Anda di halaman 1dari 17

INSTRUMEN AKREDITASI

SATUAN PENDIDIKAN 2020


[Butir Inti]
KEPUTUSAN MENTERI PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
REPUBLIK INDONESIA NOMOR 1005/P/2020
TENTANG
KRITERIA DAN PERANGKAT AKREDITASI
PENDIDIKAN DASAR DAN MENENGAH
MENTERI PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN REPUBLIK INDONESIA
BUTIR INTI UNTUK DINILAI
DALAM AKREDITASI
1. mutu lulusan,
2. proses pembelajaran yang berlangsung di
sekolah/madrasah,
3. kinerja guru yang menjadi tulang punggung
proses pembelajaran, serta
4. manajemen sekolah/madrasah dalam menggali
sumber-sumber input dan mengelolanya untuk
mendukung proses pembelajaran di
sekolah/madrasah.
BUTIR INTI
KOMPONEN MUTU GURU
19.Guru menyusun perencanaan pembelajaran
aktif, kreatif, dan inovatif dengan
mengoptimalkan lingkungan dan
memanfaatkan TIK atau cara lain yang sesuai
dengan konteksnya.
Pembuktian Kinerja:
A. Telaah Dokumen:
– Dokumen Rencana Pelaksanaan
Pembelajaran (RPP).
– Telaah dilakukan terhadap lebih dari satu
dokumen RPP supaya diperoleh data/
informasi yang akurat dan komprehensif.
B. Wawancara
• Kepala sekolah/ madrasah
• Wakil kepala sekolah/ madrasah
• Guru
• Siswa
20.Guru melakukan evaluasi diri, refleksi dan
pengembangan kompetensi untuk
perbaikan kinerja secara berkala
Pembuktian Kinerja:
A. Telaah Dokumen:
– Laporan kegiatan guru dalam evaluasi dan refleksi diri
berdasarkan hasil penilaian siswa, teman sejawat, kepala
sekolah/madrasah, dan hasil rekaman audio/video/CCTV.
(1 x semester)
– Dokumen kegiatan diseminasi hasil evaluasi dan refleksi
guru kepada teman sejawat yang difasilitasi oleh sekolah
(seperti: daftar hadir, notulen, foto, atau video)
– Penilaian dari siswa, teman sejawat, kepala madrasah,
dianalisis, setelah itu dievaluasi , (apa yang akan diubah
dan apa yang akan dikerjakan)
B. Wawancara
• Kepala /wakil kepala sekolah
• Guru
21.Guru melakukan pengembangan profesi
berkelanjutan untuk meningkatkan
pengetahuan, keterampilan, dan wawasan.
Pembuktian Kinerja:
A. Telaah Dokumen:
– Dokumen kegiatan pengembangan
profesi guru
– Dokumen kegiatan desiminasi hasil
pengembangan profesi guru
– Laporan pelakasanaan MGMP (surat
tugas, daftar hadir, program MGMP,
narasumber jika ada)
B. Wawancara
• Kepala/Wakil kepala S/M
• Guru
22.Guru mengembangkan strategi, model,
metode, teknik dan media pembelajaran
yang kreatif dan inovatif.
Pembuktian Kinerja:
A. Observasi
– Pengembangan/modifikasi strategi, model,
metode, teknik, dan media pembelajaran inovatif
dan kreatif,
– Pengembangan pembelajaran yang mampu
mendorong siswa belajar secara aktif, efektif, dan
menyenangkan.
B. Wawancara
• Kepala/Wakil kepala S/M
• Guru
• Siswa
C. Telaah Dokumen:
• RPP (tergambar dalam RPP)
– Guru menggunakan strategi/metode pembelajaran yang
beragam dan menantang (misal: diskusi, tanya jawab,
penugasan, simulasi, praktik, pembelajaran project, problem
based learning, penggunaan teknologi informasi,
penggunaan lingkungan sekitar sebagai sumber belajar, dll.)
– Guru melibatkan media dan sumber pembelajaran yang
bervariasi dan memotivasi (misal: PPT, Video, gambar, chart)
– Guru memanfaatkan teknologi informasi dalam
melaksanakan pembelajaran, baik sebagai sumber/bahan
dan atau strategi pembelajaran

Anda mungkin juga menyukai