Anda di halaman 1dari 18

Pertemuan 6

SQL
BAHASA QUERY KOMERSIAL
STRUKTUR QUERY LANGUAGE (SQL)
SQL dipublikasikan oleh E.F. CODD (1970) mengenai model relational.
Kemudian pada tahun 1974, D. Chamberlin dan R.F. Boyce
mengembangkan bahasa query untuk memanipulasi dan mengekstraksi
data dari basisdata relational.

Sasaran SQL
a. Menciptakan basis data dan struktur relasi
b. Melakukan menajemen data tingkat dasaar
c. Membentuk query sederhana dan kompleks
d. Melakukan tugas-tugas dengan seminimal mungkin memakai struktur dan
sintaks perintah relatif mudah dipelajari
e. Harus portabel
Jenis SQL :
1. Interactive SQL
2. Static SQL
3. Dynamic SQL

Subdivisi SQL
4. DDL (Data Definition Language)
Query-query ini digunakan untuk mendefinisikan struktur atau skema
basis data
2. DML (Data Manipulation Language)
Query-query ini digunakan untuk manajemen data dalam basis data
3. DCL ( Data Control Language)
Query-query ini berhubungan dengan pengaturan hak akses dan
wewenang.
PENGELOMPOKAN STATEMEN SQL
1. Data Definition Language (DDL)
CREATE DATABASE DROP (DATABASE, TABLE, INDEX, VIEW)
CREATE TABLE LABEL ON
CREATE INDEX COMMENTS ON
CREATE VIEW
ALTER TABLE
2. Data Manipulation Language
INSERT, SELECT, UPDATE, DELETE, CLOSE, COMMIT, DECLARE
CURSOR, FETCH, LOCK TABLE, OPEN, ROLLBACK
3. Data Access
GRANT , REVOKE
4. Data Integrity
RECOVER TABLE
5. Auxiliary
SELECT INTO OUTFILE,
LOAD, RENAME TABLE
KASUS DATA DEFINITION LANGUAGE (DDL)

A. CREATE
1. Pembuatan Database
Nama Database adalah yang dapat mewakili suatu kejadian dapat
berupa nama organisasi atau perusahaan.
Sintaks : CREATE DATABASE nama_database
Contoh : Buat database dengan nama PT.ABC
CREATE DATABASE PT.ABC

Setelah berhasil membentuk sebuah database maka tabel-tabel,


view dan indeks dapat diletakkan
KASUS DATA DEFINITION LANGUAGE (DDL)
A. CREATE
2. Pembuatan Tabel
Sintaks : CREATE TABLE nama_table
( nama_kolom1 tipe_data_kolom1,
nama_kolom2,tipe_data_kolom2,….)
Contoh :
Buat struktur tabel dengan nama tabel MHS dengan data NIM
char(8), NAMA char(25), ALAMAT char(30)

CREATE TABLE MHS


(NIM char(8) not null,
Primary key (NIM),
NAMA char(25) not null,
ALAMAT char(30))
3. Pembuatan Index
Sintaks : CREATE [UNIQUE] INDEX nama_index
ON nama_table (nama_kolom) ;
Contoh :
Buat index data mahasiswa berdasarkan NIM dengan nama MHSIDX Dimana NIM
tidak boleh sama
CREATE UNIQUE INDEX MHSIDX ON MHS(NIM)

4. Pembuatan View
Sintaks :
CREATE VIEW nama_view [ (nama_kolom1,….) ]
AS SELECT statement
[WITH CHECK OPTION] ;
Contoh :
Buat view dengan nama MHSVIEW yang berisi semua data mahasiswa
CREATE VIEW MHSVIEW
AS SELECT * FROM MHS
B. DROP (MENGHAPUS)
1. Menghapus Database
Sintaks : DROP DATABASE nama_db ;
2. Menghapus Tabel
Sintaks : DROP TABLE nama_table ;
3. Menghapus Index
Sintaks : DROP INDEX nama_index ;
4. Menhapus View
Sintaks : DROP VIEW nama_view ;

Contoh :

DROP DATABASE Mahasiswa;


DROP TABLE MHS;
DROP INDEX MHSIDX;
DROP VIEW MHSVIEW;
C. ALTER TABLE (MERUBAH STRUKTUR TABEL)
Sintaks : ALTER TABLE nama_tabel
ADD nama_kolom jenis_kolom
MODIFY nama_kolom jenis kolom, …
DROP COLUMN nama_kolom
RENAME COLUMN kolom_lama TO kolom_baru;
Contoh :
1. Tambahkan kolom JKEL dengan panjang 1 char pada tabel MHS
ALTER TABLE MHS ADD JKEL char(1);
2. Ubah panjang kolom MTKULIAH menjadi 30 char
ALTER TABLE MKUL MODIFY MTKULIAH char(30);
3. Hapus kolom JKEL dari data table MHS
ALTER TABLE MHS DROP COLUMN JKEL;
4. Mengubah nama kolom
ALTER TABLE MHS RENAME COLUMN JKEL TO JENISKEL;
Buatlah syntaks untuk membuat tabel di bawah ini:
Tabel Mahasiswa Tabel Nilai
create table mahasiswa( create table nilai(
NIM char(6) not null, NIM char(6) not null,
NAMA_MHS varchar2 (20) not null, KD_MK char(5) not null,
ALAMAT_MHS varchar2 (50), MID int not null,
primary key (NIM)); FINAL int not null,
primary key (NIM,KD_MK),
constraint fk_nilai_mhs
foreign key(NIM)
Tabel MataKuliah
references mahasiswa(NIM),
create table matakuliah( constraint fk_nilai_mk
KD_MK char(5) not null, foreign key (KD_MK)
NAMA_MK varchar2 (20) not null, references matakuliah(KD_MK));
SKS int,
primary key (KD_MK));
DATA MANIPULATION LANGUAGE (DML)
1. INSERT
Sintaks : INSERT INTO Nama_tabel [(nama_kolom1,…)]
Contoh :
Masukan data matakuliah Berkas Akses dengan kode KK222 dan besarnya 2
INSERT INTO MKUL VALUES(“KK222”,”Berkas Akses”, 2);

2. UPDATE
Sintaks : UPDATE nama_tabel
SET nama_kolom = value_1
WHERE kondisi ;
Contoh :
Ubah alamat menjadi “Depok” untuk mahasiswa yang memiliki NPM “50096487”
UPDATE MHS
SET ALAMAT=”Depok”
WHERE NPM=”50096487”;
3. DELETE
Sintaks : DELETE FROM nama_table
WHERE kondisi
Contoh :
Hapus data nilai matakuliah “KK021” bagi mahasiswa yang
mempunyai NPM “ 10296832”
DELETE FROM NILAI
WHERE NPM=”10296832” AND KDMK=”KK021”
Tuliskan syntaks untuk mengisi tabel dibawah ini

Tabel Mahasiswa Tabel Nilai


NIM NAMA_MHS ALAMAT_MHS NIM KD_MK MID FINAL
102968 Nurhayati Jakarta 102968 KK021 60 75
102961 Astuti Jakarta 102961 KD132 70 90
312965 Budi Depok
412965 Prananigrum Bogor 312965 KK021 55 40
500964 Pipit Bekasi 412965 KU122 90 80
211963 Quraish Bogor 211963 KU122 75 75
102960 Fintri Depok 500964 KD132 80 80
211980 Julizar Jakarta

Tabel MataKuliah
KD_MK NAMA_MK SKS

KK021 Sistem Basis Data 2


KD132 Sistem Informasi Manajemen 3
KU122 Pancasila 2
LATIHAN!!!

Tuliskan syntaks untuk soal dibawah ini :


1. Ubah nama Tabel Mahasiswa menjadi Tabel MHS
2. Buat tabel dosen yang berisi id_dosen, nama_dosen,
alamat_dosen, tgl_lahir_dosen, tlp_dosen, jk_dosen
3. Tambahkan kolom tgl_lahir dan telepon pada tabel MHS
4. Tambahkan kolom id_dosen di tabel matakuliah
5. Tambahkan constraint di tabel matakuliah yang
menunjukkan ada relasi dan foreign key yang diperoleh
dari tabel dosen
6. Isikan masing-masing tabel dengan isian
sebagai berikut :
Tabel Dosen

Tabel Mahasiswa
Tabel Matakuliah

8. Hapus record di tabel matakuliah yang


kode_mk = ‘MJ003’
9. Update alamat mahasiswa Fintri menjadi
Klaten

Anda mungkin juga menyukai