Anda di halaman 1dari 20

Mata Kuliah : CTD101, Teknologi Digital

Tahun Akademik : 2020/2021

REVOLUSI INDUSTRI 4.0 (CYBER)


Pertemuan_3

Drs. Holder Simorangkir, M.Kom


Teknik Informatika - Fasilkom
KEMAMPUAN AKHIR YANG DIHARAPKAN
• Mahasiswa menguasai pengetahuan tentang perkembangan
Revolusi Industri 4.0 yang ada saat ini.
– Revolusi Industri 4.0
– Perkembangan Revolusi Industri berikutnya.
Revolusi Industri 4.0

Bagaimana satu dengan lainnya sistem ini dapat terkoneksi dengan baik !!
Revolusi Industri 4.0

Revolusi Industri 4.0 merupakan sebuah lompatan besar di sektor industri dimana
teknologi informasi dan komunikasi dimanfaatkan sepenuhnya guna mencapai
efisiensi yang setinggi-tingginya sehingga menghasilkan model bisnis baru berbasis
digital. 
Revolusi Industri 4.0
 Revolusi industri 4.0 akan membawa banyak perubahan
dengan segala konsekuensinya, industri akan semakin
kompak dan efisien.
 Namun ada pula risiko yang mungkin muncul, misalnya
berkurangnya Sumber Daya Manusia karena digantikan
oleh mesin atau robot.
 Dunia saat ini memang tengah mencermati revolusi
industri 4.0 ini secara saksama. Berjuta peluang ada di
situ, tapi di sisi lain terdapat berjuta tantangan yang
harus dihadapi.
Revolusi Industri 4.0
Revolusi Industri 4.0
Revolusi Industri 4.0
 Sebenarnya, apa yang dimaksud dengan revolusi industri 4.0 ?
Secara singkat, pengertian industri 4.0 adalah tren di dunia
industri yang menggabungkan teknologi otomatisasi dengan
teknologi cyber.
 Pada industri 4.0, teknologi manufaktur sudah masuk pada
tren otomatisasi dan pertukaran data. Hal tersebut mencakup
sistem cyber-fisik, internet of things (IoT), komputasi awan,
dan komputasi kognitif.
 Tren ini telah mengubah banyak bidang kehidupan manusia,
termasuk ekonomi, dunia kerja, bahkan gaya hidup manusia
itu sendiri.
Revolusi Industri 4.0
Prinsip Rancangan Industri 4.0 :
 Revolusi industri 4.0 memiliki empat prinsip yang
memungkinkan setiap perusahaan untuk
mengidentifikasi dan mengimplementasikan berbagai
skenario industri 4.0, diantaranya adalah:
 Interoperabilitas (kesesuaian); kemampuan mesin,
perangkat, sensor, dan manusia untuk terhubung dan
saling berkomunikasi satu sama lain melalui media
internet untuk segalanya (IoT) atau internet untuk
khalayak (IoT).
Revolusi Industri 4.0
 Transparansi Informasi ; kemampuan sistem informasi
untuk menciptakan salinan dunia fisik secara virtual
dengan memperkaya model pabrik digital dengan data
sensor.
 Bantuan Teknis; pertama kemampuan sistem bantuan
untuk membantu manusia mengumpulkan data dan
membuat visualisasi agar dapat membuat keputusan
yang bijak. Kedua, kemampuan sistem siber-fisik untuk
membantu manusia melakukan berbagai tugas yang
berat, tidak menyenangkan, atau tidak aman bagi
manusia.
Revolusi Industri 4.0
 Sejak awal 2018 hingga sekaranglah diperkirakan
merupakan zaman revolusi industri 4.0. Dimana Industri 4.0
adalah industri yang menggabungkan teknologi otomatisasi
dengan teknologi cyber. Ini merupakan tren otomatisasi dan
pertukaran data dalam teknologi manufaktur. Pada era ini,
industri mulai menyentuh dunia virtual, membentuk
konektivitas antar manusia, mesin dan data, yang dikenal
dengan nama Internet of Things (IoT).?
 Keputusan Mandiri ; kemampuan sistem siber-fisik untuk
membuat keputusan dan melakukan tugas semandiri
mungkin.
Revolusi Industri 4.0

 Dalam survei yang diadakan oleh World Economic Forum


(Future of Jobs Survey 2018) diketahui bahwa ada 4
teknologi yang akan mendominasi pada tahun 2018-2022
yaitu: high-speed mobile internet, artificial intelligence, big
data analytics, dan cloud technology. Keempat teknologi
tersebut diyakini akan banyak mempengaruhi
perkembangan bisnis perusahaan.

Teknologi yang akan diadopsi perusahaan di Indonesia


sampai tahun 2022  (projected)
Revolusi Industri 4.0

 Sampai tahun 2022, berdasarkan survey tersebut, 92%


perusahaan di Indonesia akan mengadopsi penggunaan
big data analytics sebagai salah satu teknologi utama.
Demikian pula, proporsi cukup besar akan terjadi untuk
penggunaan teknologi lainnya di Revolusi Industri
4.0 seperti internet of things, machine learning, dan
cloud computing.
Revolusi Industri 4.0

Address
Program Control Unit
Revolusi Industri 4.0
 penggunaan automation
Hampir 50% perusahaan mengharapkan bahwa
otomatisasi akan dapat meningkatkan efisiensi mereka
pada tahun 2022, dan 38 dari bisnis yang disurvei
berharap penggunaan automation dapat memperluas
tenaga kerja mereka ke peran yang lebih kreatif dan
strategis.
Revolusi Industri 4.0
Beberapa bidang pekerjaan yang kebutuhannya akan
meningkat sehubungan dengan Revolusi Industri 4.0
adalah:
 Software & Applications Developers / Analysts
 Data Analysts and Scientists
 Robotics Specialists and Engineers
Revolusi Industri 4.0
 Dewasa ini, peran cyber security semakin vital bagi
perusahaan. Pasalnya, ditengah perkembangan revolusi
industri 4.0 yang membuat semua perangkat elektronik
saling terkoneksi ditambah lagi dengan teknologi cloud
computing dan bid data, maka peran Cyber security
seakan sudah tidak bisa ditawar lagi.

 Cyber security adalah aktivitas pengamanan terhadap


sumber daya telematika. Penggunaan cyber
security sendiri berguna untuk mencegah terjadinya
tindakan cyber crime yang secara spesifik menyasar pada
sumber informasi
Revolusi Industri 4.0
 Secara umum cyber security lebih dikenal sebagai upaya
untuk melindungi informasi dari adanya cyber attack.
Cyber attack sendiri merupakan tindakan yang sengaja
dilakukan oleh satu atau sekelompok orang untuk
mengganggu confidentiality,integrity, dan, availability data.

 Salah satu kegunaan cyber security seperti yang telah


disinggung di atas ialah sebagai pengaman infrastruktur
telematika (IT). Hal ini dikarenakan cyber attack yang
mungkin dilakukan seseorang dapat mengganggu secara
fisik maupun dari luar logic sistem informasi.
Revolusi Industri 4.0
 Macam-Macam Kejahatan Cyber di Era Digital
* Denial of Service (DDoS )
* Scarware
* Botnets dan Zombies
* Malware dan Virus

 Faktor keamanan dalam bisnis digital sendiri sudah


menjelma menjadi bagian dari penentu keselamatan
perusahaan. Faktanya, banyak perusahaan yang
mengalami gulung tikar karena diakibatkan oleh
serangan cyber.
Revolusi Industri 4.0
 Target yang disasar-pun semakin beragam, mulai dari
bidang penjualan/marketplace, perekrutan pegawai,
perbankan, hingga transaksi finansial. Selain itu,
perangkat yang rentan terhadap dampak serangan cyber
sendiri dapat berwujud dalam banyak hal. Antara lain,
piranti keras, server, serta data pelanggan.
Revolusi Industri 5.0
SEPERTI APAKAH BENTUK ATAU
FORMAT REVOLUSI INDUSTRI
5.0 ?????????

========= Terima kasih ==========

Anda mungkin juga menyukai