Anda di halaman 1dari 12

SMK

MUHAMMADIYAH
PAKEM

TEMU WALI MURID


KELAS X dan PENGAMBILAN
HASIL PTS GENAP
SMK MUHAMMADIYAH PAKEM
“MASA DEPAN GEMILANG,
KEBANGGAN BERSAMA”
Selasa, 23 Maret 2021

“BERTAQWA,TERAMPIL, BERBUDAYA, BERJIWA WIRAUSAHA  DAN BERWAWASAN LINGKUNGAN" www.smkmuhpakem.sch.id


SMK Muhammadiyah Pakem

KRITERIA KELULUSAN DARI SATUAN PENDIDIKAN

1. Peserta didik dinyatakan LULUS dari sekolah, setelah:


a. Menyelesaikan program pembelajaran dari semester 1-6
b. Memperoleh Nilai Sikap minimal Baik
c. Mengikuti ujian yang diselenggarana oleh satuan Pendidikan
(UKK,UKP&US)

2. Seluruh kriteria dan standar kelulusan ditentukan melalui


rapat Dewan Guru

www.smkmuhpakem.sch.id
RENCANA AKSI PER TAHUN SMK MUHAMMADIYAH
PAKEM
JUNI-AWAL JULI 2022
Pelaksanaan PAT Dan
Kenaikan Kelas XII Serta
KELAS XII Persiapan
Libur Semester Genap kompetensi siswa untuk
kelulusan 2023 melalui AKM
JULI 2021
Tahun ajaran baru
persiapan pembukaan
Tatap Muka New
Normal.

MARET-MEI 2021 JANUARI –JUNI 2022


Pelaksanaan Tatap
Agenda pelaksanaan
Muka terbatas,
PKL selama 6 bulan di
Kegiatan Ramadhan
Industri
dan Libur Syawal
JUNI-AWAL JULI
2021
Pelaksanaan PAT Dan
Kenaikan Kelas Serta
Libur Semester Genap

www.smkmuhpakem.sch.id “BERTAQWA,TERAMPIL, BERBUDAYA, BERJIWA WIRAUSAHA  DAN BERWAWASAN LINGKUNGAN"


SMK Muhammadiyah Pakem

PENDAMPINGAN CALON LULUSAN TERSTRUKTUR


AGENDA PELAKSANAAN 1 APRIL-31 MEI 2021*

MAGANG LUAR
KERJA TARUNA NEGERI
1. Prosedur melamar 1. Prosedur pendaftaran 1. Sosialisasi dari LPK
pekerjaan Taruna Magang Luar Negeri ,
2. Berlatih menulis CV & 2. Tips Sukses menjadi Depnaker (Jepang,
Lamaran kerja Taruna oleh alumni SMK Korea, Malaysia)
3. Berlatih Psikotes Muhammadiyah Pakem 2. Persiapan Pemberkasan
4. Berlatih Wawancara 3. Persiapan Pemberkasan 3. Latihan Psikotes,
5. Pengayaan sesuai 4. Latihan Psikotes, Wawancara &
jurusan Wawancara & Kesamaptaan
Kesamaptaan

* Agenda kegiatan TP 2020/2021


www.smkmuhpakem.sch.id
SMK Muhammadiyah Pakem

PENDAMPINGAN CALON LULUSAN TERSTRUKTUR


AGENDA PELAKSANAAN 1 APRIL-31 MEI 2021*

PENDAMPINGAN
KULIAH WIRAUSAHA NON STRUKTUR

1. Tips Pemilihan Jurusan 1. Tips Sukses 1. DILAKUKAN SETELAH


2. Persiapan Pemberkasan berwirausaha dari KELULUSAN
untuk daftar Kuliah di Praktisi 2. DENGAN MEMBERIKAN
PTN/PTID 2. Pendampingan KESEMPATAN
3. Prosedur Pendaftaran pembukaan wirausaha KONSULTASI
Beasiswa 3. Tips memanfaatkan 3. MENGINFOKAN SETIAP
4. Belajar persiapan masuk social media sebagai ADA LOWONGAN KERJA
PTN (TPS, Bhs. Inggris, Digital Marketing
dll)

* Agenda kegiatan TP 2020/2021


www.smkmuhpakem.sch.id
SMK Muhammadiyah Pakem

TANTANGAN SISWA SAAT INI


• SISWA BELUM PUNYA PANDANGAN RENCANA SETELAH LULUS
• MOTIVASI DAN SEMANGAT KERJA KERAS KURANG
• KEMAUAN UNTUK MERANTAU YANG MINIM
• KURANGNYA RASA PERCAYA DIRI
• KEMAMPUAN LITERASI UNTUK MEMBACA INFO LOWONGAN KERJA

www.smkmuhpakem.sch.id
SMK Muhammadiyah Pakem

PELUANG KERJA SERTA LOWONGAN YANG TERSEDIA

Tahun 2021 akan ada peluang lowongan kerja


untuk lulusan SMK informasi selengkapnya bisa
Tanggal 19 Februari 2021, 2 Alumni berangkat Magang Kerja di PT
diakse melalui BKK SMK Muhammadiyah
Chemco Harapan Nusantara, Cikarang.
Pakem.
PT CHN akan melaksanakan rekrutmen setiap tahun. Tahun 2019
menjadi tuan rumah seleksi PT CHN.

DAN PERUSAHAAN LAIN BAIK JOGJA MAUPUN LUAR JOGJA YANG


SELALU DIINFOKAN OLEH BKK MELALUI WALI KELAS MAUPUN GRUP
WA ALUMNI

www.smkmuhpakem.sch.id
SMK Muhammadiyah Pakem

PELUANG KERJA SERTA LOWONGAN YANG TERSEDIA

• MODAL BERANGKAT DARI SELEKSI SAMPAI KERJA BULAN PERTAMA DI JEPANG +- RP 50-80 JT
• DURASI MAGANG 3 TAHUN (36 BULAN), DENGAN PENGHASILAN BERSIH +-14 JT/BLN = +- RP
500 JT SELAMA 3 TAHUN DAN BISA LEBIH JIKA BANYAK JAM LEMBUR
• DURASI MAGANG BISA DIPERPANJANG 2 TAHUN, SETELAH SELESAI SERTIFIKAT MAGANG LAKU
DI SEMUA PERUSAHAAN JEPANG DI INDONESIA

www.smkmuhpakem.sch.id
SMK Muhammadiyah Pakem

PELUANG MELANJUTKAN STUDI/KULIAH

1 ALUMNI 2020 DITERIMA UNY MELALUI JALUR PRESTASI


TANPA TES DAN MENDAPATKAN BEASISWA KIP KULIAH
SELAMA 4 TAHUN TIDAK BAYAR KULIAH DAN MENDAPAT
UANG SAKU RP 650.000

1 ALUMNI 2019 DITERIMA DI UST DAN SEDANG


MENJALANI MAGANG DI SMK MUHAMMADIYAH PAKEM

www.smkmuhpakem.sch.id
SMK Muhammadiyah Pakem
PPDB SMK MUHAMMADIYAH PAKEM
2021/2022
JURUSAN KUOTA PENDAFTAR AMBIL KUOTA
SERAGAM
DPIB 36 18 13 23
TKRO 144 93 82 62
TBSM 108 108 96 12
PBS 36 18 13 23
RPL 36 44 34 2
JUMLAH 360 281 238 122

www.smkmuhpakem.sch.id
SMK Muhammadiyah Pakem

www.smkmuhpakem.sch.id
MATURNUWU
SMK MUHAMMADIYAH PAKEM
N

www.smkmuhpakem.sch.id

Anda mungkin juga menyukai