Anda di halaman 1dari 11

Ejaan Bahasa Indonesia yang

Disempurnakan
Bahasa Indonesia
Pertemuan ke-3
RAGAM BAHASA
• Dalam bahasa, konvensi terwujud dalam
ragam bahasa.
• Standardisasi bahasa Indonesia
menggunakan acuan KBBI, EYD, dan
kelaziman pemakaian.
EJAAN
• Pemakaian huruf (huruf kapital, huruf
miring)
• Penulisan kata (kata dasar, turunan,
bentuk ulang, gabungan kata)
• Penulisan unsur serapan
• Pemakaian tanda baca
Penulisan Kata Asing, Judul Buku, Judul
Majalah, Judul Artikel
• Kata asing digarisbawahi atau dicetak miring.
• Judul buku dan judul majalah yang dikutip
digarisbawahi atau dicetak miring, setiap huruf awal kata
ditulis kapital, kecuali kata depan dan kata hubung
• Judul artikel diberi tanda petik atau dicetak tebal, setiap
huruf awal kata ditulis kapital kecuali kata depan dan
kata hubung
• Saya sedang membaca artikel “Belajar dengan
Hati Nurani” karya Akh. Muwafik Saleh.
• Di tabloid Koki ada resep membuat fruit punch.
Penulisan Lembaga: Nama Diri–Nama Jenis

• Lembaga  nama diri ditulis kapital:


Saya menabung di Bank Niaga.
• Lembaga  bukan nama diri ditulis kecil:
Saya sudah biasa menabung di bank.
• Nama diri sebagai nama jenis/ukuran ditulis
kecil:
sapi bali, jeruk siam, pisang ambon.
• Nama jenis/ukuran ditulis kapital jika disingkat:
12 ampere (12 A), 6 volt (6 V)
 Dia adalah Presiden Republik Indonesia.
 Dia adalah Presiden Susilo Bambang
Yudhoyono.
 Dia ingin menjadi presiden.
 Dia adalah Ketua Umum Partai Demokrat.
Imbuhan, Bubuhan, Kata Depan

• Imbuhan + kata yang diimbuhi:


ditulis, tulisan,menyimak
• Bubuhan + kata yang dibubuhi:
pascasarjana, antarkota, mahakuasa,
mikroekonomi, dwikarya, caturwarga
• Kata depan + kata benda
di meja, ke kantor
Penulisan Gabungan Kata
• Gabungan kata (berawalan atau
berakhiran) ditulis terpisah
diberi tahu, beri tahukan
• Gabungan kata (berawalan dan
berakhiran) digabung
diberitahukan
Penulisan Rangkaian Kata

• Rangkaian kata yang bukan kalimat tidak diakhiri


dengan titik
misalnya: judul buku, judul majalah, judul artikel, subbab,
tanggal
• Penggunaan tanda koma:
…, yaitu …. Jadi, ….
…, sedangkan … Namun, ….
…., tetapi …. Karena itu, ….
… A, B, C, dan D … Ketika dia datang, …
Sehubungan dengan itu, ….
Walaupun sudah kaya, ….
SUMBANG SARAN
Adakah bagian yang tidak jelas dari uraian
tadi?
Terima kasih atas perhatian Anda.

Sampai jumpa pada tatap muka


selanjutnya.
Selamat siang.

Anda mungkin juga menyukai