Anda di halaman 1dari 7

KEPERAWATAN JIWA

Dosen Pengampu : Mira Astri Koniyo, S.Kp,


M.Kes

NAMA : Tomi Zakaria


NIM : 751440119095
KELAS : IIC DIII Keperawatan
KASUS

Seorang laki – laki berumur 56 tahun, dibawa ke unit gawat darurat, TD :


100/70 mmHg, Nadi : 115 x/menit, teraba lemah dan dalam, S : 38°C, TB :
165, BB : 52 kg, sudah 2 hari mengalami BAB lebih dari 10 kali, feses cair,
bising usus 25 x/menit, klien mngatakan nyeri pada perut bagian bawah,
turgor kulit menurun, nafsu makan menurun, tampak sariawan pada lidah,
membran mukosa kering dan tampak pucat, dari hasil lab : Hematokrit 72%
serum albumin : 2,6 mg/dl.

 Tentukan diagnosa keperawatan


 Tentuakn luaran
Anamnesa
DS :
1. klien mengatakan nyeri pada perut bagian bawah.
DO :
2. TD : 100/ 70 mmHg
3. Nadi : 115kl/ menit, teraba lemah dan dalam.
4. S: 38⁰C, TB 165, BB 52 kg,
5. sudah 2 hari mengalami BAB lebih dari 10 kali, feses
cair, Bising usus 25x/mnt.
6. turgor kulit menurun, nafsu makan menurun, tampak
sariawan pada lidah, membran mukosa kering dan
tampak pucat, dari
7. Hematokrit 72% serum albumin: 2,6 mg/dl.
DIAGNOSA

1. diare
2. Hipovolemia
3. Defisit Nutrisi
DIARE
 Diagnosa
Diare b.d proses infeksi d.d
1. klien mengatakan nyeri pada perut bagian bawah.
2. S: 38⁰C
3. sudah 2 hari mengalami BAB lebih dari 10 kali, feses cair,
Bising usus 25x/mnt (hiporoaktiv)
4. turgor kulit menurun, nafsu makan menurun, tampak
sariawan pada lidah, membran mukosa kering dan tampak pucat.
 Tujuan dan kriteria hasil
Setelah dilakukan intervensi keperawatan selama 3 x 24 jam , maka ekspektasi
membaik dengan kriteria hasil :
 Kontrol pengeluaran feses meningkat (5)
 nyeri abdomen menurun (5)
 konsistensi feses membaik(5)
Hipovolemia
Diagnosa
Hipovolemia b.d kehilangan cairan aktif d.d
1. TD : 100/ 70 mmHg( menurun)
2. Nadi : 115kl/ menit(meningkat) , teraba lemah dan dalam.
3. S: 38⁰C (meningkat)
4. sudah 2 hari mengalami BAB lebih dari 10 kali, feses cair,
Bising usus 25x/mnt.
5. turgor kulit menurun, nafsu makan menurun, tampak
sariawan pada lidah, membran mukosa kering dan tampak
pucat, dari
6. Hematokrit 72% meningkat.
 Tujuan dan kriteria hasil

Setelah dilakukan intervensi keperawatan selama 1 x 24 jam , maka ekspektasi membaik dengan kriteria hasil :
 Kekuatan nadi meningkat (5)
 turgor kulit meningkat (5)
 pengisian vena meningkat( 5)
 frekuensi nasi membaik (5)
 Tekanan darah membaik (5)
 Tekanan nadi membaik (5)
 membran mukosa membaik (5)
 kadar HT membaik (5)
 berat badan membaik (5)
 Intake cairan membaik (5)
 suhu tubuh membaik (5)
Defisit Nutrisi
 Diagnosa
Defisit Nutrisi b.d ketidakmampuan mencerna makanan d.d
1. TB 165, BB 52 kg, ( Berat badan menurun 10 persen di bawah ideal).
2. sudah 2 hari mengalami BAB lebih dari 10 kali, feses cair,
Bising usus 25x/mnt(hiperaktif).
3. turgor kulit menurun, nafsu makan menurun, tampak
sariawan pada lidah, membran mukosa kering dan tampak
pucat, dari
4. serum albumin: 2,6 mg/dl.( menurun)
5. klien mengatakan nyeri pada perut bagian bawah.
 Tujuan dan kriteria hasil
Setelah dilakukan intervensi keperawatan selama 1 x 24 jam , maka ekspektasi membaik dengan kriteria hasil :
 serum albumin meningkat (5)
 nyeri abdomen menurun (5)
 Sariawan menurun (5)
 berat badan membaik(5)
 IMT membaik(5)
 nafsu makan membaik(5)
 bising usus membaik(5)
 membran mukosa membaik(5)

Anda mungkin juga menyukai