Anda di halaman 1dari 6

Desa Siaga

Defenisi Desa Siaga


Merupakan peran serta dan
pemberdayaan masyarakat di tingkat desa,
disertai dengan pengembangan kesiagaan
dan kesiapan masyarakat untuk
memelihara kesehatannya secara mandiri.
Konsep desa siaga
Membangun suatu sistem di suatu desa
bertanggung jawab memelihara kesehatan
masyarakat itu sendiri dibawah bimbingan
tenaga kesehatan.
Untuk tahun 2017 desa siaga telah
membentuk 5 desa siaga aktif
a. Desa Tanjung Karang
b. Desa Koto Padang
c. Desa Pendung Hiang
d. Desa Koto Dumo
c. Desa Sembilan
d. Desa Koto Pudung
Untuk Pelaksanaan Kegiatan ditahun
2018
Program Desa Siaga memiliki kegiatan
a. SMD ( survei mawas diri) yang akan
dilaksanakan di 13 desa diwilayah kerja
UPTD Puskesmas Tanah Kampung
b. Pembinaan Desa Siaga yang akan
dilaksnakan di 13 Desa diwilayah Kerja
UPTD Puskesmas Tanah Kampung
c. Pembinaan Desa Siaga Aktif yang telah
terbentuk di 5 (lima) Desa pada Tahun 2017.
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai