Anda di halaman 1dari 19

DASAR – DASAR

PERPAJAKAN

ENDAH PURNAMA SARI, S.E., M.Ak., Ak., BKP, CA.


Pajak adalah kontribusi wajib kepada negara
yang terutang oleh orang pribadi atau badan
yang bersifat memaksa berdasarkan Undang-
Undang, dengan tidak mendapatkan
imbalan secara langsung dan digunakan
untuk keperluan negara bagi sebesar-
besarnya kemakmuran rakyat.
(UU KUP No.16 tahun 2009)

2
1. Anggaran (Budgetair)
o sumber penerimaan pemerintah
o pengeluaran rutin
o pembangunan.
o ekstensifikasi dan intensifikasi.

continued...
3
2. Mengatur (Regulerend)

o mengatur atau melaksanakan kebijakan


pemerintah
o bidang sosial dan ekonomi
a.Insentif
b.Disinsentif

4
Terdiri atas:

1. STELSEL PAJAK
2. ASAS PEMUNGUTAN PAJAK
3. SISTEM PEMUNGUTAN PAJAK

5
1. Stelsel Nyata
besarnya pajak didasarkan pada objek yang
sesungguhnya terjadi : PPN
2. Stelsel Anggapan
didasarkan pada suatu anggapan yang diatur oleh
undang-undang : PBB
3. Stelsel Campuran
didasarkan pada kombinasi antara stelsel nyata
dan stelsel anggapan : PPh

6
Stelsel Pajak Kelebihan Kekurangan
Stelsel Nyata lebih akurat dan realistis. Pajak baru dapat diketahui
pada akhir periode,sehingga:
1. WP dibebani jumlah pajak
yang tinggi pada akhir tahun
& belum tentu tersedia
jumlah kas yang memadai.
2. jumlah uang beredar
secara makro akan
terpengaruh
Stelsel Pajak dapat dibayar penentuan pajak menjadi
Anggapan selama tahun berjalan, tidak akurat
tanpa harus menunggu
sampai akhir tahun.

7
 Adam Smith mengemukakan 4 azas pemungutan pajak
yang dikenal dengan The Four Canons of Adam Smith
dalam bukunya yang berjudul “An Inquiry into the Nature
and Causes of The Wealth of Nation”, yaitu:
1. Equality and Equity
keadaan sama harus dikenakan pajak yang sama
2. Certainty
pasti, jelas, dan tidak sewenang – wenang tentang
objek, subjek, bentuk sesuai UU
3. Convenience of Payment
dipungut pada saat yang tepat
4. Economics of Collection
biaya pengumpulan pajak dibandingkan hasilnya

continued...

8
 Official Assessment System
perhitungan pajak dilakukan petugas
pajak
 Self Assessment System
WP menghitung dan menetapkan sendiri
pajaknya
 With Holding System
perhitungan dilakukan pihak ketiga
9
SISTEM
PEMUNGUTAN PAJAK
Pajak Dipungut Oleh Negara :
1. Self Assessment System
WP Dituntut Utk Aktif :
1.1.Mendaftar/Melapor Usaha  NPWP/PKP
1.2.Menghitung Pajak ----- Pajak Terutang
1.3.Memperhitungkan Pajak --> Kredit Pajak
1.4.Membayar/Menyetor Pajak -> SSP
1.5.Melapor Pajak ----------------> SPT
1.6.Mem-file Dokumen Terkait Dengan
Perpajakan

10
SISTEM
PEMUNGUTAN PAJAK
Pajak Dipungut Oleh Negara :

2.Official System
WP Pasif, Fiskus Aktif (Perhitungan Pajak
Oleh Fiskus, WP Tinggal Membayar
Pajak)

3.Witholding Tax System (Potong-


Pungut)
Negara “meminjam tangan” pihak ke tiga
untuk memotong pajak, menyetor pajak,
dan melapor pajak.
11
 Menurut Golongan:
1. Pajak Langsung,contoh: PPh
2. Pajak Tidak Langsung,contoh: PPN
 Menurut Sifat:
1. Pajak Subjektif,contoh: PPh
2. Pajak Objektif, contoh: PPN,PBB
 Menurut Lembaga Pemungut:
1. Pajak Pusat
2. Pajak Daerah
12
 Hukum Material merupakan norma-norma
yang menjelaskan keadaan, perbuatan dan
peristiwa hukum yang harus dikenakan
pajak, siapa yang harus dikenakan pajak dan
berapa besar pajaknya.
 Hukum Formal merupakan peraturan-
peraturan mengenai berbagai cara untuk
mewujudkan hukum materiil menjadi suatu
kenyataan
13
Perbedaan Hukum Pajak

HUKUM PAJAK

HUKUM FORMAL HUKUM MATERIAL


- UU KUP - UU PPh - UU BPHTB
- UU PPN/PPn BM - UU Bea
Meterai
- UU PBB
- UU PDRD
1. Hukum Perdata, mengatur hubungan antara satu individu
dengan individu lainnya
2. Hukum Publik, mengatur hubungan antara pemerintah
dengan rakyatnya. Rinciannya:
    a. Hukum Tata Negara
    b. Hukum Tata Usaha Negara (Hukum Administrasi
Negara)
    c. Hukum Pajak
    d. Hukum Pidana

15
1. Asuransi.
Negara melindungi rakyat
Rakyat membayar premi ke negara
2. Kepentingan.
Orang berkepentingan wajib bayar pajak
3. Gaya Pikul
Besar kecilnya pajak sesuai gaya pikul WP
Penghasilan sama bukan berarti pajaknya sama
4. Daya Beli
WN membayar pajak berdasar kemampuan membelinya
5. Bakti
WN negara terikat dengan pemerintah
Pemerintah punya hak atas warganya
16
1. Bagi Wajib Pajak Orang Pribadi
a. Fotokopi KTP/KK.
b. Surat keterangan tempat kegiatan usaha atau
usaha pekerjaan bebas dari instansi yang berwenang:
Lurah
2. Bagi Wajib Pajak Badan, dokumen yang diperlukan:
a.Fotokopi Akte Pendirian Perusahaan;
b.Fotokopi KTP Pengurus
c.Surat Keterangan Kegiatan Usaha dari Lurah.
Surat Keterangan Terdaftar (SKT) paling lambat pada
hari kerja berikutnya
Kartu NPWP diberikan paling lambat 1 (satu) hari kerja
setelah diterimanya permohonan secara lengkap.

17
 sarana yang merupakan tanda pengenal atau
identitas WP dalam melaksanakan hak dan
kewajibannya di bidang perpajakan.
 Fungsi NPWP adalah :
- sarana dalam administrasi perpajakan.
- identitas Wajib Pajak.
- menjaga ketertiban dalam pembayaran pajak
dan pengawasan administrasi perpajakan.
- Dicantumkan dalam setiap dokumen
perpajakan.
18
“Orang Bijak Taat Pajak”
“Sudahkah Anda Melaksanakan
Kewajiban Anda sebagai Wajib Pajak?”

19

Anda mungkin juga menyukai