Riw. demam >


38,5 lebih 3 hari +
malaise
2. Mual Anamnesis
3. Nyeri abdomen
4. Anoreksia
5. Muntah
6. Gang. Saluran 1. Bradikardi relatif
cerna Pemeriksaan 2. Lidah Kotor
fisik 3. Hepatosplenomegali
4. Mateorismus

1. Darah rutin
2. Widal test
Pemeriksaan
3. Tubex test Penunjang
4. Test typhoidot
5. Kultur darah
TATALAKSANA

Pemberian
antibiotik :
Terapi suportif Golongan
fluoroquinolone
:
Diet dan 1. Levofloxacin
1x500 mg/hari
terapi
penunjang 2. Ciprofloxacin
2x500 mg
Tirah baring

Anda mungkin juga menyukai