Anda di halaman 1dari 11

Metastasis Hati

dan Pankreatitis
Kelompok 2

Eri Yufa Febriantika 30619014


M. Faiz Anasta 30619027
M. Saddam Bagus N 30619029
Tri Susanti 30619038
Metastasis Hati
Merupakan kanker yang berasal dari organ lain di
dalam tubuh yang menjalar ke hati (Metastasis) .
Metastasis hati disebut juga kanker hati sekunder,
karena berasal dari sel-sel bagian tubuh dimana
kanker primer dimulai. ( misal : sel kanker
payudara, usus besar, dan paru-paru )
Penyebab:

Penyebab kanker hati belum diketahui dengan pasti, namun orang-orang yang mengalami
penyakit berikut ini memiliki risiko tinggi kanker hati: Hepatitis B, Hepatitis C, HIV/ AIDS,
Obesitas, Adanya keluarga yang menderita kanker hati
Hati Normal
Pankreatitis
Merupakan suatu reaksi peradangan pada pancreas.
Pankreatitis sendiri dibagi menjadi 2 yaitu pankreatitis
akut dan kronis.
Pankreatitis akut adalah kondisi saat pankreas
mengalami peradangan dalam waktu singkat atau
tiba-tiba, dan bisa berujung pada pankreatitis kronis.
Penyebab:

Faktor-faktor yang menyebabkan terjadinya pankreatitis akut cukup banyak.


Tapi sampai saat ini faktor-faktor tersebut bisa dikategorikan dalam beberapa
kelompok. Penyakit pada traktus biliaris dan alkohol menempati 80 % penyebab
terjadinya pankreatitis akut, sementara sisanya disebabkan antara lain : infeksi,
trauma pada perut bagian atas, hiperlipidemia, hiperparatiroid, iatrogenik pasca
bedah, ERCP, dan herediter.2-4
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai