Anda di halaman 1dari 16

PENELITIAN

DESKRIPTIF
Ciri atau penanda penelitian ini adalah:
1. Seluruh anggota populasi menjadi sampel
2. Tidak ada pengujian hipotesis di dalamnya
3. Menganalisis secara mendalam setiap variabel yang
dikaji
4. Analisis yang digunakan adalah analisis deskriptif.
5. Dalam melakukan analisis, yang dianalisis adalah
indikator-indikator/sub indikator variabel.
6. Analisis deskriptif dicirikan dengan distribusi frekuensi
dan pengambilan keputusan pada persentase
dominan.
CONTOH PERMASALAHAN
PENELITIAN
1. Bagaimana perilaku melestarikan lingkungan hidup
di Desa A.
2. Faktor-faktor apa yang menyebabkan menurunnya
mutu lingkungan di Kawasan A.
3. Mengapa masyarakat kurang melakukan konservasi
lingkungan hidup di Desa A.
4. Faktor-faktor apa yang mendukung dan
menghambat masyarakat dalam mengelola
lingkungan secara berkelanjutan.
CONTOH ANALISIS
DESKRIPTIF
n = 100
Indikator melestarikan lingkungan: penyediaan jamban
keluarga (pembuangan feices)
NO URAIAN FREKUENSI PERSENTASE
(%)
PERSENTASE
KUMULATIF

1 Tersedia permanen 2 2 2

2 Tersedia semi permanen 5 5 7

3 Tersedia caplans 20 20 27

4 Tersedia hanya dinding 30 30 57

5 Tidak Tersedia 43 43 100

100 100
1. Deskripsikan masing-masing kategori, yang
berhubungan dengan tingkat pendidikan,
pendapatan, tanggungan keluarga, pekerjaan, usaha
lain, dsb.
2. Kalau dilihat sebaran kategori, maka kategori 3, 4
dan 5 itu memperlihatkan indikator yang perilaku
melestarikan lingkungan tidak sustainable.
Persentasenya = 93 %.
KESIMPULAN

Perilaku masyarakat melestarikan lingkungan


pada aspek penyediaan jamban keluarga
tidak sustainable.
PENELITIAN
SURVEI
Ciri penelitian ini adalah sebagai berikut:
1. Ada populasi penelitian yang tersebar pada wilayah tertentu yang cukup
besar. Misalnya 500 KK.
2. Ada penarikan sampel, dimana sampel yang dipilih lebih kecil dari pada
anggota populasi.
3. Analisis data adalah:
a. Analisis deskriptif
b. Analsiis statistik deskriptif
c. Analsiis statistik infrensial
Model analisis statistik
1) Comparation analisis (uji t independent)
2) Multi comparatin analisis (uji anova)
Uji t = perbedaan/kesamaan 2 kelompok
Uji Anova = perbedaan/kesamaan lebih dari 2 kelompok.
Misalnya 3 kelompok, 4 kelompok dsb.
4. Bilamana kita menggunakan analisis stratistik inferensial (uji t, uji anova).
Maka data yang dikumpul adalah data yang sudah ada dilapangan, bukan
sesudah eksperimen. Ingat penelitian survei bukan penelitian eksperimen.
CONTOH RUMUSAN MASALAH PENELITIAN SURVEI

1. Bagaimanakah pengetahuan lingkungan petani yang


bermukim di DAS Walanae?
2. Bagaimanakah sikap terhadap lingkungan petani yang
bermukim di DAS Walanae?
3. Bagaimanakah perilaku melestarikan lingkungan
hidup petani yang bermukim di DAS Walanae?
Ketiga masalah ini layaknya dilesesaikan dengan
analisis deskriptif
Teori utama adalah:
a. Pengetahuan (knowledge)
b. Sikap ( attitende)
c. Perilaku (behaviour)
CONTOH LAIN:
1. Apakah terdapat perbedaan pengetahuan lingkungan
antara masyarakat A dengan masyarakat B?
2. Apakah terdapat perbedaan sikap terhadap
lingkungan antara masyarakat A dengan masyarakat
B?
3. Apakah terdapat perbedaan perilaku melestarikan
lingkungan antara masyarakat A dengan masyarakat
B?
Ketiga masalah ini diselesaikan dengan uji t.
independen.
Teori utama adalah:
a. Pengetahuan (knowledge)
b. Sikap ( attitende)
c. Perilaku (behaviour)
CONTOH LAIN:
1. Apakah terdapat perbedaan pengetahuan lingkungan
antara masyarakat A, B, dan C ?
2. Apakah terdapat perbedaan sikap terhadap
lingkungan antara masyarakat A, B dan C ?
3. Apakah terdapat perbedaan melestarikan lingkungan
hidup antara masyarakat A, B dan C ?
Analsis yang layak digunakan untuk menyelesaikan
masalah ini adalah multi comparation (Anova 1 jalur)
atau disebut juga one way Anova).
Teori utama adalah:
a. Pengetahuan (knowledge)
b. Sikap ( attitende)
c. Perilaku (behaviour)
PENELITIAN
KORELASIONAL
Jenis penelitian ini bertujuan untuk
mengetahui:
1. Hubungan satu (1) variabel bebas dengan satu (1)
variabel terikat.
2. Hubungan lebih dari satu variabel bebas dengan satu
(1) variabel terikat
3. Pengaruh satu (1) variabel bebas terhadap satu (1)
variabel terikat.
4. Pengaruh lebih dari satu (1) variabel bebas terhadap
satu (1) variabel terikat
5. Pengaruh satu (1) variabel bebas terhadap variabel
antara dan selanjutnya terhadap variabel selanjutnya.
Ciri-ciri penelitian korelasional:
1.Populasi cukup besar
2.Penarikan sampel dari populasi,
dan sampel lebih kecil dari pada
populasi.
3.Analisis yang digunakan adalah :
a. Analisis statistik deskriptif
b. Analisis statistik inferensial
Model analisis statistik inferensial:
1. Korelasi produc moment
2. Korelasi parsial
3. Regresi sederhana
4. Regresi ganda
5. Peth Analisis (analisis jalur)
6. SEM analisis (strectural Equation
Modeling)
7. Chi kuadrat (X2); untuk data kategori
Rumusan masalah dan analisis
1. apakah pengetahuan lingkungan berpengaruh
terhadap perilaku melestarikan lingkungan
analisis regresi sederhana
2. Apakah terdapat hubungan antara pengetahuan
lingkungan dengan perilaku melestarikan
lingkungan
Analisis :
a. Regresi sederhana
b. Korelasi produc moment
c. Korelasi parsial
d. X2 (Chi kuadrat) data kategori
3. Apakah X1, X2, X3 dst berpengaruh terhadap Y
Analisis :
Regresi ganda
4. Apakah terdapat hubungan antara X1, X2, X3, X4
dengan Y
Analisis :
a. Regresi ganda
b. Korelasi parsial
5. Apakah X1, melalui X2, berpengaruh terhadap Y
Analisis :
a. Analisis jalur (Peth)
b. SEM Analisis (strectural Equation modeling)
PENELITIAN
EXPERIMEN
Ciri-ciri:
1. Penelitian yang ingin menemukan keefektifan
program yang direncanakan.
2. Penelitian yang ingin menemukan model
yang dirancang.
3. Penelitian yang ingin menguji sebuah model
4. Penelitian yang ingin menguji materi dan
metode.
Asumsi utama

1. Ada kebutuhan yang ingin dipenuhi


2. Ada model pemberdayaan yang ingin
dicobakan
3. Ada metode pemberdayaan yang ingin
dicobakan
4. Ada sesuatu yang ingin dilihat,
dibuktikan dan dicari.

Anda mungkin juga menyukai