Anda di halaman 1dari 10

PENTINGNYA PROMKES

TENTANG ASIK
BY :
Desi ratnasari
ELiza Resvaleni
Islamic Religion Knowledge
Para ibu hendaklah menyusukan anak-
anaknya selama dua tahun penuh, yaitu bagi
yang ingin menyempurnakan penyusuan.
Dan kewajiban ayah memberi makan dan
pakaian kepada para ibu dengan cara
ma'ruf.
(Q.S Al-baqarah : 233)
Definisi Asi Ekslusif
• ASI eksklusif atau pemberian ASI secara
eksklusif adalah bayi yang hanya diberi ASI
saja, tanpa tambahan cairan lain seperti susu
formula, jeruk, madu, air teh, air putih dan
tanpa tambahan makanan padat seperti pisang,
pepaya, bubur susu, biskuit, bubur nasi, dan
tim.

(Roesli, 2013)
Manfaat ASI Ekslusif
bayi ibu Keluarga
ASI sebagai nutrisi Menjarangkan Mudah dalam proses
kehamilan pemberiannya
ASI meningkatkan Mengurangi Mengurangi biaya
daya tahan tubuh terjadinya anemia rumah tangga.
bayi
ASI eksklusif Mengurangi Bayi yang
meningkatkan perdarahan setelah mendapakan ASI
kecerdasan melahirkan eklusif jarang sakit,
sehingga menghemat
biaya rumah tangga.

ASI eksklusif Mengecilkan rahim Lebih ekonomis


meningkatkan jalinan
kasih sayang (Roesli.2013)

(Roesli.2013)
Komposisi ASI
• Zat besi (Fe)
• Mineral
• Kalsium, Fosfor dan Magnesium
• Sodium
• Lactobacillus
• Mengandung Air
• ASI mengandung antibodi
• ASI mengandung Kolostrum
• Sel Makrofag
(Nirwana,2014)
Dampak ketika bayi tidak diberikan ASI
eklusif
• Bertambahnya kerentanan terhadap
penyakit
• Biaya kesehatan untuk pengobatan
• Kerugian kognitif - hilangnya pendapatan
bagi individual
• Biaya susu formula

• (Ikatan dokter anak indonesia (IDAI), 2015)


Strategi Promkes ASIK
• Pemberdayaan
• Bina suasana :
a. Individu
b. Kelompok
c. Publik
• Advokasi
• kemitraan
(Arita Muwarni.2014)
Metode Promkes
• Metode Individual (Perorangan)
a. Bimbingan dan penyuluhan (guidance and
counseling).
b. Interview (wawancara)
• Metode kelompok
a. Kelompok kecil
b. Kelompok besar
• Metode Massa

(Arita Muwarni.2014)
Evidence Based Nursing
• FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN
KELANCARAN ASI PADA IBU POST PARTUM DI
RSKD IBU DAN ANAK SITI FATIMAH
MAKASSAR

Jurnal Ilmiah Kesehatan Diagnosis Volume 10 Nomor 1


Tahun 2017 ● ISSN : 2302-1721 60
DAFTAR PUSTAKA
1. http://ejournal.stikesnh.ac.id/index.php/jikd/article/download/26
8/158/
di akses 28 november 2018.
2. https://ngajialquran.wordpress.com/2010/12/25/tafsir-surat-al-ba
qarah-ayat-233-hak-menyusu-bagi-seorang-anak/
di Akses 28 November 2018.
3. http://digilib.unila.ac.id/20745/14/14.%20BAB%20II.pdf di
akses 28 November 2018.
4. http://eprints.ums.ac.id/39781/2/04.%20BAB%20I.pdf di akses
28 November 2018.
5. http://www.idai.or.id/artikel/klinik/asi/dampak-dari-tidak-menyu
sui-di-indonesia
di akses 28 November 2018.

Anda mungkin juga menyukai