Anda di halaman 1dari 16

M AT ER I

A N B O L A K E C I L
PERMA I N G A
I D A N O L A H R A
MK : P E ND . S E N
H A EL L AA , S . PD
D P M K : M I C

PGSD UNTRIB
SEMESTER III
PENGERTIAN PERMAINAN BOLA KECIL

• PERMAINAN BOLA KECIL ADALAH SEBUAH PERMAINAN YANG MENGGUNAKAN


BOLA BERUKURAN KECIL DALAM PELAKSANAANNYA PERMAINAN INI
MENGGUNAKAN ALAT PENDUKUNG SEPERTI RAKET, TONGKAT DAN BET.
• NAMUN BANYAK CABANG OLAHRAGA PERMAINAN JUGA DILOMBAKAN BAIK
DALAM SKALA NASIONAL ATAU INTERNASIONAL. BANYAK JUGA ATLET
BERBAKAT DI BIDANG OLAHRAGA INI YANG MANA MEMANG TIDAK SETENAR
ATLET DARI CABANG OLAHRAGA LAINNYA SEPERTI SEPAK BOLA. KEBANYAKAN
MEMANG UNTUK CABANG OLAHRAGA SEMACAM INI KURANG DIKENAL OLEH
MASYARAKAT MESKIPUN KENYATAANNYA MASYARAKAT MEMAINKANNYA
MACAM MACAM PERMAINAN BOLA KECIL:
1TENIS MEJA.

• JENIS OLAHRAGA YANG MENGGUNAKAN BOLA PING-PONG DENGAN


BERAT YANG RINGAN DAN UKURAN DIAMETER 40 MM. OLAHRAGA
INI TERMASUK KE DALAM JENIS OLAHRAGA INDOOR. PERMAINAN
DILAKUKAN DUA ORANG DENGAN MENGGGUNAKAN PRINSIP YANG
SAMA DENGAN VOLI YAKNI BOLA HARUS MELEWATI NET DAN
TIDAK KELUAR GARIS. NAMUN BEDANYA DISINI BOLA HARUS
MEMANTUL SEKALI.
2. TENIS LAPANGAN / LANTAI

• PERMAINAN INI MENGGUNAKAN BOLA


KECIL (KASTI) DAN DIMAINKAN DENGAN
MENGGUNAKAN RAKET. PEMAINNYA BISA
TUNGGAL ATAUPUN GANDA. AREA TENIS
DIBATASI DENGAN NET.
3. GOLF

• GOLF BANYAK DIPAKAI UNTUK PERMAINAN MASYARAKAT KELAS ATAS.


PERMAINAN INI TIDAK MEMBUTUHKAN PERALATAN YANG SANGAT MAHAL,
HANYA SAJA LOKASI YANG DIBUTUHKAN SANGAT LUAS DAN MENYEWA LOKASI
UNTUK OLAHRAGA INI TIDAKLAH MURAH.PROPERTI TERDIRI DARI BOLA PUTIH
KHUSUS GOLF DAN TONGKAT PEMUKUL.
4. BASEBALL.

• OLAHRAGA JENIS PERMAINAN INI MERAMBAH KE TINGKAT INTERNASIONAL.


BOLA BERDIAMETER 7,3 CM DIGUNAKAN DALAM PERMAINAN INI YANG MANA
CUKUP BERAT. DIKARENAKAN LOKASI BERMAINNYA TERBUKA MAKA
MENGGUNAKAN SARUNG TANGAN DAN TOPI UNTUK MENGHALAU SINAR
MATAHARI.
5. BOLA KASTI
• PERMAINAN INI MIRIP DENGAN BASEBALL. TERDAPAT DUA KELOMPOK YANG
MANA TIAP KELOMPOK MEMILIKI PEMUKUL DAN PELEMPAR BOLA. SELAIN
MEMILIKI PENJAGA DI SETIAP TITIK, DALAM PERMAINAN INI SETIDAKNYA
MEMILIKI JUMLAH KELOMPOK YANG SAMA UNTUK KEDUA KUBU
6. KRICKET.
• PERMAINAN INI ADA DI NEGARA-NEGARA EROPA.
PERMAINAN YANG DIMAINKAN MIRIP DENGAN
PERMAINAN KASTI ATAU BASEBALL, NAMUN MEMANG
BOLA YANG DIGUNAKAN BERBEDA. YAKNI DIBUNGKUS
DENGAN KEMASAN LAON SEHINGGA BENTUKNYA TIDAK
LAGI BULAT.
7. SOFTBALL

• PERMAINAN BOLA KECIL YANG DILAKUKAN OLEH 2


REGU, SETIAP REGU TERDIRI DARI 9 PEMAIN DENGAN
TUGAS YANG BERBEDA BEDA. SEDANGKAN UNTUK WASIT
YANG YANG ADA DI DALAM PERMAINAN INI MINIMAL 1
DAN 7 HAKIM PEMBANTU UNTUK MENGAWASI JALANNYA
PERTANDINGAN
8. BILYARD.

• JENIS PERMAINAN INI MEMERLUKAN KONSENTRASI


YANG CUKUP TINGGI, PERMAINAN DI LAKUKAN DI
ATAS MEJA DENGAN MENGGUNAKAN STICK YANG
BERFUNGSI UNTUK MENYODOK BOLA PUTIH DAN
MEMASUKKAN BOLA LAINNYA KE 6 LUBANG YANG
ADA DI MEJA
9. BULU TANGKIS.

• BADMINTON ATAU BULU TANGKIS ADALAH PERMAINAN


YANG DILAKUKAN OLEH DUA TIM BERLAWANAN, ADA
YANG KATEGORI GANDA PUTRA, PUTRI DAN CAMPURAN
SERTA KATEGORI TUNGGAL PUTRA DAN PUTRI.
INDONESIA MERUPAKAN SALAH SATU NEGARA YANG
KUAT AKAN TIM BULU TANGKISNYA
10 HOCKEY
• PERMAINAN HOCKEY MERUPAKAN JENIS
OLAHRAGA BEREGU BAIK REGU PUTRA MAUPUN
PUTRI. DALAM PELAKSANAANNYA TERDIRI DARI 2
KATEGORI YAITU HOCKEY ES DAN HOCKEY
LAPANGAN, NAMUN DALAM PRINSINYA SAMA.
11. PERMAINAN ROUNDERS.
• ROUNDERS TERMASUK PERMAINAN BOLA KECIL,
PERMAINAN HAMPIR SAMA DENGAN KASTI. UKURAN
BOLA ROUNDERS MEMPUNYAI KELILING 19-22
CENTIMETER, SEDANGKAN UNTUK BERAT BOLA
ROUNDERS 70-85 GRAM. UKURAN INI LEBIH BERAT DARI
BOLA YANG DIGUNAKAN UNTUK KASTI, NAMUN UKURAN
TERSEBUT MASIH TERMASUK DALAM BOLA KECIL.
TUGAS
PRAKTEKA SALAH SATU PERMAINAN BOLA KECIL (TENIS MEJA)
• TEKNIK PELAKSANAAN :
1. BOLA DIMAIKAN DENGAN CARA DIPANTULKAN KE TEMBOK
DENGAN MENGGUNAKAN ALAT PEMUKUL DALAM PERMAINAN
TENIS MEJA
2. MAIKAN KEGIATAN TERSEBUT SELAMA 2 MENIT DENGAN BOLA
TIDAK BOLEH JATUH KE TANAH/LANTAI
3. REKAM KEGIATAN TERSEBUT DALAM BENTUK VIDEO DAN
DIKIRIM SEBAGAI TUGAS DI GRUP WA MASING-MASING
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai