Anda di halaman 1dari 14

PROGRAM

KESISWAAN -
SMPIT LAA
Tahzan CITRA
By Bunda Liyan Lilin L., S. Pd.
PROGRAM KESISWAAN :
 TATA TERTIB
SMPIT LAA TAHZAN CITRA
 PROGRAM RUTIN
 PROGRAM MINGGUAN
 PROGRAM BULANAN
 PROGRAM SEMESTER
 PROGRAM TAHUNAN
TATA TERTIB SMPIT LAA TAHZAN
CITRA
 Buku Tata Tertib Siswa SMPIT.docx
NO JENIS PELANGGARAN PEMBERIAN
POIN

1. Kategori pelanggaran RINGAN, ialah; 2-5 Poin

• Terlambat sholat berjamaah (kecuali dengan alasan yang kuat) 2


• Makan dan minum berdiri 2
  • Berada di kantin atau luar kelas tanpa izin pada saat jam pelajaran 2
• Tidur pada saat jam pelajaran 2
• Merusak inventaris sekolah/yayasan 2
• Membuang sampah bukan pada tempatnya 2
• Menaiki dan melewati pagar lingkungan yayasan atau di lingkungan sekolah
2

• Tidak masuk kelas atau tidak mengikuti pelajaran tanpa ijin pendidik atau guru piket
5

• Meninggalkan jam pelajaran tanpa izin, sebelum waktu pelajaran usai.  


5
• Menyontek, meminta atau memberi jawaban pada saat ulangan/ test. 
5

• Menggunakan bahasa yang tidak senonoh / tidak sopan /baik lisan


maupun tulisan. 5

• Melakukan fitnah (Semua yang berhubungan dengan hal yang tidak 5


disukai baik dalam tulisan, lisan, isyarat, gerakan ,dan lain-lain).  

• Membocorkan rahasia orang lain (Spesifik: no telephone/hp, Aib


orang lain dan lainnya yang tidak disukai oleh orang yang bersangkutan). 5

• Membawa atau memakai pakaian yang tidak sesuai dengan tata tertib
dan kode etik siswa 5

• Mengikuti trend rambut yang bersifat dan atau berdampak negative (bagi
pria : panjang melewati kerah, Koza, diwarnai dll)
5
•  

Pelanggaraan dikategorikan untuk diajukan kepelanggaran sedang maksimal poin 20


2. Kategori pelanggaran SEDANG, ialah; 20 Poin
  • Mengendap-endap masuk ke ruangan orang lain dengan maksud untuk
melakukan tindakan kejahatan/kenakalan remaja atau percobaan
melakukan kejahatan/kenakalan remaja.melakukan kejahatan/kenakalan 20
remaja.

  • Mengikuti kegiatan kelompok-kelompok yang tidak bermanfaat dan atau


yang membahayakan diri sendiri dan atau suatu kegiatan kelompok yang
berprilaku destruktif terhadap fasilitas publik berprilaku destruktif 20
terhadap fasilitas publik

  • Melakukan penipuan, perampasan atau pencurian.


20

  • Melukai diri sendiri, orang lain dan berkelahi baik perorangan ataupun
20
kelompok
  • Memiliki dan memainkan senjata api (termasuk petasan), membawa
20
senjata tajam
  • Berpacaran (Spesifik : Adanya komunikasi intensif yang mengarah
kepada saling memperhatikan, pernyataan dan adanya pertemuan yang
mengarah kepada perbuatan tersebut.)  20

  • Melakukan tindakan yang merugikan siswa lain, intimidasi secara


verba l maupun non verbal perorangan maupun kelompok 20
• Memalsukan tulisan dan atau tanda tangan orang tua, pendidik
dan tenaga kependidikan, karyawan, Kesiwaan, Kepala
Sekolah, maupun tenaga kependidikan Yayasan, Sekolah,
maupun pendidik dan tenaga kependidikan Yayasan. 20  

• Minum minuman yang identik dapat memabukan 20


 

• Membawa alat elektronika (Spesifik : Handphone, sim card,


kartu memori, flasdisk dan lain-lain yang berhubungan dengan
alat-alat elektronika) dan atau alat-alat hiburan ( Spesifik :
komik, majalah, novel dewasa, dan lain-lain yang berhubungan
dengan alat-alat hiburan) 20  

• Memainkan kartu domino, remi, g a m e o n l i n e dan lain-


lain
20  

Pelanggaran dikategorikan untuk diajukan kepelenggaraan berat poin maksimal 80


3 Kategori pelanggaran BERAT, ialah; 100
Poin
  • Melakukan tindakan penganiayaan terhadap teman. 100
• Melanggar aturan perundang-undangan pidana yang berlaku di Indonesia 100
• Melakukan berulang-ulang dan atau mengajak dengan sengaja teman-teman yang lainnya 100
untuk meninggalkan shalat wajib
• Merokok, membawa, dan atau mengedarkan rokok di lingkungan sekolah 100
• Memakan makanan haram dengan sengaja tanpa adanya alasan yang dapat dibenarkan 100
• Berpacaran : Melakukan tindakan asusila (spesifik: hubungan dengan lawan jenis/sesama
jenis) (Mengarah kepada penyimpangan sosial) yang bersifat hubungan kontak fisik secara 100
langsung 
• Menggunakan, menyimpan, dan atau mengedarkan minuman keras dan atau obat terlarang 100
(NAPZA )
• Ditato dan ditindik (ditindik; untuk Putra) 100
• Membawa/memperlihatkan hal yang berbau porno (File,Disc, video , foto, gambar, komik, 100
disket, poster, majalah, buku, dan sebagainya)
• Menghina dan mencemarkan nama baik, pendidik, tenaga kependidikan, karyawan yayasan,
Staf Manajemen yayasan maupun almamater sekolah dan atau Mengancam dan atau
melakukan tindakan kekerasan / penganiayaan terhadap Pendidik dan tenaga kependidikan, 100
karyawan, Staf Manajemen, Kesiswaan, Kepala Sekolah, maupun pendidik dan tenaga
kependidikan yayasan.
Punishment
Pasal 13
Pemberian sanksi untuk kategori pelanggaran RINGAN Pasal 11 ayat 1
huruf a dan atau sampai dengan n , Mengisi buku pelanggaran, diberi poin
dan sanksi berupa :
 2-4 poin = Surat Al-Kahfi 1-5 Vocabulary 5
 5-8 poin = Surat Al-Kahfi 1-10 Vocabulary 5
 9-12 poin = Surat Al-Kahfi 1-15 Vocabulary 5
 13-16 poin = Surat Al-Kahfi 1-25 Vocabulary 10
 17-20 poin = Surat Al-Kahfi 1-40 Vocabulary 10

Dan atau jika dianggap mendesak/penting/diperlukan, dapat juga kategori


pelanggaran ini diusulkan ke Komite kedisiplinan untuk ditindak lanjuti.
 
Pasal 14
Pemberian sanksi untuk kategori pelanggaran SEDANG Pasal 11 ayat 2 huruf a dan
atau sampai dengan j, Mengisi buku pelanggaran, diberi poin dan sanksi berupa :
• 21-40 = penyitaan (untuk poin e, k, l) dan menghafal surat Al-Kahfi 1-55 ayat
• 41-60 = penyitaan (untuk poin e, k, l), dan menghafal surat Al-Kahfi 1-110 ayat
Dan atau jika dianggap mendesak/penting/diperlukan, dapat juga kategori pelanggaran
ini diusulkan ke Komite kedisiplinan untuk ditindak lanjuti.
 
Pasal 15
Pemberian sanksi untuk kategori pelanggaran BERAT Pasal 11 ayat 3 huruf a dan atau
sampai dengan j, Mengisi buku pelanggaran, diberi poin dan diusulkan ke komite
kedisiplinan untuk dikenakan sangsi berup a:
• 100 Poin pertama akan ditindak pemanggilan orang tua dan membuat Surat
Pernyataan diatas materai.
• 100 Poin kedua akan ditindak pemanggilan orang tua dan membuat Surat
Pernyataan diatas materai.
• 100 Poin ketiga akan dikembalikan kepada orang tua.
PROGRAM RUTIN

• Sholat Dhuha

• Murojaah-Asmaul Husna

• Adzan

• Sholat wajib berjamaah

• Kelompok Bersih Petang


PROGRAM MINGGUAN
• Senin disiplin
• Jumat Berkah
• Bahasaku
• Upacara
• Pramuka
• Panahan
• English Intensive Class

• Keputrian (Untuk Muslimah)


PROGRAM BULANAN

MABIT (Malam Bina Iman dan Taqwa)


Untuk Muslim

PROGRAM SEMESTER

Tahfidz Week
PROGRAM TAHUNAN

Kegiatan Bulan

PERJUMSAMI April/Mei

Tahfidz Camp Januari

Study Comperative 8th Grade Juni

Kunjungan Kelas 7-8 Maret


Thank you

Anda mungkin juga menyukai