Anda di halaman 1dari 22

PERSETUJUAN TINDAKAN

KEDOKTERAN
(INFORMED CONSENT)
WISNANINGSIH
SURJOSEPUTRO

BADAN PERTIMBANGAN
PERENCANAAN DAN
PENGEMBANGAN

wies.an@yahoo.co.id
08125945268
TIGA DOKTRIN HUKUM KEDOKTERAN
REKAM MEDIS
(PERMENKES RI NO 269/MENKES/PER/III/2008)

PERSETUJUAN TINDAKAN KEDOKTERAN


(PERMENKES RI NO 290/MENKES/PER/III/2008)

WAJIB SIMPAN RAHASIA KEDOKTERAN


(PERATURAN PEMERINTAH NO 10 TAHUN 1966)

RAHASIA KEDOKTERAN
(PERMENKES NO 36 TAHUN 2012)
3
PERSETUJUAN TINDAKAN KEDOKTERAN
(INFORMED CONSENT)
(PERMENKES NOMOR 290/ MENKES/PER/III/ 2008
LANDASAN HUKUM :
 UNDANG UNDANG REPUBLIK INDONESIA NO 29
TAHUN 2004 TTG PRAKTIK KEDOKTERAN
 UNDANG UNDANG REPUBLIK INDONESIA NO 36 TAHUN 2009
TTG KESEHATAN
 UNDANG UNDANG REPUBLIK INDONESIA NO 44 TAHUN 2009
TTG RUMAH SAKIT
 UNDANG UNDANG REPUBLIK INDONESIA NO 36 TAHUN 2014
TTG TENAGA KESEHATAN
 PERATURAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NO
269/MENKES/PER/III/2008 TTG REKAM MEDIS
 PERATURAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NO
290/MENKES/PER/III/2008 TTG PERSETUJUAN TINDAKAN
KEDOKTERAN
 KONSIL KEDOKTERAN INDONESIA – 2006 -MANUAL
PERSETUJUAN TINDAKAN KEDOKTERAN 4
PERSETUJUAN TINDAKAN KEDOKTERAN
(INFORMED CONSENT)

PERSETUJUAN YG DIBERIKAN OLEH


PASIEN/KELUARGA TERDEKAT SETELAH
MENDAPAT PENJELASAN SECARA
LENGKAP MENGENAI TINDAKAN
KEDOKTERAN/KEDOKTERAN GIGI YG
AKAN DILAKUKAN TERHADAP PASIEN

5
www.themegallery.com

PENGERTIAN

PERSETUJUAN
→ PERSETUJUAN PASIEN / YANG SAH
MEWAKILINYA, SETELAH MENERIMA
INFORMASI YANG CUKUP UNTUK DAPAT
MEMBUAT PERSETUJUAN

→ PERNYATAAN SEPIHAK DARI PASIEN,


DAN BUKAN !! PERJANJIAN ANTARA
PASIEN DENGAN DOKTER / DOKTER
GIGI, SEHINGGA DAPAT DITARIK
KEMBALI SETIAP SAAT
PERSETUJUAN
Persetujuan pasien/yg SAH mewakilinya,
setelah menerima informasi yg cukup u/
dapat membuat keputusan
Adalah pernyataan SEPIHAK dari pasien
& BUKAN !!! Perjanjian antara pasien
dgn dokter/dokter gigi, sehingga dapat
ditarik setiap saat
Merupakan proses, sekaligus HASIL
suatu Komunikasi yg Efektif

Pasien dgn dokter/dokter gigi


7
KELUARGA TERDEKAT

SUAMI / ISTRI
AYAH / IBU KANDUNG
ANAK – ANAK KANDUNG
SAUDARA – SAUDARA KANDUNG ATAU
PENGAMPUAN (ORANG/BADAN YG DITETAPKAN
PENGADILAN SEBAGAI PIHAK YG MEWAKILI
KEPENTINGAN SESEORANG TTT (PASIEN)

WALI
Orang yg secara hukum dianggap SAH
mewakili kepentingan orang lain yg tidak
kompeten
8
TINDAKAN KEDOKTERAN/KEDOKTERAN GIGI
 Tindakan Medis berupa PREVENTIF

Diagnostik, Therapeutik a/ Rehabilitatif yg


dilakukan oleh dokter/dokter gigi terhadap Pasien
 Tindakan INVASIF

Tindakan medis yg langsung dapat mempengaruhi


keutuhan jaringan tubuh pasien
 Tindakan Kedokteran yg mengandung
 RESIKO TINGGI

Tindakan medis berdasarkan tingkat kesulitan ttt


dapat mengakibatkan kecacatan/kematian
9
DOKTER & DOKTER GIGI
dr, dr Sp, drg, drg Sp
 Lulusan pendidikan Kedokteran /
Kedokteran Gigi
 Di dalam/di luar negeri
Yang diakui oleh Pemerintah RI
dgn Peraturan Perundang
Undangan

10
SIAPA YANG DAPAT MEMBERIKAN PERSETUJUAN ????

 PASIEN/ YG SAH MEWAKILI YG KOMPETEN


KOMPETEN !!!!!
 MAMPU MEMAHAMI INFORMASI YG DIBERIKAN
KEPADANYA DGN CARA YG JELAS (MENGGUNAKAN
BAHASA SEDERHANA TANPA ISTILAH YG TERLALU
TEKHNIS)

 MAMPU MEMPERCAYA INFORMASI YG TELAH


DIBERIKAN

 MAMPU MEMPERTAHANKAN PEMAHAMAN


INFORMASI TSB U/ WAKTU YG CUKUP LAMA &
MAMPU MENGANALISISNYA & MENGGUNAKANNYA
U/ MEMBUAT KEPUTUSAN BEBAS

11
PASIEN/ YG SAH MEWAKILI YG KOMPETEN

KOMPETEN :
 PASIEN : * DEWASA /
* BUKAN ANAK MENURUT PER UU
AN YANG BERLAKU
* TELAH / PERNAH NIKAH
→ YANG :
 TAK TERGANGGU KESADARAN FISIKNYA
 MAMPU BERKOMUNIKASI SECAR WAJAR
 TIDAK MENGALAMI MENTAL RETARDASI
 TIDAK MENGALAMI PENYAKIT MENTAL

MAMPU MEMBUAT
KEPUTUSAN
SECARA BEBAS 12
DITINJAU DARI USIA,
INDIVIDU DIANGGAP KOMPETEN KAPAN ??

 KUH Perdata → ≥ 21 tahun / telah


menikah → dewasa bukan anak
 UU no 23 Tahun 2002 tentang
PERLINDUNGAN ANAK :
 ≥ 18 tahun → orang yang sudah bukan anak
 Usia 16 tahun, < 18 thn → bila kompeten
harus dihargai hak & individunya untuk
berpendapat →diperlakukan seperti orang
dewasa → dapat beri persetujuan yang
tidak risiko tinggi

13
SIAPA PEMBERI INFORMASI/PENERIMA
PERSETUJUAN ????
 DOKTER PEMBERI PERAWATAN

 DOKTER PELAKU
PEMERIKSAAN/TINDAKAN

 PERAWAT (ASALKAN INFO YG TDK


BERESIKO TINGGI TAPI TANGGUNG
JAWAB TETAP BERADA PD DOKTER
PEMBERI DELEGASI)

14
BAGAIMANA PASIEN MENYAMPAIKAN
PERSETUJUAN ????

TERSIRAT/TIDAK DINYATAKAN
JENIS (IMPLIED CONSENT)
PERSETUJUAN
PERSETUJUAN YG DINYATAKAN
(EXPRESSED CONSENT)

TULISAN/TERTULIS
TULISAN/TERTULIS
LISAN
LISAN (WRITTEN
(WRITTEN
(ORAL
(ORAL CONSENT)
CONSENT) CONSENT)
CONSENT)
15
KAPAN DIBUTUHKAN PERSETUJUAN TERTULIS ??
PASAL 45 AYAT (5) UU NO 29 TH 2004
TENTANG PRAKTEK KEDOKTERAN
 Setiap tindakan kedokteran / kedokteran gigi
yang mengandung resiko tinggi harus diberikan
dalam persetujuan tertulis yang ditanda tangani
oleh yang berhak memberikan persetujuan
 Juga dibutuhkan bila memang dibutuhkan bukti
persetujuan :
a) Bila tindakan terapetik → kompleks / risiko / effek
samping bermakna
b) Memiliki dampak yang bermakna bagi kedudukan
kepegawaian / kehidupan pribadi / sosial
c) Bagian dari suatu penelitian
d) Bukan dalam rangka terapi
16
PEMBUKAAN INFORMASI KEPADA PIHAK LAIN
 Perlu persetujuan pasien
 Tidak perlu persetujuan pasien

(UU No 29 Th 2004) :
a) Kepentingan kesehatan pasien
b) Memenuhi permintaan aparat penegak
hukum dalam rangka penegakan hukum
(Visum et Repertum)
c) Atas permintaan pasien sendiri
d) Berdasarkan ketentuan UU (UU wabah / UU
karantina)
→ PRINSIP beri informasi kepihak lain “ Need
to Know” Secukupnya
17
SANKSI HUKUM
 Tenaga Kesehatan Persetujuan
tindakan harus
 Sarana Kesehatan dilaksanakan

Bertanggungjawab pada ketentuan


berlaku :
PENYIMPANGAN
 SANKSI PIDANA

 SANKSI PERDATA

 SANKSI ADMINISTRATIF

18
KESIMPULAN
 PERSETUJUAN TINDAKAN
KEDOKTERAN (INFORMED CONSENT)
harus dilaksanakan dengan benar &
dilakukan peninjauan secara berkala
 Tenaga medis harus memberikan
penjelasan sebelum tindakan medis
dilakukan
 Adalah keharusan meminta
persetujuan pasien / keluarganya
sebelum tindakan medis dilakukan

19
Lanjutan …
PERSETUUAN TINDAKAN
KEDOKTERAN HARUS DITANDA
TANGANI OLEH:
1. Dokter Yang Merawat
2. Pasien (untuk pasien yang mampu
berkomunikasi)
3. Keluarga pasien (Untuk yang tidak
kooperatif / Pediatrik)
4. Saksi (Baik dari RS mampu dari
pihak keluarga )
20
Lanjutan …

 INFORRMED CONSENT TERPISAH


MENJADI 2 BAGIAN :
1. Persetujuan Tindakan Kedokteran

2. Penolakan Tindakan Kedokteran

21
*******S U C C E S S *******

.........YOU ARE ON THE ROAD TO


SUCCESS ..................
WHEN YOU REALISE THAT
FAILURE IS ONLY A DETOUR

Anda mungkin juga menyukai