Anda di halaman 1dari 8

BELA NEGARA

(DALAM PERLINDUNGAN DAN PENGELOLAAN


LINGKUNGAN HIDUP (PPLH))

Oleh :
Dedi Restiawan, S.Si
Angkatan 37 Gol. 3
Ponorogo
DASAR HUKUM
• Undang – Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun
1945 Pasal 27 ayat 3 “Setiap warga negara berhak dan wajib
ikut serta dalam upaya pembelaan negara” dan Pasal 30 ayat
1 “Tiap – tiap warga negara berhak dan wajib ikut serta dalam
usaha pertahanan dan keamanan negara”

• Undang – Undang No. 3 Tahun 2002 tentang Pertahanan


Negara Pasal 9 ayat 1 “Setiap warga negara berhak dan wajib
ikut serta dalam upaya bela negara yang diwujudkan dalam
penyelenggaraan pertahanan negara

• Undang – Undang No. 32 Tahun 2009 tentang Perlindungan


dan Pengelolaan Lingkungan Hidup (PPLH) bahwa lingkungan
hidup yang baik dan sehat merupakan bagian dari Hak Asasi
Manusia (HAM) setiap warga negara Indonesia, serta
pembangunan ekonomi nasional diselenggarakan berdasarkan
prinsip pembangunan berkelanjutan dan berwawasan
lingkungan

• Undang – Undang No. 23 Tahun 2019 tentang Pengelolaan


Sumber Daya Nasional untuk Pertahanan Negara
DEFINISI BELA NEGARA

Tekad, sikap, dan perilaku serta tindakan warga negara, baik secara
perseorangan maupun kolektif dalam menjaga kedaulatan negara,
keutuhan wilayah, dan keselamatan bangsa dan negara yang dijiwai oleh
kecintaannya kepada Negara Kesatuan Republik Indonesia yang
berdasarkan Pancasila dan Undang-Undang Dasar Negara Republik
Indonesia Tahun 1945 dalam menjamin kelangsungan hidup bangsa
Indonesia dan Negara dari berbagai Ancaman.

(UU No. 23 Tahun 2019 tentang Pengelolaan Sumber Daya Nasional untuk
Pertahan Negara)
NILAI – NILAI DASAR BELA NEGARA

Cinta Tanah
Air

Mempunyai Sadar
Kemampuan Berbangsa
Awal Bela dan
Negara Bernegara
Bela
Negara

Rela Setia kepada


Berkorban Pancasila sbg
untuk Bangsa Ideologi
dan Negara Negara
IMPLEMENTASI NILAI BELA NEGARA DALAM PPLH
No. Nilai Dasar Bela Implementasi
Negara
1. Cinta Tanah Air a. Melakukan pengelolaan sampah sesuai
dengan kaidah yang benar
b. Pembinaan Program Kampung Iklim
(Proklim) dan Desa Berseri
2. Sadar Berbangsa dan Melakukan pelayanan perizinan lingkungan
Bernegara sesuai dengan SOP
3. Setia Kepada Pancasila Memfasilitasi penyusunan dokumen
sebagai Ideologi lingkungan kepada UMK atau masyarakat
Negara yang kurang mampu
4. Rela Berkorban untuk a. Memfasilitasi penyusunan dokumen
Bangsa dan Negara lingkungan kepada UMK atau masyarakat
yang kurang mampu
b. Melakukan penyuluhan tentang PPLH
kepada masyarakat
5. Mempunyai Melibatkan masyarakat sekitar dalam
Kemampuan Awal Bela evaluasi dokumen lingkungan
Negara
KESIMPULAN

Aparatur Sipil Negara (ASN) selaku pelaksana kebijakan, pelayan publik,


dan pemersatu bangsa harus selalu mengimplementasikan Nilai – Nilai
Dasar Bela Negara dalam melakukan tugas negara (pelayanan publik)
maupun diluar tugas negara agar dapat menjadi contoh atau panutan
bagi masyarakat lainnya
SUMBER

1. Modul Pelatihan Dasar Calon PNS “Kesiapsiagaan Bela Negara”


2. Undang – Undang No. 32 Tahun 2009 tentang Perlindungan dan
Pengelolaan Lingkungan Hidup
3. Peraturan Bupati Ponorogo Nomor 79 Tahun 2016 tentang
Kedudukan, Susunan Organisasi, Uraian Tugas, Fungsi dan Tata Kerja
Dinas Lingkungan Hidup
4. Peraturan Bupati Ponorogo Nomor 72 Tahun 2019 tentang
Kedudukan, Susunan Organisasi, Uraian Tugas, Fungsi dan Tata Kerja
Dinas Lingkungan Hidup Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten
Ponorogo
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai