Anda di halaman 1dari 10

KELUARGA

T
U
J
U
A
N

MEMPERKENALKAN
ANGGOTA KELUARGA
ARTI
KELUARG
A

Keluarga adalah : Sekelompok orang yang mempunyai ikatan


darah dan tinggal bersama dalam satu rumah
KELUARGA
TERDIRI DARI 2
BAGIAN

KELUARGA
KELUARGA INTI BESAR
IBu

Ayah

kakak
Adik

ARTI KELUARGA INTI ADALAH


KELUARGA YANG ANGGOTA
ANGGOTANYA TERDIRI DARI
AYAH, IBU DAN ANAK-ANAK
IBU SEBAGAI PENDAMPING
AYAH SEBAGAI PEMIMPIN
AYAH UNTUK MENGURUS
KELUARGA. Tugasnya mencari
RUMAH TANGGA MENDIDIK
nafkah untuk mencukupi kebutuhan
ANAK DAN MERAWAT ANAK-
kelauarga
ANAK

Anak mempunyai tugas untuk


menghormati dan menaati serta
membantu pekerjaan keluarga

Kakak adalah anggota keluarga


Adik adalah anggota keluarga yang yang lebih besar dari kita
paling kecil dari kita
Setiap anggota harus
saling mengasihi, SLING MENOLONG
diwujudkan dengan sikap ITU PENTING KETIKA
saling berbagi, peduli, ADA KELUARGA
saling memafkan YANG SEDANG SAKIT
DAN MEMBUTUHKAN
BANTUAN
KITA HARUS SALING
MENDOAKAN SATU
SAMA LAIN DALAM
KELUARGA
TERUTAMA
KELUARGA YANG
SEDANG SAKIT
ORANG TUA SANGAT MENGASIHI ANAK-
ANAK-ANAK BUKTINYA MEREKA MERAWAT
ANAK-ANAK DENGAN KASIH SAYANG YANG
TULUS DAN MENCUKUPI SEMUA KEBUTUHAN
HIDUPNYA, MEMBANTU ANAK KETIKA
DALAM KESULITAN
BIBI

Kakek dan nenek adalah orang tua dari


nenek ayah dan ibu
PAMAN

Kakek
SAUDARA
SEPUPU

Paman adalah saudara


laki-laki dari ibu/ayah Saudara sepupu adalah
Bibi adalah saudara anak dari paman dan bibi
perempuan dari ayah/ibu
KESIMPULAN
Keluarga adalah sekelompok orang yang mempunyai ikatan darah dan tinggal
bersama di satu rumah,setiap anggota keluarga harus saling mengasihi,
diwujudkan dengan saling berbagi, peduli dan saling memaafkan serta saling
menolong
TUGAS
Tulisalh dibuku tulismu jawaban dari soal-soal di bawah ini:
1. Apakah pengertian keluarga?
2. Apa sebutan untuk anak paman dan bibi....
3. Keluarga inti adalah:....
4. Orang tua dari ayah dan ibu disebut?
5. Saudara dari Ayah dan ibu disebut:..........

Anda mungkin juga menyukai