Anda di halaman 1dari 13

EVALUASI

PEMBELAJARAN DI SD
MODUL 2 (PENGEMBANGAN TES HASIL BELAJAR) KB 3
By : KELOMPOK 3
Modul 2 (PENGEMBANGAN TES HASIL BELAJAR)
Kb 3 (PERENCANAKAN TES)

 Anggota kelompok 3
 1. Desy Risky
 2. Rifanda Nur
 3. Ika Armawati
 4. Luvita Tri
 5. Silvia damayanti
 6. Putri Nurrindra
 7. Cuk Christanto
 8. Elly Farida
 9. Yuyun Ainun
 10. Lina Khoirun Nisa
Hal-hal yang diperhatikan dalam membuat
perencanaan tes :

1. Pemilihan Tujuan
sampel materi pembelajaran
yang diuji

Jumlah sampel materi,


tingkat kognitif, jumlah
2. Jenis tes
peserta, jumlah butir
soal
Ingatan (C1) - Istilah
- Rumus

Siswa memahami dan


Pemahaman (C2)
mengerti (Soal Hots)

Memilih & mengunakan


Penerapan (C3) hukum, teori atau
rumus
3. Butir Soal
yang diujikan
Analisis (C4) Merinci/menguraikan
suatu bahan

Membuat
Evaluasi (C5) pertimbangan/menilai
kriteria yang ada

Kreasi (C6) Menghasilkan produk


4. Ragam Tes yang
Digunakan
Ragam tes yang dapat digunakan sebagai alat ukur hasil belajar siswa baik itu
berupa tes obyektif maupun tes uraian.
5. Sebaran tingkat kesukaran butir soal

0,00 ------------------ 1,00


(sukar) (mudah)

0,00 – 0,30 Sukar


(Suharsimi
0,31 – 0,70 Arikurno, 2009:210)
Sedang
0,71 – 1,00 Mudah

Pendekatan Penilitian:
 Penilaian Acuan Norma (PAN)
 Penilaian Acuan Kriteria (PAK)
6. Waktu yang Disediakan untuk
Pelaksanaan Ujian
Lamanya waktu ujian merupakan faktor pembatas
yang akan membawa konsekuensi pada banyaknya
butir soal yang akan dibuat.
Mendorong siswa untuk menjawab
Terlalu soal dengan cara menebak
banyak meskipun sebenarnya mampu
Dampak menjawabnya
dari
banyaknya
butir soal Mendorong siswa untuk
Terlalu menyelesaikan butir soal sebelum
sedikit waktu habis, sehingga ujian tidak
efektif
Kesimpulan: jumlah butir soal yang akan diujikan harus
diperkirakan sesuai dengan waktu yang telah
ditentukan, yaitu jumlah butir soal tidak boleh terlalu
banyak atau terlalu sedikit.
7. Jumlah Butir Soal
Penentuan jumlah butir soal yang tepat dalam satu kali
ujian tergantung pada beberapa hal antara lain :
 Tujuan pembelajaran yang ingin dicapai
 Ragam soal yang ingin digunakan
 Proses berfikir yang ingin diukur
 Sebaran tingkat kesukaran
Teknik pengisian
lembar kisi-kisi

1. Siapkan format kisi-kisi dan


buku materi Sebagai sumber dalam pembuatan kisi-kisi

Sebagai sampel materi yang akan diujikan

2. Tentukan pokok bahasan dan


Tuliskan pokok bahasan dan sub-pokok
sub-pokok bahasan
bahasan pada lembar kisi-kisi

Pemilihan ini harus memperhatikan:


- Tujuan pembelajaran yang ingin dicapai
- Waktu ujian
TEKNIK PENGISIAN LEMBAR
KISI-KISI
TINGKAT
MENENTUKAN KESUKARAN
JUMLAH BUTIR
SOAL
PROSES BERPIKIR

MENYEBARKAN PER POKOK


JUMLAH BUTIR BAHASAN
SOAL
SECARA
PROPORSIONAL
TEKNIK PENGISIAN LEMBAR KISI-
KISI

6. Distribusikan jumlah butir


5. Distribusikan jumlah butir soal per sub-pokok bahasan ke
soal per pokok bahasan ke dalam kolom-kolom
dalam sub-pokok bahasan sub- prosesberpikir dan tingkat
pokok bahasan kesukaranbutir soal.

* Harus berpedoman
* Dilakukan secara
pada tujuan
proporsional
pembelajaran
Kesimpulan

 Sebuah pelaksanaa test dikatakan baik jika tes tersebut bisa mengukur
ketercapaian tujuan pembelajaran. Dan yang harus diperhatikan
 1. Pemilihan sampel materi
 2. Jenis tes
 3. Butir soal yang diujikan
 4. Ragam tes
 5. Sebaran tingkat kesukaran
 6. Waktu
 7. Jumlah butir soal
Terima Kasih

 Semoga bermanfaat

Anda mungkin juga menyukai