Anda di halaman 1dari 17

Kekerasan terhadap

Anak (KtA)
Raja Al Fath Widya Iswara
UU no. 4 thn 1979 • Belum mencapai umur 21 tahun
 Kesejahteraan • Belum pernah kawin
Anak

UU No. 3 thn 1997 • Belum mencapai umur 18 tahun dan belum


 Pengadilan Anak pernah kawin

UU No. 39 thn 1999 • Dibawah 18 tahun dan belum menikah


 Hak Asasi • Termasuk anak yang masih dalam
Manusia kandungan

UU No. 23 thn 2002


- UU No. 35 thn • Belum berusia 18 tahun, termasuk anak yang
2014  masih dalam kandungan
Perlindungan Anak
Kekerasan terhadap Anak
Suatu tindakan yang dilakukan satu individu terhadap anak
yang mengakibatkan gangguan fisik dan atau mental
Bentuk Kekerasan
Seksual
Pen
k is ela
Ps i nta
ra

Ek
spl
ik
Fis

oi
tas
i
Etiologi

Faktor Masyarakat/ Sosial

Faktor Orang Tua / situasi Keluarga

Faktor Anak
“The number of child abuse
cases has indeed increased
recently, and the cases have also
been more sadistic in nature”
- DR. Seto Mulyadi -
Consultative chairman of Komnas
Perlindungan Anak
Fenomena Gunung Es
Melaporkan

Tidak
Melaporkan
Pola Perlukaan Kekerasan Anak
SIKLUS KEHIDUPAN
Dampak KtA
Masalah Masalah Masalah Masalah
Relational Emosional Kognisi Perilaku
Ada masalah
Persepsi yang
perilaku yang
Masalah pada Kesulitan cenderung
muncul seperti
relasi dengan mengontrol negatif,
gangguan
orang sekitar emosi berpengaruh
makan, klepto,
pada sekolah
dsb.
Bayi Intra uteri
Pengelolaan
Lingkungan
KOMPREHENSIF

Bayi baru lahir Tumbuh- berkembang

1) Faktor dalam (internal)


Ras/etnik atau bangsa, ASUH
Keluarga, Umur, Jenis
kelamin, Genetik, Kelainan Genetik ASIH
kromosom
2) Faktor luar (external)
Faktor Prenatal, Faktor
ASAH
Persalinan, Faktor
Pascasalin
Perkembangan Anak
Ciri Gangguan
Kepribadian Kepribadian

Perkembangan Fisik
Biologik, Psikoseksual, Neurosis
Psikososial, Kognitif, Psikosis
Moral

0 18
Tahun Tahun
KUESIONER MASALAH MENTAL EMOSIONAL (KMEE)
No Pertanyaan Ya Tidak
1 Apakah anak anda seringkali terlihat marah tanpa sebab yang jelas?
(sering menangis, mudah tersinggung atau bereaksi berlebihan terhadap hal-hal yang sudah biasa
dihadapinya)
2 Apakah anak anda tampak menghindar dari teman-teman atau anggota keluarganya?
(merasa sendirian, menyendiri atau sedih sepanjang waktu, kehilangan minat terhadap pada yang
biasanya dinikmati)
3 Apakah anak anda terlihat berperilaku merusak dan menentang terhadap lingkungan sekitarnya?
(melanggar peraturan , mencuri, seringkali melakukan perbuatan yang berbahaya bagi dirinya, atau
Menyiksa Binatang atau anak lainnya) dan tampak tidak perduli dengan nasihat-nasihat yang sudah
diberikan kepadanya?
4 Apakah anak anda memperlihatkan adanya perasaan ketakutan atau kecemasan berlebihan yang
tidak dapat dijelaskan asalnya dan tidak sebanding dengan anak lain seusianya?
5 Apakah anak anda mengalami keterbatasan karena adanya konsentrasi yang buruk atau mudah
Beralih perhatiannya, sehingga terjadi penurunan aktivitas sehari-hari atau prestasi belajarnya?
6 Apakah anak anda menunjukkan perilaku kebingungan, kesulitan dalam berkomunikassi dan
membuat keputusan?
7 Apakah anak anda menunjukkan perubahan pola tidur?
(sulit tidur , terjaga sepanjang hari,terbangun diwaktu tidur malam karena mimpi buruk, mengigau)
8 Apakah anak anda mengalami perubahan pola makan?
(seperti kehilangan nafsu makan, makan berlebihan / tidak mau makan sama sekali)
9 Apakah anak anda seringkali mengeluh sakit kepala, sakit perut atau keluhan-keluhan fisik
lainnya?
10 Apakah anak anda seringkali mengeluh putus asa atau berkeinginan untuk mengakhiri hidupnya?
11 Apakah anak anda menunjukkan adanya kemunduran perilaku atau kemampuan yang sudah
dimilikinya? (mengompol kembali, menghisap jempol, atau tidak mau berpisah dengan orang
tua/pengasuhnya)
12 Apakah anak anda melakukan perbuatan yang berulang-ulang tanpa alasan yang jelas?
Kesan:
Interpretasi:
Bila orangtua memberikan satu/lebih jawaban `ya` anak kemungkinan mengalami masalah mental emosional.
Bila jawaban `ya` hanya 1 lakukan konseling pada orang tua kemudian dievaluasi 3 bulan lagi bila menemukan `ya` lebih dari 1
(satu) maka harus dirujuk.
Pemeriksaan Korban KtA
Pemeriksaan
Penunjang
Pemeriksaan
Status
Pemeriksaan Mental
Fisik
Observasi
Anamnesis
Informed
Consent
Penanganan di Puskesmas
Penanganan di RS non PKT/PPT
Penanganan di RS PKT/PPT

Anda mungkin juga menyukai