Anda di halaman 1dari 10

MASALAH KESEHATAN

GIGI DAN MULUT


PADA REMAJA

UPT PUSKESMAS PENGARON


JENIS GIGI
– GIGI SUSU – GIGI PERMANEN
yaitu gigi yang mulai yaitu pengganti gigi
tumbuh pada bayi dan susu yang terdapat pada
berlanjut pada masa anak anak-anak dan orang
– anak, yang selanjutnya dewasa
lepas/tanggal dan diganti Jumlah : 32
oleh gigi permanen
Jumlah : 20
APA SAJA SIH?
1. Gigi Berlubang

Faktor – faktor yang


mempengaruhi :
1. Gigi
2. Plak
3. Makanan
4. Waktu
– Sisa makanan yang menempel
di gigi jika tidak dibersihkan,
oleh bakteri akan diubah
menjadi asam
– Suasana asam di rongga mulut
sangat disukai oleh bakteri,
sehingga bakteri akan semakin
banyak dan berkembang.
– suasana asam akan melarutkan
email pada gigi dan gigi
menjadi berlubang
2. Karang Gigi

– adalah endapan mineral di


permukaan gigi dan tidak
mendapat penanganan
– Ditandai dengan permukaan
yang kasar dan tampak noda di
permukaan gigi
– Tidak dapat dibersihkan dengan
sikat gigi
– Terapi : Scaling
Akibat Karang Gigi

KARANG
RADANG
GIGI GIGI
GUSI
GOYANG GIGI
TANGGAL
3. Bau Mulut

– 90% dari halitosis disebabkan oleh kurangnya


kebersihan dan kesehatan gigi dan mulut

– Terapi :
• Hilangkan atau dikoreksi penyebabnya
• Memperbaiki kebersihan mulut
4. Gigi Tidak Rapi

– Penyebab :
Keturunan
Kebiasaan

Terapi :
- Hilangkan kebiasaan
- Pemasangan alat Orthodontic
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai